- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Baru Saja Terjadi Gang, Ledakan Hancurkan 4 Ruko di Semarang


TS
nashihi.mariatu
Baru Saja Terjadi Gang, Ledakan Hancurkan 4 Ruko di Semarang
SEBUAH ledakan hebat terjadi di Semarang, tepatnya di Jalan Hawa IV, siang ini Selasa (22/3/2016). Akibat ledakan, empat ruko hancur. Ledakan diduga berasal dari salah satu ruko yang digunakan sebagai usaha laundry. Menurut saksi mata Burhanudin (26) yang juga karyawan laundry, saat terjadi ledakan dia sedang melayani konsumen yang mengambil cucian pakaian.
"Waktu itu saya sedang melayani konsumen. Tiba-tiba terjadi ledakan keras, tidak tahu apa sebabnya,"katanya.
Mengetahui terjadi ledakan di tempat kerjanya, seketika karyawan berhamburan keluar dari ruko. Dikatakan, Burhanudin saat itu sedang berada di ruang tengah. Tiba-tiba terjadi ledakan seperi bom tertimpa. Kemudian disusul jatuhnya reruntuhan bangunan.
"Ternyata atap ternit juga ambrol. Selain menjebolkan pintu kaca depan hancur. Atap ruko juga berterbangan," tuturnya
Sumber
"Waktu itu saya sedang melayani konsumen. Tiba-tiba terjadi ledakan keras, tidak tahu apa sebabnya,"katanya.
Mengetahui terjadi ledakan di tempat kerjanya, seketika karyawan berhamburan keluar dari ruko. Dikatakan, Burhanudin saat itu sedang berada di ruang tengah. Tiba-tiba terjadi ledakan seperi bom tertimpa. Kemudian disusul jatuhnya reruntuhan bangunan.
"Ternyata atap ternit juga ambrol. Selain menjebolkan pintu kaca depan hancur. Atap ruko juga berterbangan," tuturnya
Sumber
Diubah oleh nashihi.mariatu 22-03-2016 11:48
0
2.7K
25


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan