Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

erychsAvatar border
TS
erychs
FR Turnamen Badminton KBC Chapter Kebayoran lama 2016
BISSMILLAH





Puji sukur kami haturkan selaku panitia sehingga Turnamen Badminton KBC Kebayoran Lama 2016, telah terlaksana pada
tanggal 30 Januari 2016.. berawal dari antusiasme yang tinggi terhadap permainan tepok bulu serta semakin banyaknya
komunitas bulutangkis di Jakarta terutama dari Kaskus Badminton Comunity (KBC), maka ada inisiatif dari TS dan anggota
KBC Chapter Kebayoran Lama untuk semakin memperat tali silaturahmi diantara anggota KBC se JABODETABEK.
Turnamen yang digelar setahun dua kali ini mengundang perwakilan dari beberapa KBC JABODETABEK diantaranya:

1. KBC Tangerang,
2. KBC Petukangan,
3. KBC Bogor,
4. KBC Pamulang,
5. KBC jaksel,
6. KBC Jaktim,
7. KBC Tomang,
8. KBC Mampang Sakti

Dengan total peserta sebanyak 60 orang. Turnamen ini dimulai pada pukul 10.00 WIB dan berakhir pukul 17.00 WIB

PESERTA :

Grup A
Tim 1 ; Ian Horison KBC Bogor - Wimpy - Wepika Farid - Iman KBC Petukangan - Encira
Tim 2 ; chandra - Rudi KBC Jaksel - Erwin - Doni Mampang - Ina
Tim 3 ; IRwan - Kevin KBC Tomang - Qulub - Pandu KBC Pamulang - Bayu

Grup B
Tim 4 ; Ko Sastro - Jolsvy KBC Jaktim - Apandi KBC Bogor - Coco - Erlys
Tim 5 ; Asep KBC Jaktim - Novan - Tyo KBC Pamulang - Fajar - Habibi KBC Jaksel
Tim 6 ; Kana - Danang - Dody KBC Mampang - Hendratax - Hari KBC Jaksel

Grup C
tim 7 ; Andreas - Rezki - Izal - Roy KBC Petukangan - Hanif KBC Jaksel
Tim 8 ; Okem KBC Jaktim - Abdi - Daeng KBC Tangerang - Tango - Ipeh
Tim 9 ; Soleh KBC Tangerang - dr. Chandra - Angga KBC Mampang - Donise -Agus

Grup D
tim 10 ; Tomy KBC Jaktim - Rouf - Henro - Doddy KBC Petukangan - Pauline
Tim 11 ; Amung KBC Bogor - Erychs - Budi KBC Jaksel - Dongky - Andew
Tim 12 ; Ridy - Pipih KBC Tangerang - Fenmelin - Dega KBC Pamulang - Henry

Turnamen kali ini dimenangkan oleh Team I yang terdiri dari :

1. Wimpy (KBC Kebayoran Lama),
2. Enrica (KBC Kebayoran Lama),
3. Ian (KBC Bogor),
4. Iman (KBC Petukangan),
5. Farid Wepika,

Sedangkan runner up di menangkan oleh Team 12 yang terdiri dari:

1. Agribisnis (KBC Kebayoran Lama),
2. Henry (KBC Kebayoran Lama),
3. Dega (KBC Pamulang),
4. Pipih (KBC Tangerang),
5. Fenmelin.

Suksesnya turnamen ini tidak lepas dari dukungan beberapa sponsor diantaranya dari KASKUS, Wepika Sport, dan beberapa
sponsor perorangan. Turnamen kali ini tentunya bukan tanpa kendala, masih banyak hal-hal yang harus diperbaiki sebagai
bahan evaluasi panitia dalam penyelenggaraan turnamen selanjutnya baik dari kualitas penyelenggaraan turnamen dan
meningkatkan antusias jumlah peserta turnamen.

karena beberapa hal, fotonya masih beberapa yang bisa diupload, nanti akan diupdate lagi emoticon-Malu (S)

Spoiler for "nepok nepok":


Spoiler for "nepok nepok part II":


Spoiler for "nepok nepok part III":


Spoiler for "nepok nepok part IV":


Spoiler for "nepok nepok part V":

break bentar, abis ini PART VI nya dst emoticon-Malu (S)
Diubah oleh erychs 18-02-2016 04:06
0
11.9K
73
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan