- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Piramida Tertua Di Muka Bumi Ternyata Di Indonesia


TS
new.ownerkaskus
Piramida Tertua Di Muka Bumi Ternyata Di Indonesia
Hola agan2 / Sist2 , ini thread pertama ane ya hehe. Sekian lama jadi SR, akhirnya ane putusin berkicau di kaskus juga.
Maaf ya kalo thread belepotan hehe.
Cek repost :
Nih kita mulai simak di bawah:
Pada tahun 1914, sejarawan Belanda, N.J Krom terpukau saat melihat situs megalitikum di permukaan sebuah bukit di Cianjur, Jawa Barat. Sang ilmuwan menduganya sebagai kuburan. Sementara, warga lokal mengira, itu istana Prabu Siliwangi yang gagal dibangun dalam waktu semalam.
Ia sempat menuliskan temuannya itu di Rapporten van de Oudheidkundige Dienst. Namun, kemudian, situs itu sempat terlupakan.
Pada 2011, Gunung Padang kembali jadi pusat perhatian. Saat itu, temuan tim peneliti katastrofi purba yang dibentuk kantor Staf Khusus Presiden Bidang Bantuan Sosial dan Bencana mengungkapkan, apa yang dilihat N.J Krom baru sekedar permukaan.
Hal menarik, kata mereka sejatinya ada di Perut Gunung Padang. Diduga, situs tersebut bukanlah bukit alami, melainkan sebuah bangunan buatan manusia masa lalu yang berperadaban maju, yang bentuknya pundek berundak — mirip piramida.
Jika terbukti, bisa jadi Gunung Padang adalah punden berundak terbesar di dunia. Juga mungkin yang tertua.
Dua batu berdiri (menhir) yang ada jelang teras pertama situs Gunung Padang diyakini sebagai pintu pembuka lawang dan memiliki cerita tersendiri, Cianjur, Jawa Barat
Seperti dikutip Daily Mail, ahli geologi, Danny Hilman meyakini, situs tersebut dibangun antara 9.000 hingga 20 ribu tahun lalu.
Jika benar, Gunung Padang lebih tua dari piramida Mesir yang dibuat pada 5.000 tahun lalu.
Salah satu teras yang ada di areal situs Gunung Padang di Kampung Cimanggu, Cianjur, Jawa Barat.
“Orang mengira masa prasejarah primitif, namun bangunan itu membuktikan anggapan tersebut salah,” kata dia.
Di tengah kontroversi dan perdebatan, hingga saat ini para ahli terus berusaha membuktikan keotentikan Gunung Padang.
Sekian thread dari ane, lemparin cendol2nya ya gan hehe makasih. Dan jgn lupa komentarnya gan.
Maaf ya kalo thread belepotan hehe.
Cek repost :
Spoiler for gambar:
Nih kita mulai simak di bawah:
Spoiler for klik:
Pada tahun 1914, sejarawan Belanda, N.J Krom terpukau saat melihat situs megalitikum di permukaan sebuah bukit di Cianjur, Jawa Barat. Sang ilmuwan menduganya sebagai kuburan. Sementara, warga lokal mengira, itu istana Prabu Siliwangi yang gagal dibangun dalam waktu semalam.
Ia sempat menuliskan temuannya itu di Rapporten van de Oudheidkundige Dienst. Namun, kemudian, situs itu sempat terlupakan.
Pada 2011, Gunung Padang kembali jadi pusat perhatian. Saat itu, temuan tim peneliti katastrofi purba yang dibentuk kantor Staf Khusus Presiden Bidang Bantuan Sosial dan Bencana mengungkapkan, apa yang dilihat N.J Krom baru sekedar permukaan.
Hal menarik, kata mereka sejatinya ada di Perut Gunung Padang. Diduga, situs tersebut bukanlah bukit alami, melainkan sebuah bangunan buatan manusia masa lalu yang berperadaban maju, yang bentuknya pundek berundak — mirip piramida.
Jika terbukti, bisa jadi Gunung Padang adalah punden berundak terbesar di dunia. Juga mungkin yang tertua.
Spoiler for klik:
Dua batu berdiri (menhir) yang ada jelang teras pertama situs Gunung Padang diyakini sebagai pintu pembuka lawang dan memiliki cerita tersendiri, Cianjur, Jawa Barat
Seperti dikutip Daily Mail, ahli geologi, Danny Hilman meyakini, situs tersebut dibangun antara 9.000 hingga 20 ribu tahun lalu.
Jika benar, Gunung Padang lebih tua dari piramida Mesir yang dibuat pada 5.000 tahun lalu.
Spoiler for klik:
Salah satu teras yang ada di areal situs Gunung Padang di Kampung Cimanggu, Cianjur, Jawa Barat.
“Orang mengira masa prasejarah primitif, namun bangunan itu membuktikan anggapan tersebut salah,” kata dia.
Di tengah kontroversi dan perdebatan, hingga saat ini para ahli terus berusaha membuktikan keotentikan Gunung Padang.
Sekian thread dari ane, lemparin cendol2nya ya gan hehe makasih. Dan jgn lupa komentarnya gan.
Diubah oleh new.ownerkaskus 20-02-2016 21:51
0
3.1K
32


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan