Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

htrAvatar border
TS
htr
Mari Membantu Untuk Rumah "NALAR" Flores, Nusa Tenggara Timur


Halo agan-agan kaskuser yang baik hati,
Apa kabarnya di hari valentin tahun ini? masih jomblo apa udah mendingan emoticon-Malu (S)
emoticon-Ngakak (S) Bercanda gan,.. eits, jangan naek darah gitu donk. santai aja dah...,

emoticon-Maaf Agan

Simpan uang agan buat hal-hal yang tidak penting
Mari kita melihat tempat adik-adik kita di bagian indonesia
yang perlu perhatian dari kita

Spoiler for agan masih ingat cerita anak sekolah ini:


Yaa.. benar. Itu semua adalah potret anak sekolah yang terpinggirkan.
yang mempunyai semangat belajar yang tinggi.
dan disini, Ane mau berbagi kisah tentang sekolah yang berada di NTT, khususnya pulau Flores.
Yang bisa membuat nyesek, dengan kondisi sekolahnya

Spoiler for bukan saatnya lagi kita meratapi, mari bergerak melakukan sesuatu:




Rumah "NALAR"

Rumah "NALAR" kenapa ada tanda petiknya itu ada kepanjangannya gan Ngada's Active Learning and Reading(NALAR)
konsep dari rumah "NALAR" adalah sebagai taman membaca bagi anak-anak di flores, khususnya kabupaten Ngada.
Rumah ini nantinya di khususkan untuk anak sekolah, yang sekolah nya tidak mempunyai perpustakaan atau buku di sekolahnya,
jangan salah loh gan, tidak semua sekolah disini punya perpustakaan.emoticon-I Love Indonesia (S)
Rumah "NALAR" ini akan kita dirikan periode April- Mei 2016
di lima tempat Kab. Ngada : Maronggela, Benteng Tengah, Ngabheo, Dona, Boba, dan Binawali.
Rumah "NALAR" ini akan kita dirikan di sekolah maupun tempat strategis.
Selain itu nanti kita juga akan adakan kegiatan "NM" (Ngada Membaca) untuk anak-anak sekolah, kita undang beberapa sekolah untuk menghadiri peresmiannya
dan acara di tutup dengan membubuhkan cap tangan (Salam dari Ngada) sebagai bentuk terimakasih dari anak-anak bagi agan-agan yang sudah peduli dengan mereka.


kalo agan masih penasaran dengan kondisi sekolah disini, ane munculin beberapa potret foto sekolahnya
salah satu sekolah SD N Lampatabi, desa Ngara kec. Riung barat Kab. Ngada
yang sempat ane kunjungi

Kondisi Sekolah Mereka
Spoiler for :

Spoiler for :

Spoiler for :

Spoiler for :

Spoiler for :

Spoiler for :

Spoiler for :


Mendingan mana gan, sekolah agan dulu sama sekolah mereka sekarang??
miris kan, ini masih terjadi di indonesia.emoticon-I Love Indonesia (S)

Agan jangan salahin pemerintah, yang punya kuasa di negeri ini.
Jangan juga salahin mereka, kenapa tinggal disini dan hidup disini.
Tapi bertanyalah pada diri kita, apa yang bisa kita bantu buat mereka.


Mari kita bantu, dengan kemampuan yang kita miliki buat kekurangan mereka.
Ayooo... gan, sudah saat nya kita bergerak membantu mereka
melalui Rumah "NALAR".
Jadi, Rumah ini nantinya bisa di jadikan tempat perpustakaan atau taman baca bagi sekolah mereka.
Tidak hanya tempat untuk membaca, tetapi ada isi edukatifnya.emoticon-Kiss (S)



Bagai Mana Cara Membantunya???emoticon-Bingung (S)

Spoiler for Agan bisa berpartisipasi melalui donasi dana:


Atau
Spoiler for donasi buku:


Dengan Posko yang sudah kami percayakan teman-teman yang berada di..
Spoiler for JAKARTA DAN SEKITARNYA:

Spoiler for Bandung:

Spoiler for SEMARANG:

Spoiler for BANJARNEGARA:

Spoiler for KEBUMEN:

Spoiler for PURWOKERTO:

Spoiler for PEMALANG:

Spoiler for SURAKARTA:

Spoiler for SALATIGA:

Spoiler for Karanganyar:

Spoiler for WONOSOBO:

Spoiler for PURWOREJO:

Spoiler for JOGJAKARTA:

Spoiler for Gunung Kidul:

Spoiler for MALANG:

Spoiler for Sekretariat Rumah "NALAR" NTT:



emoticon-Hai*Batas Pengumpulan donasinya tanggal 12 Maret 2016

Dengan banyaknya posko untuk donasi buku
Kita menargetkan dengan slogan "#5000 buku untuk NTT" untuk lima tempat dengan kondisi seperti itu.
dan agan merupakan bagian dari gerakan #5000 buku.

Apa keuntunganya dari donatur??
Spoiler for Panitia memberikan:


Untuk agan yang butuh info lanjut bisa hubungi nomor disini/ PM ke Ane.
Info lebih lanjut bisa hubungi
Spoiler for Nomor Panitia dan Socmed RUMAH "NALAR":


DOKUMENTASI DARI TEMAN KITA YANG MENJADI POSKO UNTUK PENGUMPULAN BUKU dan BEBERAPA SCREEN DONASI
Spoiler for :



DAN INI FOTO KAMI YANG SIAP KE LAPANGAN #GURUHEBAT #INSPIRASIINDONESIA
Spoiler for SM3T UNY NGADA V:



INGAT GAN !! 3 amalan yang tidak terputus : Amal jariyah, Ilmu yang bermanfaat, dan anak soleh yang mendoakan ibu bapanya.
Semoga sumbangan dan niat baik agan termasuk dalam 2 diantara 3 hal itu. Amien.
Segitu dulu gan dari ane
Semoga amal kebaikan agan dapat balasan dari Yang Maha Kuasa. Amien.
Maaf jika postingan ane kurang tertata rapi disini.


NB : Tread ini akan saya pantau dan Update dengan informasi terbaru gan.




0
2.2K
21
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan