Maaf, sebenernya bukan mau ngajak main catur beneran, dan ini bukan game catur seperti game flash kebanyakan di Facebook kayak domino poker dan sejenisnya, tapi ini bisa main catur beneran di Facebook Messenger, di jendela chatting nya.
sory kkalo
Spoiler for Bersih:
Spoiler for Cara main catur:
Chatting di Facebook Messenger tak hanya bisa mengobrol, tetapi juga bisa sambil bermain catur. Fitur ini tersembunyi dan hanya bisa diakses dengan mengetikkan kata kunci tertentu.
KolomGadget.com – Facebook Messenger, sejauh yang kita tau ini adalah fitur di Facebook yang fungsinya untuk mengobrol dengan orang lain. Namun anda mungkin belum tau kalau selain mengobrol, anda juga bisa bermain catur di Facebook Messenger.
Ya, Facebook baru saja menghadirkan fitur tersembunyi di Facebook Messenger. Dengan fitur ini anda tak hanya bisa mengobtrol, tetapi juga bermain catur. Untuk membuka papan catur, anda hanya perlu mengetikkan “@fbchess play” (tanpa tanda petik) maka papan catur akan langsung terbuka.
Namun anda mungkin bingung cara memainkannya, karena tidak bisa memindahkan bidak catur. Untuk melakukannya, berikut penjelasannya.
Masing-masing bidak diwakili oleh huruf, yaitu P untuk Pawn (Pion), K untuk King (Raja), Q untuk Ratu (Queen), B untuk Bishop (gajah), R untuk Rook (benteng), dan N untuk Knight (kuda). Untuk memindahkan bidak catur, anda harus mengetikkan lokasi di form chatting anda, bidak mana yang akan anda pindahkan ke titik mana. Untuk memindahkan Pion ke lokasi D4 di papan misalnya, anda bisa mengetikkan @fbchess Pd4.
Ya, sedikit ribet namun jika terbiasa anda bisa melakukannya dengan mudah, sambil mengisi waktu kosong anda.
Ada yang berani lawan ane ? yang gak tau cara mainnya belahar dulu dimari