Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

muchimaniezAvatar border
TS
muchimaniez
Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya
Rocket Bunny adalah salah satu aliran modifikasi yang bisa dibilang cukup ekstrim. Selain diaplikasikan pada kelas mobil sport setara, Toyota FT86, Subaru BRZ & Scion FR-S, biasanya aliran ini diaplikasikan pada mobil retro sejenis Nissan Fairlady 280z, Porsche 911 klasik, atau Nissan S14 serta masih banyak lagi. Namun enthusiat pada kiblat modifikasi ini lebih banyak merujuk pada sosok modifikator handal asal jepang yang tergabung dalam RAUH-Welt Begriff (RWB). Adalah Akira Nakai, yang memiliki rumah modifikasi dan telah melahirkan banyak model Rocket Bunny di seluruh dunia.

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Beliau lah bapak RWB yang banyak melahirkan jenis body kit dalam aliran modifikasi RWB. tanpa panjang lebar kita lihat berbgai hasil karyanya dari penjuru dunia termasuk di Indonesia Gan.

Jepang

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Los-Angeles

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Bangkok - Thailand


Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Singapore

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Hongkong

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Kuala Lumpur -Malaysia

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Australia

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Jakarta-Indonesia

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

nah ga sebatas porsche kalsi 911 atau panamera aja gan, aliran ini juga diadopsi beberapa mobil jepang atau city car yang memang terinspirasi oleh karya Akira Nakai gan, dan ini penampakannya..

Sebuah Toyota Yaris (2K11)

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Sebuah Daihatsu Sirion (2K14)

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Sebuah Scion IQ

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Sebuah Ford Focus

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Sebuah Volks Wagen Tanner

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Sebuah Nissan Cube

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Sebuah Fortwo

Rocket Bunny, Aliran Modifikasi Mobil yang Ga ada Matinya

Cek videonya dimari gan






sekian thread ane kalo ada yang mau nambahin silahkan gan..

sumber, google, pengamatan dan hobi


Thread ane yang lain:

Kanjo Osaka JDM


Tambahan dari Kaskuser


Quote:


Quote:



bila berkenan lempar ane cendol gan


Diubah oleh muchimaniez 03-02-2016 01:32
0
38.8K
46
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan