adoel.pieroAvatar border
TS
adoel.piero
Ciri-ciri Orang Yang Baru Pertama Kali Naik Commuter Line


Quote:

Agan/sista kaskuser yang hampir setiap hari selalu melakukan perjalanan pulang-pergi dari rumah ke kantor, ke kampus/sekolah atau ke tempat tujuan lainnya naik KRL atau kereta commuter, pasti udah gak aneh dengan seluk beluk stasiun kereta beserta isinya, jadwal keberangkatan, antri di loket, "kerusuhan" yang terjadi saat kereta baru tiba, gangguan sinyal, kereta datengnya telat, dan masalah-masalah lainnya.
Tapi karena hampir setiap hari menghadapi semua kejadian tersebut, jadi ente pasti jarang panik donk (Kecuali ente bakalan panik klo kebelet boker di tengah perjalanan, hehehe...)

Btw, seringkali kita temui para "Newbie" yang baru pertama naik kereta, dan mungkin mereka adalah Newbie yang baru pertama kali ngeliat kereta, hehehe...
Buat para commuter yang udah pro, biasanya bisa membedakan mana commuter yang baru naik kereta, karena para newbie ini mempunyai ciri-ciri yang membuatnya terlihat berbeda dengan penumpang lainnya,
berikut beberapa kelakuan orang yang baru pertama kali naik commuter line, diantaranya adalah:



1. Bingung di Loket
Quote:



2. Gak Ngerti Cara Tap-in/tap-out
Quote:



3. Bingung Harus Tunggu kereta di Sebelah Mana dan Naik Kereta Yang Mana.
Quote:



4. Tanya Melulu; Kereta Tiba Pukul Berapa?
Quote:



5. Marah Kalo Kedorong Atau Saat Berdesakan
Quote:



6. Gak Mengutamakan Penumpang Yang Turun
Quote:



7. Sering Tanya Jurusan dan Udah Sampe Dimana, Soalnya Takut Salah Naik
Quote:



8. Selalu Ngeliat Keluar dan Gak Tidur Karena Takut Tujuannya Terlewat.
Quote:



9. Ribet Dengan Barang Bawaannya
Quote:



10. Makan dan Minum
Quote:



11. Gak Ngerti Bahwa Kaum Prioritas Harus Di Kasih Tempat Duduk
Quote:



12. Kebayakan Mengeluh
Quote:



13. Bingung Harus Keluar lewat Pintu Sebelah Kiri Atau Kanan
Quote:



14. Newbie Biasanya Gak Tau Bahwa Tiket Bisa di Isi Ulang Atau Bisa Juga Di Tukar Dengan Uang Jaminan.
Quote:



15. Langsung Membuang Kertas Struk Pembelian Tiket.
Quote:



16. Buang Sampah Sembarangan
Quote:



17. Newbie Juga Banyak Yang Bingung Dengan Kecanggihan Kereta Commuter
Quote:


Ya, Emang sich kita juga pasti bingung saat menjadi newbie, bukan cuma dalam hal naik commuter, di forum kaskus ini juga ente pasti bingung saat menjadi newbie, dan bahkan dalam hal lain juga kita pasti bingung untuk pertama kalinya.
So, buat ente yang udah pro atau terbiasa, gak perlu merasa kesel atau dongkol dengan para newbie tersebut. Karena itu bisa jadi ladang pahala kita dengan mengajari para newbie tersebut, yakin lho balasan yang lebih baik pasti akan kita terima. Aamiin...



Quote:


Semoga dengan membaca thread ini ente akan paham dengan cara dan aturan saat pertama kali naik kereta commuter.
Karena kalo gak tau, bukan cuma di anggap norak lho, tapi menganggu penumpang lainnya, misalnya aja ente jadi penyebab antrian bertambah panjang saat gak ngerti cara beli tiket dan cara tap-in/tap-out tiket di gate.
Semoga bermanfaat...

Kalo mau tambahin, tulis di kolom komentar yach gan.

Thread KRL ane yang lain
Sensasi Naik KRL Jadebotabek Yang Kini Gak Bisa Di Rasakan Lagi,,, ™ (HT di tanggal 22.09.2015)
Step By Step Cara Naik Kereta Commuter Line (Khusus Newbie) ™


Tambahan dari Kaskuser
Quote:

Quote:




Sumber: Pengalaman Pribadi + Gambar hasil Googling

Diubah oleh adoel.piero 28-12-2015 06:44
0
98.2K
494
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan