- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
11 Alasan Ini Kenapa Kamu Patut Mempertahankan Temanmu daripada Pacarmu!


TS
aminarutoo
11 Alasan Ini Kenapa Kamu Patut Mempertahankan Temanmu daripada Pacarmu!
"Friends last forever. Kalo pacar... pffft!"
Salah satu keputusan tersulit di hidup seorang lelaki adalah memilih antara sahabat dan kekasihnya. Ini telah menjadi masalah buat semua hubungan romantis yang dijalani cowok. Meski mencintai kekasihmu dengan sepenuh hati, namun nggak bisa ada yang menggantikan sahabat dekat dalam hidup kita. Emang sih pasti kamu benci untuk memilih, tapi kalau emang dihadapkan oleh pilihan yang harus diambil, lebih baik kamu milih sahabatmu! Memangnya kenapa sih?
1. Kamu nggak perlu membuat temanmu terkesan.
Nggak ada kepura-puraan di antara kalian. Persahabatan itu adalah bentuk paling murni dari koneksi antara dua orang atau lebih!
2. Mereka nggak menuntut waktumu.
Nggak ketemuan atau kontak seminggu, dua minggu bahkan satu bulan pun nggak masalah! Mereka bakal tetap jadi sahabatmu
3. Nasihat pacarmu bisa jadi bias (karena dia selalu ada di pihakmu), tapi teman baik bisa memberi nasihat apa adanya.
Bahkan temanmu yang biasanya cuma bisa melucu bakal ngasih kamu nasihat super bijak di saat kamu membutuhkannya.
4. Kamu nggak perlu berpenampilan selalu "rapi" di depan teman baikmu.
Mau menggila seperti apa pun juga, mereka nggak peduli dengan penampilan atau sifat kekanak-kananakanmu
5. Kamu nggak perlu selalu merayakan anniversary berapa tahun kalian sudah berteman, seperti merayakan anniversary bulanan atau tahunan dengan pacarmu.
Friends last forever.
6. Kalian nggak perlu buat rencana dan berkomitmen untuk masa depan kalian.
Ya iya lah, kalo emang sahabatan ya jalani aja apa adanya. True friends won't go anywhere.
7. Mereka nggak cemburu waktu kamu punya teman lain.
Mereka nggak bakal ngecek HP-mu buat ngelihat call history dan siapa yang terakhir ngobrol sama kamu. Sedangkan kalo pacarmu liat kamu dekat sama cewek lain... Drama drama drama!
8. Meski terdengar klise, mereka menerimamu apa adanya!
Mungkin kamu harus mengubah sesuatu di depan pacarmu untuk menyenangkannya atau atas nama cinta. Kalo sama sahabat mah enjoy aja.
9. Kalo sahabatmu nggak ada, kamu bakal diskusiin dan menyelesaikan masalah tentang pacarmu sama siapa dong?
Mereka bakal membuatmu tetap waras.
10. Mereka selalu ada untukmu di keadaan apapun.
Keadaan memalukan sekalipun saat kamu muntah-muntah gak karuan karena mabuk. Mereka rela kok bohong ke orang tua mereka demi kamu
11. Mereka yang akan selalu membantumu untuk menyelesaikan masalah dalam kehidupan!
Mereka siap kok jadi perpanjangan tanganmu dan membantumu melewati permasalahan dalam hidup.
Jangan lupa rayakan persahabatan kalian gan
Salah satu keputusan tersulit di hidup seorang lelaki adalah memilih antara sahabat dan kekasihnya. Ini telah menjadi masalah buat semua hubungan romantis yang dijalani cowok. Meski mencintai kekasihmu dengan sepenuh hati, namun nggak bisa ada yang menggantikan sahabat dekat dalam hidup kita. Emang sih pasti kamu benci untuk memilih, tapi kalau emang dihadapkan oleh pilihan yang harus diambil, lebih baik kamu milih sahabatmu! Memangnya kenapa sih?
1. Kamu nggak perlu membuat temanmu terkesan.
Nggak ada kepura-puraan di antara kalian. Persahabatan itu adalah bentuk paling murni dari koneksi antara dua orang atau lebih!
2. Mereka nggak menuntut waktumu.
Nggak ketemuan atau kontak seminggu, dua minggu bahkan satu bulan pun nggak masalah! Mereka bakal tetap jadi sahabatmu
3. Nasihat pacarmu bisa jadi bias (karena dia selalu ada di pihakmu), tapi teman baik bisa memberi nasihat apa adanya.
Bahkan temanmu yang biasanya cuma bisa melucu bakal ngasih kamu nasihat super bijak di saat kamu membutuhkannya.
4. Kamu nggak perlu berpenampilan selalu "rapi" di depan teman baikmu.
Mau menggila seperti apa pun juga, mereka nggak peduli dengan penampilan atau sifat kekanak-kananakanmu
5. Kamu nggak perlu selalu merayakan anniversary berapa tahun kalian sudah berteman, seperti merayakan anniversary bulanan atau tahunan dengan pacarmu.
Friends last forever.
6. Kalian nggak perlu buat rencana dan berkomitmen untuk masa depan kalian.
Ya iya lah, kalo emang sahabatan ya jalani aja apa adanya. True friends won't go anywhere.
7. Mereka nggak cemburu waktu kamu punya teman lain.
Mereka nggak bakal ngecek HP-mu buat ngelihat call history dan siapa yang terakhir ngobrol sama kamu. Sedangkan kalo pacarmu liat kamu dekat sama cewek lain... Drama drama drama!
8. Meski terdengar klise, mereka menerimamu apa adanya!
Mungkin kamu harus mengubah sesuatu di depan pacarmu untuk menyenangkannya atau atas nama cinta. Kalo sama sahabat mah enjoy aja.
9. Kalo sahabatmu nggak ada, kamu bakal diskusiin dan menyelesaikan masalah tentang pacarmu sama siapa dong?
Mereka bakal membuatmu tetap waras.
10. Mereka selalu ada untukmu di keadaan apapun.
Keadaan memalukan sekalipun saat kamu muntah-muntah gak karuan karena mabuk. Mereka rela kok bohong ke orang tua mereka demi kamu
11. Mereka yang akan selalu membantumu untuk menyelesaikan masalah dalam kehidupan!
Mereka siap kok jadi perpanjangan tanganmu dan membantumu melewati permasalahan dalam hidup.
Jangan lupa rayakan persahabatan kalian gan

0
1.6K
15


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan