

TS
omnihospitals
Mengapa Susah Ibu hamil
Permisi Momod Dan Mimin Saya Ijin Buka Thread Tentang Kesehatan Mohon Dukungan dan Saran Nya
Solving Your Fertility Problem with Science,
Skill, Experience and Warmth
Kehamilan dan lahirnya seorang anak yang sehat, merupakan dambaan pasangan suami istri sebagai generasi penerus dimasa yang akan datang. Namun beberapa pasangan suami istri mengalami gangguan kesuburan dan kesulitan untuk memperoleh kehamilan ataupun jika hamil mudah mengalami keguguran.

Gangguan kesuburan atau infertilitas, merupakan penyakit sistem reproduksi, dimana pasangan suami istri belum juga mengalami kehamilan setelah satu tahun usia pernikahannya, walaupun telah melakukan hubungan suami istri secara teratur (2 sampai 3 kali seminggu) tanpa menggunakan kontrasepsi.
Faktor usia wanita, sangat menentukan keberhasilan terapi gangguan
kesuburan, usia 20-30 tahun merupakan usia yang mudah hamil, dengan bertambahnya usia maka peluang hamil semakin menurun. Usia wanita lebih dari 35 tahu memerlukan perhatian yang lebih serius jika pernikahan belum juga mengalami kehamilan. Faktor kelebihan berat badan atau obesitas, riwayat kebiasaan merokok, alkohol, narkotika, pada masa lalu dan sekarang, kurang berolah raga dan rendahnya konsumsi antioksidan juga akan mempengaruhi peluang untuk hamil.
Penyebab gangguan kesuburan pada wanita:
Gangguan pelepasan sel telur (disfungsi ovulasi), dengan ciri haid tidak teratur, oleh karena ; polycystic ovarian syndrome (PCOS), stres fisik dan psikologis, kelebihan hormon prolactin, penyakit kelenjar gondok dan anak ginjal.
Sumbatan saluran indung telur dan perlengketan organ reproduksi dengan ciri nyeri panggul atau haid, keputihan yang berbau dan berwarna kuning oleh karena; endometriosis, infeksi organ reproduksi, usus buntu yang pecah, riwayat operasi organ reproduksi atau kehamilan diluar kandungan.
Faktor mulut rahim atau gangguan interaksi sperma dengan lendir mulut rahim.
Kelainan anatomis dan fungsi rahim, oleh karena; kelainan bentuk rahim yang ada sejak lahir, tumor rahim (mioma) perlengketan lapisan rahim bagian dalam, polip atau infeksi endometrium
Penyebab gangguan kesuburan pada Pria:
Gangguan produksi sperma, oleh karena kelainan genetik, infeksi seperti virus Mumps, gangguan hormon, imunologi dan penggunaan hormon androgen.
Gangguan fungsi sperma oleh karena; reaksi alergi terhadap
sperma infeksi kelenjar prostat, varicocel, kadar oksidan yang tinggi.
Sumbatan saluran pengeluaran sperma, oleh karena ; cacat bawaan, infeksi, riwayat operasi varicocele. Gangguan pengeluaran sperma ke dalam vaginaoleh karena impotensi
dan ejakulasi dini.
Lalu bagaimana Upaya Cara Cepat Hamil :
1.Pelayanan Diagnostik:
2.Pelayanan Terapi Gangguan Kesuburan:
Sumber
Jika Bermanfaat Mohon
Solving Your Fertility Problem with Science,
Skill, Experience and Warmth
Kehamilan dan lahirnya seorang anak yang sehat, merupakan dambaan pasangan suami istri sebagai generasi penerus dimasa yang akan datang. Namun beberapa pasangan suami istri mengalami gangguan kesuburan dan kesulitan untuk memperoleh kehamilan ataupun jika hamil mudah mengalami keguguran.

Gangguan kesuburan atau infertilitas, merupakan penyakit sistem reproduksi, dimana pasangan suami istri belum juga mengalami kehamilan setelah satu tahun usia pernikahannya, walaupun telah melakukan hubungan suami istri secara teratur (2 sampai 3 kali seminggu) tanpa menggunakan kontrasepsi.
Faktor usia wanita, sangat menentukan keberhasilan terapi gangguan
kesuburan, usia 20-30 tahun merupakan usia yang mudah hamil, dengan bertambahnya usia maka peluang hamil semakin menurun. Usia wanita lebih dari 35 tahu memerlukan perhatian yang lebih serius jika pernikahan belum juga mengalami kehamilan. Faktor kelebihan berat badan atau obesitas, riwayat kebiasaan merokok, alkohol, narkotika, pada masa lalu dan sekarang, kurang berolah raga dan rendahnya konsumsi antioksidan juga akan mempengaruhi peluang untuk hamil.
Penyebab gangguan kesuburan pada wanita:
Gangguan pelepasan sel telur (disfungsi ovulasi), dengan ciri haid tidak teratur, oleh karena ; polycystic ovarian syndrome (PCOS), stres fisik dan psikologis, kelebihan hormon prolactin, penyakit kelenjar gondok dan anak ginjal.
Sumbatan saluran indung telur dan perlengketan organ reproduksi dengan ciri nyeri panggul atau haid, keputihan yang berbau dan berwarna kuning oleh karena; endometriosis, infeksi organ reproduksi, usus buntu yang pecah, riwayat operasi organ reproduksi atau kehamilan diluar kandungan.
Faktor mulut rahim atau gangguan interaksi sperma dengan lendir mulut rahim.
Kelainan anatomis dan fungsi rahim, oleh karena; kelainan bentuk rahim yang ada sejak lahir, tumor rahim (mioma) perlengketan lapisan rahim bagian dalam, polip atau infeksi endometrium
Penyebab gangguan kesuburan pada Pria:
Gangguan produksi sperma, oleh karena kelainan genetik, infeksi seperti virus Mumps, gangguan hormon, imunologi dan penggunaan hormon androgen.
Gangguan fungsi sperma oleh karena; reaksi alergi terhadap
sperma infeksi kelenjar prostat, varicocel, kadar oksidan yang tinggi.
Sumbatan saluran pengeluaran sperma, oleh karena ; cacat bawaan, infeksi, riwayat operasi varicocele. Gangguan pengeluaran sperma ke dalam vaginaoleh karena impotensi
dan ejakulasi dini.
Lalu bagaimana Upaya Cara Cepat Hamil :
1.Pelayanan Diagnostik:
- Konsultasi dan pemeriksaan fisik
- Pemeriksaan histeroskopi atau laparoskopi jika diperlukan.
- Analisa sperma dan laboratorium hormon
- Histerosalfingografi (HSG)
- Ultrasonografi (USG)
2.Pelayanan Terapi Gangguan Kesuburan:
- Terapi secara alamiah dengan senggama masa subur dengan atau tanpa obat-obat stimulasi indung telur
- Inseminasi sperma suami ke dalam rahim
- Bayi tabung jika terapi alami dan inseminasi gagal atau penyebab infertilitas yang berat.
- Operasi kelainan ginekologi dengan gangguan kesuburan
Sumber
Jika Bermanfaat Mohon


0
1.5K
1


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan