- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
6 Fakta medis kasus kasus Detektif Conan


TS
lukmanhg
6 Fakta medis kasus kasus Detektif Conan



Selamat datang di trit ane gan.
Spoiler for no repsol:
Halo gan, pada kesempatan kali ini, ane bakal share sama agan/wati tentang serial anime detektif conan.
Sebelumnya, ane kasih penjelasan dikit tentang detektif conan buat yang belum paham.
Spoiler for about:
Detektif Conan (名探偵コナン Meitantei Konan?) adalah sebuah serial manga detektif yang ditulis dan digambar oleh Gōshō Aoyama. Sejak tahun 1994 cerita ini dipublikasikan pada majalah Mingguan Shōnen Sunday yang terbit di Jepang. Serial ini menceritakan tentang Shinichi Kudo, seorang detektif sekolah menengah atas, yang tubuhnya mengecil akibat sebuah racun.
Detektif Conan telah diterbitkan secara terus menerus di majalah antologi manga Mingguan Shōnen Sunday sejak tahun 1994 dan telah dikumpulkan dalam 86 volume tankōbon sampai dengan Desember 2014. Dalam versi bahasa Indonesia, Detektif Conan diterbitkan oleh Elex Media Komputindo yang telah menerbitkan hingga volume 83 sampai dengan April 2015.
Cerita ini kemudian diadaptasi dalam serial animasi TV yang diproduksi oleh TMS Entertainment dan Yomiuri Telecasting Corporation Jepang, dan masih ditayangkan hingga saat ini. Selain serial TV, cerita tentang tokoh detektif ini juga diterbitkan dalam bentuk animasi video asli (OVA), drama TV, spesial TV, film tuturan, permainan video, dan berbagai bentuk barang yang berkaitan dengan tokoh Detektif Conan.
Viz Media melisensikan serial manga ini untuk publikasi berbahasa Inggris di Amerika Utara, sedangkan Funimation Entertainment melisensikan serial anime ini untuk daerah penyiaran di Amerika Utara. Kedua adaptasi bahasa Inggris tersebut menggunakan judul Case Closed dan nama karakter di dalamnya diganti untuk menghindari masalah hak cipta terhadap nama Detektif Conan.
Sinopsis
Shinichi Kudo, seorang detektif SMA berusia 17 tahun yang biasanya membantu polisi memecahkan kasus, diserang oleh 2 anggota sindikat misterius ketika mengawasi sebuah pemerasan. Ia kemudian diberi minum racun misterius yang baru selesai dikembangkan untuk membunuhnya. Namun, karena sebuah efek samping yang jarang terjadi yang tidak diketahui anggota sindikat tersebut, racun tersebut mengakibatkan tubuhnya mengecil seperti anak kecil berusia tujuh tahun setelah mereka meninggalkannya.
Untuk menyembunyikan identitasnya dan untuk menginvestigasi keadaan sindikat tersebut, yang selanjutnya dikenal dengan nama Organisasi Berbaju Hitam atau Organisasi Hitam, dia menyamarkan namanya menjadi Conan Edogawa. Untuk mencari jejak sindikat tersebut, dia tinggal bersama dengan teman sejak kecilnya, Ran Mouri, yang ayahnya, Kogoro Mouri, merupakan seorang detektif swasta. Dia bersekolah di SD Teitan dan membentuk Grup Detektif Cilik dengan 3 teman sekelasnya, yaitu: Ayumi Yoshida, Mitsuhiko Tsuburaya, dan Genta Kojima. Meskipun tubuhnya mengecil, ia tetap memecahkan kasus. Biasanya, ia menyelesaikan kasus-kasus tersebut dengan meniru suara Kogoro Mouri dengan alat yang diciptakan oleh tetangganya, Profesor Agasa. Kogoro Mouri, seorang detektif yang agak bodoh, awalnya bingung pada kemampuan memecahkan kasusnya meningkat secara mendadak. Tetapi, kemudian ia tidak heran karena ia senang karena ketenarannya yang meningkat. Ran Mouri pernah beberapa kali mencurigai bahwa Conan adalah Shinichi, namun karena kecerdikan Conan, maka Ran pun percaya bahwa Conan bukanlah Shinichi.
Selanjutnya dalam seri ini, tokoh utama lainnya, Ai Haibara, muncul. Ai adalah seorang mantan anggota Organisasi Hitam, yang memiliki nama sandi "Sherry". Nama aslinya adalah Shiho Miyano, seorang ilmuan yang mengembangkan racun APTX 4869 yang membuat tubuh Shinichi mengecil. Setelah kakaknya secara kejam dibunuh oleh anggota Organisasi Hitam, ia mencoba keluar dari organisasi itu, namun ia ditangkap. Dia mencoba bunuh diri dengan menelan pil APTX 4869, namun ternyata tubuhnya mengecil, dan dia berhasil kabur dari organisasi tersebut. Dia kemudian bersekolah di SD Teitan dengan nama samaran "Ai Haibara". Dia mengetahui identitas asli Conan dan membantunya dalam perjuangan Conan untuk menjatuhkan Organisasi Hitam.
Kemudian, Conan terlibat dengan Biro Investigasi Federal (FBI), dan mereka berhasil menangkap Kir, seorang anggota Organisasi Hitam. Kir kemudian diketahui merupakan seorang agen CIA yang menyamar, dan berjanji akan memberi informasi tentang Organisasi Hitam kepada FBI. Mereka kemudian mengembalikan Kir ke organisasi tersebut. Kemudian, dia memberitahukan kepada FBI bahwa di Organisasi Hitam ada seorang anggota baru dengan nama sandi Bourbon.
yah, itu sekilas tentang conan edogawa. semoga sih ente belum bosan ya.

Tapi pada kesempatan kali ini, ane akan share intinya kpada kalian tentang beberapa fakta kesimpulan dari kasus yang telah dipecahkan detektif conan. langsing, eh langsung aja gan.
Spoiler for 1:

1. Orang Meninggal metabolisme nya akan terhenti. jadi meskipun dalam ruangan yang panas, tubuh orang yang sudah meninggal tidak akan berkeringat. Jadi, agan bawa ke lapangan ato ke ruang pengap pun, orang yang sudah meninggal akan terlihat



Spoiler for 2:

2. Orang yang minus akan menyipitkan matanya apabila memakai kacamata untuk memperjelas tulisan. Mungkin Itu alasannya, kenapa orang minus ketika kacamatanya dibuka maka akan terlihat sipit. dan sebaliknya, kalo dipake terlihat belo.

Spoiler for 3:


3. Luminol (cairan) sangat sensitif terhadap darah. meskipun hanya setetes darah. untuk lebih lengkapnya, ane kasih penjelasan dah nih.
Spoiler for cairan luminol:
Luminol (C8H7N3O2) adalah sebuah zat kimia yang mampu mendeteksi keberadaan unsur-partikel darah dari suatu objek. Luminol digunakan untuk mengungkap jejak darah yang mungkin tersembunyi dari indera kita. Zat ini termasuk jenis zat chemiluminescence, yang artinya ia akan mengeluarkan cahaya jika bereaksi dengan suatu zat. Dalam hal ini Luminol akan bercahaya jika bersinggungan atau bereaksi dengan hemoglobin dalam darah. Hemoglobin darah menjadi sebuah katalisator bagi Luminol untuk bercahaya
Biasanya zat Luminol berbentuk bubuk dan dicampurkan dengan cairan Hidrogen Peroksida. Reaksi kedua zat tersebut akan mampu mendeteksi jejak darah dengan mengeluarkan cahaya berwarna biru di dalam kegelapan. Dengan cahaya ini tentunya akan membantu penyelidikan para investigator dan detective untuk mengungkap suatu kasus.
Biasanya zat Luminol berbentuk bubuk dan dicampurkan dengan cairan Hidrogen Peroksida. Reaksi kedua zat tersebut akan mampu mendeteksi jejak darah dengan mengeluarkan cahaya berwarna biru di dalam kegelapan. Dengan cahaya ini tentunya akan membantu penyelidikan para investigator dan detective untuk mengungkap suatu kasus.
Spoiler for 4:
4. Jika obat penurun gula darah diminum oleh org yg sehat, maka gula darah org tsb akan turun drastis & bs menyebabkan kematian. Ngeri juga kan gan. makanya, kalo ada obat penurun gd jangan diminum deh. daripada mati sia sia kan.
Spoiler for 5:

5. Racun Tetrodotoxin (TTX) dr ikan gembung bila dimasukkan lewat mulut masih bs diselamatkan, tp tidak bila lewat darah.
Agan/Aganwati skalian pengen tau apakah itu racun tetrodotoxin? ini dia gan. ane juga kasih.
Spoiler for tetrodotoxin:
Tetrodotoxin, adalah neurotoksin laut yang kuat, dinamai dari urutan ikan yang paling umum dari asosiasi tersebut, Tetraodontiformes (tetras-empat dan odontos-gigi), atau pufferfish tetraodon (. tetraodon puffers yang dilengkapi dengan empat gigi besar yang hampir menyatu, membentuk paruh-seperti struktur yang digunakan untuk merobek moluska dan invertebrata lainnya, serta untuk menggores terumbu karang. Para anggota dari ordo ini termasuk buntal fahaka Tetraodon fahaka), yang buntal Kongo (Tetraodon miurus), dan Unit Bisnis buntal raksasa (Tetraodon Unit Bisnis) dan buntal dari genus Fugu (F. flavidus F., poecilonotus, niphobles F.), Arothron (A. nigropunctatus), Chelonodon (Chelonodon spp.), and Takifugu ( Takifugu rubripes ) dan Takifugu (Takifugu rubripes) toko TTX juga, dan Analog yang terkait dalam jaringan mereka.
Organisme laut lain telah ditemukan untuk menyimpan TTX dan termasuk gurita bercincin biru-Australia (maculosa Hapaloclaena, menggunakan TTX sebagai racun untuk menangkap mangsa), ikan kakaktua, cepluk, goby, angelfish, ikan cod, boxfish (Ostracion spp.) tobies, ikan landak, mola-mola laut/ globefish, bintang laut (Astropecten scoparius), kepiting xanthid (Eriphia spp.), kepiting sepatu kuda (Carcinoscorpius rotundicauda), dua spesies kepiting Filipina (Zosimus aeneus dan Atergatis floridus), sejumlah siput laut, cacing pipih, menyemprotkan ribbonworms dan arrowworms (yang baik digunakan sebagai sebuah racun TTX untuk mangsa), moluska (Nassarius spp. "dan shell terompet Jepang Boshubora"), dan (alga Jania spp. Terrestrial). organisme, termasuk katak Harlequin (Atelopus spp.), katak Kostarika (Atelopus chiriquiensis), tiga spesies kadal air Taricha dan, anggota Salamandridae (salamander).
Tahapan intoksikasi dan Toksisitas TTX
Gejala pertama dari keracunan adalah rasa gatal dari bibir dan lidah, muncul antara 20 menit sampai tiga jam setelah makan pufferfish beracun. Gejala selanjutnya adalah meningkatkan paraesthesia di wajah dan kaki, yang mungkin diikuti oleh sensasi ringan atau mengambang, Sakit kepala, nyeri di epigastrium, mual, diare, atau muntah dapat terjadi. Kadang-kadang, beberapa saat terguncang atau kesulitan dalam berjalan bias pula terjadi. Tahap kedua adalah meningkatnya keracunan kelumpuhan. Banyak korban tak mampu bergerak, bahkan duduk mungkin sulit pula. Gejala lain mungkin peningkatan gangguan pernapasan mengakibatkan sianosis, dan hipotensi. Meningkatkan kelumpuhan dan kejang-kejang, gangguan mental, dan aritmia jantung mungkin dapat terjadi. Walaupun korban benar-benar lumpuh, mungkin sadar sementara dan dalam beberapa kasus benar-benar jelas terlihat sampai tak lama sebelum kematiannya. Kematian biasanya terjadi dalam waktu 4 sampai 6 jam, dengan kisaran sekitar 20 menit sampai 8 jam.
Dari tahun 1974 sampai 1983 terdapat 646 kasus keracunan fugu (pufferfish) di Jepang, dengan 179 kematian. Perkiraan setinggi 200 kasus per tahun dengan tingkat mortalitas mendekati 50% telah dilaporkan. Hanya beberapa kasus telah dilaporkan di Amerika Serikat, dan wabah di negara-negara di luar wilayah Indo-Pasifik. Koki Sushi yang ingin mempersiapkan fugu, yang dianggap oleh banyak orang Jepang makanan lezat, harus memiliki lisensi oleh pemerintah Jepang.
Toksisitas komparatif TTX diringkas oleh William H. Light . untuk kadar berat, tetrodotoxin adalah sepuluh kali lebih mematikan sebagai racun dari banyak ular-banded dari Asia Tenggara. Kekuatan racun ini adalah 10 sampai 100 kali sebagai racun mematikan seperti laba-laba janda hitam (tergantung spesies) bila diberikan untuk tikus, dan lebih dari 10.000 kali lebih mematikan daripada sianida. Racun ini memiliki toksisitas yang sama seperti saxitoxin yang menyebabkan keracunan kerang paralitik ([baik TTX dan saxitoxin blok + saluran Na - dan keduanya ditemukan dalam jaringan dari pufferfish]) yang baru-baru ini ditemukan, congener alami dari tetrodotoxin telah terbukti empat sampai lima kali berpotensi sebagai racun TTX. Kecuali untuk beberapa protein bakteri, hanya palytoxin, molekul aneh terisolasi dari zoanthideans tertentu (colonial kecil, organisme laut mirip anemon laut) dari genus Palythoa, dan maitotoxin, ditemukan pada ikan tertentu yang terkait dengan keracunan Ciguatera, diketahui secara signifikan lebih beracun dari TTX. Palytoxin maitotoxin memiliki potensi hampir 100 kali lipat dari TTX dan Saxitoxin, dan keempat racun tersebut biasa untuk menjadi non-protein. Menariknya, ada juga beberapa bukti untuk biogenesis bakteri saxitoxin, palytoxin, dan maitotoxin, binatang yang hidup dengan toksin ini lebih mengutamakan tindakan terutama pada selaput myelin di saraf tepi dan tidak dapat muncul untuk menyeberangi penghalang darah pada otak . "
Sintesis TTX
Sintesis rasemik dari TTX ditemukan oleh Kishi ( di Harvard) dan rekan kerjanya pada tahun 1972 (Kishi, Y. et al Am. J. Soc. Chem.. 1972, 94). Jalur Kishi adalah rute sintetis yang sukses hanya untuk TTX yang telah dicapai. Beberapa intermediet dalam sintesis TTX, dapat dilihat pada langkah proses 15, yang ditampilkan di bawah ini. Reaksi sintetik termasuk ketalization, a-Ponndorf-Verley Meerwein mengalami reduksi, dan oksidasi selenium, epoksidasi, a-Alder sikloadisi Diels dan teknik lainnya.
Spoiler for 6:
6. Orang yang pingsan karena sengatan (panas) matahari, dapat dipulihkan dengan mengompres kepala, dada, dan ketiak pada tempat yang teduh. Biasanya juga terjadi saat upacara bendera gan.
Quote:
Banyak juga yang bisa dipelajari dari serial anime detektif conan gan. Gak cuma bisa kita tonton tapi kita bisa belajar dari sana, entah tentang strategi, medis, penyerangan, ide, dll.
Quote:
Demikian dari ane, kalau
mohon dimaafkan. maklum, ane baru sebiji jagung umurnya di kaskus tercinta
atas
saya ucapkan terima kasih



atas



Spoiler for sumur:



0
7.8K
Kutip
24
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan