Kaskus

Tech

aldi.zkAvatar border
TS
aldi.zk
[ASK] SMS Gateway Dengan Gammu
Selamat pagi -siang -sore - malam para master dan sepuh
Marhaban ya Ramadhan

emoticon-Shakehand2

izin tanya , ane punya permasalahan saat install gammu di win 7
permasalahan terjadi saat ane selesai menginstal service gammu
------
kronologisnya ane sudah setting file gammurc dan smsdrc, di command prompt sudah ane cek dan modem nya terdeteksi
Spoiler for pic:


lalu ane install servicenya dan sukses , dan sudah running
Spoiler for pic:


setelah itu ane mau coba kirim sms melalui gammu untuk mengetes apakah sudah sukses atau belum
tapi malah ada permasalahan gini , ane coba identify lagi , malah ga bisa juga
keluar tulisan error opening device, it doesn't exsist
Spoiler for pic:


terus ane coba stop service gammu yang lagi running , ane coba identify lagi ternyata bisa ,
tapi saat coba kirim sms melalui gammu pastinya ga bisa soalnya kan servicenya ga jalan
Spoiler for pic:


pertanyaan ane gimana ya cara mengtasinnya ?
mohon pencerahannya para master dan sepuh emoticon-Smilieberbagi itu indah emoticon-Smilie




Diubah oleh aldi.zk 06-07-2015 05:21
0
2.3K
10
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan