- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Magical in Hospital


TS
lenterasahabat
Magical in Hospital
Quote:

Quote:
Rumah Sakit, siapa sih yang gak tau pelayanan rumah sakit. Apalagi di ruangan kontrol. Terkadang di ruangan kontrol itu tidak hanya kita saja yang di suruh menunggu giliran kontrol, masih banyak pasien lain yang menunggu kontrol seperti kita.
Disaat menunggu kontrol, biasanya mengalami yang namanya kejenuhan, belum lagi kalau di rumah sakit itu tidak ada hiburan. Banyak orang2 yang kurang mampu bingung untuk melakukan suatu hal kecuali tidur dan mengobrol dengan sebelahnya.
Jaman, sekarang sudah berubah dan terkadang mereka yang orang mampu disaat menunggu kontrol, mereka sibuk dgn gadgetnya sendiri. Bagaimana dengan yang kurang mampu ?
Ya mereka hanya duduk diam sambil menunggu gilirannya kontrol, dengan suasana yang menjenuhkan.
Dari situ, Yayasan Lentera Sahabat terfikirkan untuk membuat sebuah hiburan agar mereka yang sedang kontrol (khusunya anak2) tidak mengalami yang namanya kejenuhan. Dengan hiburan magic dari Komunitas Magic Jogja kita hibur pasien2 yang sedang menunggu gilirannya kontrol.
Pada tanggal 15 Juni 2015, Yayasan Lentera Sahabatyang bekerjasama dengan Komunitas Magic Jogja mengaplikasikan hal itu di Polianak dan Instalasi Rehabilitasi Medik RSUP Dr. Sardjito. Ditengah2 kejeunuhan yang melanda pasien dan org tua pasien, kami memberikan sebuah hiburan sulap. Semua tampak memperhatikan dan antusias dengan kedatangan kami.
Terlihat keceriaan anak2 disana ketika kami hibur. Terlebih lagi orang tua mereka, bahkan dokterpun sesekali melihat sulap kami. Wajah para pasien yang sedang sakitpun tampak ceria dan tidak seperti orang yang sedang sakit. "Pah, pah, kok bisa begitu ya" begitu teriak salah satu pasien yang terkenal kebocoran ginjal. "ya bisa dong, ini kan namanya, S U L A P" begitu kata mas ajay, salah satu pesulap dari KMJ.
Dengan diadakan acara seperti ini, diharapkan semoga para pasien dan keluarga pasien untuk semangat sembuhnya dapat bertambah.
Disaat menunggu kontrol, biasanya mengalami yang namanya kejenuhan, belum lagi kalau di rumah sakit itu tidak ada hiburan. Banyak orang2 yang kurang mampu bingung untuk melakukan suatu hal kecuali tidur dan mengobrol dengan sebelahnya.
Jaman, sekarang sudah berubah dan terkadang mereka yang orang mampu disaat menunggu kontrol, mereka sibuk dgn gadgetnya sendiri. Bagaimana dengan yang kurang mampu ?
Ya mereka hanya duduk diam sambil menunggu gilirannya kontrol, dengan suasana yang menjenuhkan.
Dari situ, Yayasan Lentera Sahabat terfikirkan untuk membuat sebuah hiburan agar mereka yang sedang kontrol (khusunya anak2) tidak mengalami yang namanya kejenuhan. Dengan hiburan magic dari Komunitas Magic Jogja kita hibur pasien2 yang sedang menunggu gilirannya kontrol.
Pada tanggal 15 Juni 2015, Yayasan Lentera Sahabatyang bekerjasama dengan Komunitas Magic Jogja mengaplikasikan hal itu di Polianak dan Instalasi Rehabilitasi Medik RSUP Dr. Sardjito. Ditengah2 kejeunuhan yang melanda pasien dan org tua pasien, kami memberikan sebuah hiburan sulap. Semua tampak memperhatikan dan antusias dengan kedatangan kami.
Terlihat keceriaan anak2 disana ketika kami hibur. Terlebih lagi orang tua mereka, bahkan dokterpun sesekali melihat sulap kami. Wajah para pasien yang sedang sakitpun tampak ceria dan tidak seperti orang yang sedang sakit. "Pah, pah, kok bisa begitu ya" begitu teriak salah satu pasien yang terkenal kebocoran ginjal. "ya bisa dong, ini kan namanya, S U L A P" begitu kata mas ajay, salah satu pesulap dari KMJ.
Dengan diadakan acara seperti ini, diharapkan semoga para pasien dan keluarga pasien untuk semangat sembuhnya dapat bertambah.
0
1K
Kutip
8
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan