- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
11 nama alias dari nama-nama jalan di kota bandung


TS
szucxkr0
11 nama alias dari nama-nama jalan di kota bandung
No Repsol..
Ternyata masih banyak yg ga tau, baik (sy) orang bandung sendiri apalagi orang luar, yg keliling bandung bermodalkan gps navigator...
Langsung saja gan..
Berikut sy buat list disusun dengan format:
Alias - Nama jalan yg tertulis (Resmi)
sumbangan dari gan octa
sumbangan dari gan utun
sumbangan dari gan waduki
Ada yg lain? Atau ada yg salah? Monggo koreksi....
Cendol Wellcome..
Ternyata masih banyak yg ga tau, baik (sy) orang bandung sendiri apalagi orang luar, yg keliling bandung bermodalkan gps navigator...
Langsung saja gan..
Berikut sy buat list disusun dengan format:
Alias - Nama jalan yg tertulis (Resmi)
- Jl. Kiara condong / Kircon - Ibrahim ajie
- Jl. Kopo - Wahid hasyim
- Jl. Dago - Ir. Juanda
- Jl. Riau - r.e.martadinata
- Jl. Pasteur - dr.Djundjunan (koreksi dari gan ashardiharyuno)(koreksi lg dibawah dari gan waduki)
- Jl. bypass/jl. soekarno hatta - Jl. Nasional
- Jl. raya dayeuh kolot : jl. Moh toha
- Jl. ciateul - Jl inggit garnasih
- Jl. suci - jl.phh mustafa (Jalan antara SU-rapati dan CI-caheum)
- Jl. Punclut - PUNcaknya jl. CiumbuLeUiT..
- Jl. Raya Ujungberung - Jl ah nasution
sumbangan dari gan octa
Quote:
sumbangan dari gan utun
Quote:
sumbangan dari gan waduki
Quote:
Ada yg lain? Atau ada yg salah? Monggo koreksi....



Cendol Wellcome..




Diubah oleh szucxkr0 04-06-2015 19:43
0
11K
38


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan