Kaskus

Tech

bookerbadarudinAvatar border
TS
bookerbadarudin
Cooler Master Storm Quickfire TK Mechanical Keyboard [VIDEO REVIEW]
Cooler Master Storm Quickfire TK Mechanical Keyboard [VIDEO REVIEW]

Permisi agan & sis


Dunia hardware komputer itu kaya dan bermacam - macam rupanya. Dari brand ternama (Corsair, Razer, Fractal, dll) hingga yang terjangkau dan murmer (Simbada, Powerlogic, Dazumba, dll). Cooler Master berada di tengah, banyak perangkat yang mereka produksi menargetkan berbagai level ekonomi. Di hari yang cerah ini kita akan terjun bebas mendalami salah satu produk yang tidak terbilang murah namun terjangkau. Cooler Master Storm Quickfire TK

Quote:


emoticon-Maaf AganSemoga inpoh nya berguna bagi agan atau sis yang sedang berburu mechanical keyboard emoticon-Maaf Agan
0
994
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan