- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Apa Sih Yang Biasa Juragan Lakukan Pada Malam Hari


TS
arifhidayat10
Apa Sih Yang Biasa Juragan Lakukan Pada Malam Hari

Quote:
Malam hari adalah Tulisan ini tidak membahas mengenai pekerjaan khusus yang hanya dilakukan seseorang pada malam hari. Pekerjaan yang hanya dilakukan di malam hari, baik di awal malam, tengah malam dan akhir malam sepertinya sangat jarang sekali. Oleh sebab itu yang kami bahas dalam tulisan ini adalah pekerjaan yang dikerjakan malam hari walaupun siangnya mungkin juga banyak dilakukan oleh orang-orang.
Contoh Beberapa Pekerjaan / Profesi Malam Hari :
1. Satpam (Satuan Pengamanan)
Petugas keamanan lingkungan seperti satpam dan hansip memang biasanya lebih diaktifkan pada malam hari untuk menjaga keamanan dan ketertiban pada suatu lingkungan masyarakat. Biasanya suatu daerah yang penghuninya berasal dari kalangan menengah ke atas menggunakan jasa satpam untuk menjaga wilayahnya dari hal-hal yang tidak diinginkan. Sedangkan untuk daerah yang mayoritas penduduknya berasal dari kalangan menengah ke bawah biasanya menggunakan sistem keamanan lingkungan (siskamling) secara swadaya.
2. Aparat Keamanan / Polisi
Pihak yang berwajib memang mempunyai tugas khusus melindungi masyarakat 24 jam penuh sehingga tidak mengherankan jika kita melihat keberadaan polisi selama seharian penuh. Pos polisi pun juga siap menerima pengaduan, laporan, pengurusan kehilangan, dan lain sebagainya selama 24 jam penuh. Petugas yang bertugas biasanya diroling shift-shiftan sesuai dengankebijakan pimpinannya. Pada malam-malam tertentu juga polisi juga akan terlihat sibuk bertugas demi keamanan masyarakat dan negara.
3. Tukang Sayur
Tukang sayur biasanya aktif di malam hari untuk melakukan transaksi perdagangan sesama tukang sayur. Tukang sayur membutuhkan stok barang dagangan dengan berbelanja di pasar untuk dijual kembali kepada para konsumen akhir. Mereka membeli barang segar untuk dijual kembali biasanya ketika sebelum waktu shubuh tiba. Pagi-pagi sekali setelah subuh biasanya para pedagang sayur mulai menjajakan barang dagangan segarnya kepada para konsumennya dan akan berjualan hingga menjelang siang.
4. Tukang Ojek
Biasanya para pengojek banyak yang bergadang untuk menawarkan jasa pengantarannya kepada orang-orang yang ada di sekitarnya. Malam hari adalah waktu yang cukup disukai oleh para tukang ojek karena pada waktu tersebut biasanya mereka telah melarang angkutan umum untuk memasuki wilayah daerah kekuasaan mereka. Kecuali jalan-jalan besar atau jalan utama mereka tidak akan melarang angkutan umum dan bis untuk lewat.
5. Pedagang Makanan / Minuman Keliling
Malam yang gelap, dingin dan sepi memang banyak membuat orang-orang malas bepergian ke luar rumah untuk memenuhi salah satu kebutuhan pokoknya yaitu makan. Itulah peluang bisnis yang ditangkap oleh banyak orang dengan berjualan makanan atau minuman di gerobak atau sepeda. Mereka berjalan menyusuri rumah-rumah penduduk untuk memuaskan nafsu lapar dahaga para konsumennya.
6. Buruh / Pegawai Shift Malam
Sebagian orang ada yang terpaksa bekerja di malam hari karena mendapatkan giliran kerja malam. Biasanya pabrik-pabrik dan kantor-kantor ada yang beroperasi di malam hari sehingga mau tidak mau sebagian buruh atau karyawannya kebagian kerja di waktu yang seharusnya dipakai untuk tidur panjang.
7. Pekerja Hiburan
Orang yang bekerja di sektor hiburan memang ada yang hanya membuka layanannya di malam hari. Namun hiburan malam memang identik dengan dunia maksiat sehingga banyak warga masyarakat yang tidak mempedulikannya. Bagi para pekerja yang haus hiburan setelah bekerja seharian biasanya ada yang memanfaatkan tempat-tempat hiburan tersebut untuk menghilangkan kepenatannya.
8. Penjaga Toko atau Warung
Pada malam hari terdapat toko-toko dan warung-warung yang buka untuk memenuhi kebutuhan konsumennya. Ada warung tegal (warteg), warung internet (warnet), warung nasi, warung nasi goreng, warung pecel lele, toko kelontong, apotik, warung jamu, dan lain sebagainya. Sebagian di antaranya memang hanya buka di malam hari saja dan akan tutup di pagi hari.
Itulah beberapa pekerjaan yang bisa dilakukan di malam hari oleh manusia. Pada dasarnya setiap orang sebaiknya tidur di malam hari dan beraktifitas di pagi hingga awal malam. Namun apabila semua itu dilakukan karena tidak ada pekerjaan lain yang bisa dilakukan, maka apa boleh buah. Selama pekerjaan yang dikerjakan tidak bertentangan dengan hukum dan agama, maka pekerjaan malam hari tersebut sah-sah saja untuk digeluti.
JANGAN LUPA RATE NYA YA JURAGAN
Contoh Beberapa Pekerjaan / Profesi Malam Hari :
1. Satpam (Satuan Pengamanan)
Petugas keamanan lingkungan seperti satpam dan hansip memang biasanya lebih diaktifkan pada malam hari untuk menjaga keamanan dan ketertiban pada suatu lingkungan masyarakat. Biasanya suatu daerah yang penghuninya berasal dari kalangan menengah ke atas menggunakan jasa satpam untuk menjaga wilayahnya dari hal-hal yang tidak diinginkan. Sedangkan untuk daerah yang mayoritas penduduknya berasal dari kalangan menengah ke bawah biasanya menggunakan sistem keamanan lingkungan (siskamling) secara swadaya.
2. Aparat Keamanan / Polisi
Pihak yang berwajib memang mempunyai tugas khusus melindungi masyarakat 24 jam penuh sehingga tidak mengherankan jika kita melihat keberadaan polisi selama seharian penuh. Pos polisi pun juga siap menerima pengaduan, laporan, pengurusan kehilangan, dan lain sebagainya selama 24 jam penuh. Petugas yang bertugas biasanya diroling shift-shiftan sesuai dengankebijakan pimpinannya. Pada malam-malam tertentu juga polisi juga akan terlihat sibuk bertugas demi keamanan masyarakat dan negara.
3. Tukang Sayur
Tukang sayur biasanya aktif di malam hari untuk melakukan transaksi perdagangan sesama tukang sayur. Tukang sayur membutuhkan stok barang dagangan dengan berbelanja di pasar untuk dijual kembali kepada para konsumen akhir. Mereka membeli barang segar untuk dijual kembali biasanya ketika sebelum waktu shubuh tiba. Pagi-pagi sekali setelah subuh biasanya para pedagang sayur mulai menjajakan barang dagangan segarnya kepada para konsumennya dan akan berjualan hingga menjelang siang.
4. Tukang Ojek
Biasanya para pengojek banyak yang bergadang untuk menawarkan jasa pengantarannya kepada orang-orang yang ada di sekitarnya. Malam hari adalah waktu yang cukup disukai oleh para tukang ojek karena pada waktu tersebut biasanya mereka telah melarang angkutan umum untuk memasuki wilayah daerah kekuasaan mereka. Kecuali jalan-jalan besar atau jalan utama mereka tidak akan melarang angkutan umum dan bis untuk lewat.
5. Pedagang Makanan / Minuman Keliling
Malam yang gelap, dingin dan sepi memang banyak membuat orang-orang malas bepergian ke luar rumah untuk memenuhi salah satu kebutuhan pokoknya yaitu makan. Itulah peluang bisnis yang ditangkap oleh banyak orang dengan berjualan makanan atau minuman di gerobak atau sepeda. Mereka berjalan menyusuri rumah-rumah penduduk untuk memuaskan nafsu lapar dahaga para konsumennya.
6. Buruh / Pegawai Shift Malam
Sebagian orang ada yang terpaksa bekerja di malam hari karena mendapatkan giliran kerja malam. Biasanya pabrik-pabrik dan kantor-kantor ada yang beroperasi di malam hari sehingga mau tidak mau sebagian buruh atau karyawannya kebagian kerja di waktu yang seharusnya dipakai untuk tidur panjang.
7. Pekerja Hiburan
Orang yang bekerja di sektor hiburan memang ada yang hanya membuka layanannya di malam hari. Namun hiburan malam memang identik dengan dunia maksiat sehingga banyak warga masyarakat yang tidak mempedulikannya. Bagi para pekerja yang haus hiburan setelah bekerja seharian biasanya ada yang memanfaatkan tempat-tempat hiburan tersebut untuk menghilangkan kepenatannya.
8. Penjaga Toko atau Warung
Pada malam hari terdapat toko-toko dan warung-warung yang buka untuk memenuhi kebutuhan konsumennya. Ada warung tegal (warteg), warung internet (warnet), warung nasi, warung nasi goreng, warung pecel lele, toko kelontong, apotik, warung jamu, dan lain sebagainya. Sebagian di antaranya memang hanya buka di malam hari saja dan akan tutup di pagi hari.
Itulah beberapa pekerjaan yang bisa dilakukan di malam hari oleh manusia. Pada dasarnya setiap orang sebaiknya tidur di malam hari dan beraktifitas di pagi hingga awal malam. Namun apabila semua itu dilakukan karena tidak ada pekerjaan lain yang bisa dilakukan, maka apa boleh buah. Selama pekerjaan yang dikerjakan tidak bertentangan dengan hukum dan agama, maka pekerjaan malam hari tersebut sah-sah saja untuk digeluti.


Diubah oleh arifhidayat10 17-01-2015 02:44
0
1.4K
Kutip
14
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan