Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

alwaysgegeAvatar border
TS
alwaysgege
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA

BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA

1. leher bergelang tinggi
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
Seperti yang diketahui bahwa di dunia ini ada suku-suku dengan tradisi yang aneh. Namun tradisi memakaikan gelang dalam sebuah tumpukan ke leher sampai bentuk leher memanjang seperti ini termasuk yang paleng aneh. Berani membayangkan bagaimana lehernya jika gelang-gelang itu diambil?

2. Manusia Akar
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA

3. sate ulat Bulu
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
Kalau kamu berkunjung ke Purworejo di Jawa Tengah sana, kamu jangan terkejut kala ada banyak warga setempat yang mengonsumsi sate ulat bulu. Beberapa penduduk di Purworejo percaya kalau sakit gigi bisa disembuhkan dengan daging ulat bulu. Namun tentu ulat bulu yang dimakan khusus yakni ulat bulu dari pohon turi.
Lantaran ulat bulu pohon turi, maka kamu tak perlu khawatir gatal atau terkena racun sebab ulat bulu jenis ini tak mengandung racun sehingga aman dikonsumsi. Beberapa orang yang sudah memakan sate ulat bulu, menilai rasanya gurih. Berani coba?

4. Sulam alis Teraneh
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
alis bermusuhan

BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
alis shinchan

BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
alis alien

BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA

BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA

DENGAN ALIS SEPERTI ITU GIMANA MENURUT AGAN ???!!

5. NYOTAIMORI
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
Satu dari gaya jamuan makan malam kalangan khusus di Jepaang, termasuk kalangan Yakuza - mafia Jepang. Satu orang termasuk minuman keras harus bayar sekitar 15.000 yen atau sekitar Rp 1,4 juta (kurs Rp 98 per yen). Makan sushi atau sashimi yang ada di atas "piring" berupa tubuh wanita telanjang. Itulah Nyotaimori, artinya makan di atas tubuh wanita, termasuk salah satu budaya Jepang yang sudah ada sejak ratusan tahun lalu, hanya di kalangan tertentu, kalangan eksklusif saja, seperti kalangan lingkungan raja-raja di masa lampau. Lalu akhir tahun 1990-an populer di Jepang. Namun kini dilarang di Jepang.

6.Babi Meishan
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
Babi Meishan, biasa juga disebut Babi Taihu, berasal dari dataran Cina. Meski tampak aneh, babi-babi ini diternakan di beberapa tempat karena reproduksi mereka yang terbilang cepat. Lipatan-lipatan di muka mereka sebenarnya tumpukan lemak yang terlalu banyak mereka produksi. BABI ini termasuk hasil rekayasa genetika.

7. Legenda Anak Hijau
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
Legenda Green Children Of Woolpit
Suatu hari, para penduduk desa menyaksikan dengan takjub ketika dua orang anak kecil merangkak keluar dari parit itu. Seorang anak perempuan dan seorang anak laki-laki yang lebih muda. Mereka berdua menggunakan pakaian yang aneh dan berbicara dalam bahasa yang tidak dimengerti oleh penduduk desa. Namun, yang membuat para penduduk desa keheranan adalah kulit mereka - seluruhnya berwarna hijau!

Karena tidak bisa berkomunikasi dengan mereka, para penduduk kemudian membawa kedua anak yang terlihat sedih dan menangis itu ke rumah Sir Richard de Calne, seorang tuan tanah lokal. Di rumah itu, mereka tinggal dan diperlakukan dengan baik oleh Sir Richard dan para pelayannya.

Namun, tidak berapa lama kemudian, anak laki-laki itu jatuh sakit dan kurang dari setahun, ia meninggal. Untungnya, anak yang perempuan berhasil bertahan hidup. Sejalan dengan perkembangan usianya yang semakin dewasa, warna hijau pada tubuhnya perlahan menghilang dan berubah menjadi normal. Ia diberi nama Agnes. Kemudian, Agnes menikah dengan seorang bangsawan dari Norfolk dan menggunakan nama Agnes Barre.

Karena nama ini pula, banyak yang percaya bahwa pemegang gelar Earl Ferrers (gelar bangsawan Inggris) yang sekarang adalah keturunan langsung dari Agnes (Salah satu leluhur dari Earl Ferrers bernama Sir John Barre).

7. pramugari pertama didunia
BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA

Pramugari Pertama di Dunia Ellen Church (1904 – 1965) Sejak Wright Bersaudara menorehkan sejarah “12 detik yang mengubah dunia” pada 17 Desember 1903 dengan menerbangkan pesawat terbang bermesin pertama, dunia penerbangan mulai menggeliat.
pramugari pertama

Awalnya, sampai dengan akhir Perang Dunia I, pesawat tempurlah yang mulai berkembang. Setelah itu, pada dekade 1920-an, pesawat terbang sipil mulai berkembang, di antaranya dipelopori oleh William Boeing yang mendirikan industri pesawat terbang Boeing di Seattle, Amerika Serikat pada 1916, dan Anthony Fokker –orang Belanda kelahiran Madiun, Indonesia– yang mendirikan industri pesawat terbang Fokker di Belanda pada tahun 1919.
Akan tetapi, sepanjang dasawarsa 1920-an tersebut penerbangan komersil berkembang dengan lambat meskipun perlahan-lahan mulai populer sebagai sarana transportasi. Salah satu alasan mengapa transportasi udara kurang populer, adalah kenyataan bahwa orang merasa transportasi udara masih merupakan moda transportasi yang berbahaya .

Untuk dapat mengalihkan penumpang kereta api menjadi penumpang pesawat terbang, tentunya maskapai penerbangan harus dapat meyakinkan bahwa transportasi udara adalah moda transportasi yang aman. Salah seorang yang berjasa mengubah citra transportasi udara adalah Ellen Church.

8. Lina Medina, gadis cilik hamil termuda

BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
menurut wikipedia adalah Lina Medina. Tahun 1933 di Ticrapo, Peru, ada kasus yang bikin heboh dunia. Lina Medina (5) yang awalnya diduga mengidap tumor perut ternyata positif hamil. 14 Mei 1939, Medina melahirkan bayi laki-laki seberat 2,7 kg dan diberi nama Gerardo. Ia pun tercatat sebagai ibu termuda sepanjang sejarah medis

Kata dokter, Medina memang mengalami pertumbuhan nggak wajar, tulang pinggul dan dadanya udah terbentuk sejak usia 4 tahun. Diduga terjadi pelecehan seksual, ayah Medina akhirnya dipenjara dan akhirnya bebas karena lemahnya bukti. Gerardo percaya kalau Medina itu kakaknya, Namun sahabat anehdidunia.com dalam usia 10 tahun ia baru mengetahui Lina adalah ibunya. Ia tumbuh sehat namun pada tahun 1979 ia meninggal dalam usia 40 tahun karena penyakit sumsum tulang. Uniknya, dari hasil penelitian, dinyatakan bahwa Medina mengalami menstruasi teratur sejak berusia tiga tahun. Dan pada usia lima tahun, ia memiliki organ seksual yang sudah sepenuhnya matang.. Banyak orang menganggap kasus ini gosip, tapi dokter punya hasil tes biopsies dan sinar-X yang meyakinkan kalau Medina memang benar hamil dan masih belum terungkap ayah kandung dari bayi si Lina Medina.

9. misteri harta karun di pulau oak

BEBERAPA HAL UNIK DAN MENARIK DI DUNIA
Pulau Oak merupakan nama dari sebuah pulau kecil yang terletak di Lunenberg County, selatan pantai Nova Scotia, Kanada. Pulau ini sebenarnya merupakan pulau biasa, tidak ada sesuatu istimewa darinya, tidak ada potensi sumber daya alam yang dapat di eksplorasi disini. Namun bagi para pemburu harta karun, pulau kecil ini mendapatkan posisi yang istimewa di hati mereka. Bagaimana tidak, kisah mengenai adanya harta karun yang tersembunyi di pulau seluas 140 are (57 ha) ini selalu menghantui pikiran para petualang pencari harta karun sejati hampir selama dua abad lebih.

..............................................................dan masih banyak lagi..........................................
0
6.5K
9
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan