PT Pindad (Persero) adalah salah satu perusahaan Alat Peralatan Pertahanan dan Keamanan serta Peralatan Industrial lainnya yang berada di bawah kewenangan Kementrian BUMN (Badan Usaha Milik Negara) yang mempunyai Visi “ Menjadi Produsen Peralatan Pertahanan dan Keamanan terkemuka di Asia pada tahun 2023, melalui upaya inovasi produk dan kemitraan strategic ” dan Misi “ Melaksanakan usaha terpadu di bidang peralatan pertahanan dan keamanan serta peralatan industrial untuk mendukung pembangunan nasional dan secara khusus untuk mendukung Pertahanan dan Keamanan Negara “.
Membuka Lowongan Kerja dan memberikan Kesempatan untuk berkarier serta bersama-sama membawa perusahaan lebih baik lagi sesuai Misi & Visi tersebut di atas dengan spesifikasi sbb :
A. Sarjana (S1)
1. Teknik Industri
2. Teknik Mesin
3. Teknik Metalurgi
4. Teknik Fisika
5. Teknik Kimia
6. Hukum
7. Manajemen
B. Diploma (D3)
1. Teknik Informatika
2. Teknik Mesin
3. Teknik Sipil
4. Teknik Otomotif
5. Teknik Elektro (Arus Lemah)
6. Teknik Mekatronika
Penempatan Bandung dan Turen Malang
Persyaratan Umum :
a. Pria/Wanita
b. Usia maksimal 24 tahun (D3) dan 27 tahun (S1) pada tgl 31 Desember 2014.
c. IPK minimal 3.00
d. Akreditasi Jurusan minimal B
e. TOEFL minimal 450
Persyaratan Administrasi :
1. Mengisi Formulir pendaftaran / Registrasi di [url=http://www.pindad.com\\e-career]www.pindad.com\\e-career[/url]
2. Pas Foto berwarna terbaru (format PDF)
3. Ijazah dan Transkrip serta sertifikat TOEFL (format PDF)
4. Fotocopy KTP yang masih berlaku (format PDF)
5. poin 2 s/d 4 dikirim melalui E-mail ke recruitment@pindad.com dengan subject recruitment 2014 (pendidikan terakhir), contoh : recruitment 2014 D3 atau recruitment 2014 S1
Lamaran dibuka mulai tanggal 10 s/d 24 Oktober 2014
ane udah registrasi di web karir pindad tapi kok ga ada email verifikasi nya ya gan ? udah coba bikin lagi pake email lain juga tetep ga ada balesan... mgkn ada yg kaya ane ?
Original Posted By durudumdum►ane udah registrasi di web karir pindad tapi kok ga ada email verifikasi nya ya gan ? udah coba bikin lagi pake email lain juga tetep ga ada balesan... mgkn ada yg kaya ane ?
email verifikasi ngga langsung gan, ane jga waktu kemarin gtu. besoknya deh baru dpt email verifikasinya
Original Posted By jimmy_petrucci►ini kantor pusatnya di bandung ya...??
klo pelamar dari jakarta nanti dihubunginnya ke alamat kantor perwakilan yg dijakarta ga ya??
iya gan di bandung. Pengalaman temen ane disana, kabarnya kalo soal dihubunginya langsung dari kantor pusat bandung. CMIIW
Quote:
Original Posted By susantisanty►Cara tau lolos tes lanjutan gimana ya,disms,diemail ato gimana ya
pengalaman temen ane sih pengumuman nya ditelpon dan ada di websitenya
Ane kmrn daftar, bagi yg maw mendaftar diperhatikan pengunaan huruf, karena diwajibkan mengunakan huruf kapital dan tanda baca juga menjadi sorotan, ada beberapa tanda baca yang dilarang, dan hindari menggunakan singkatan. Dibaca secara teliti lg gan, sblm mendaftar. Succesforall
Semua laporan yang masuk akan kami proses dalam 1-7 hari kerja. Kami mencatat IP pelapor untuk alasan keamanan. Barang siapa memberikan laporan palsu akan dikenakan sanksi banned.