- Beranda
- Komunitas
- Tech
- Taman Bacaan CCPB
Perbedaan Flashdisk Toshiba Original dan Palsu


TS
murnyyy
Perbedaan Flashdisk Toshiba Original dan Palsu
Belakangan ini sangat banyak Flashdisk yang sudah beredar berbagai kalangan. Hal ini dikarenakan oleh berbagai macam jenis-jenis flashdisk yang bentuknya lebih minimalis dan juga karena harganya yang sudah sangat murah untuk didapatkan.
Namun banyak juga kalangan yang mengeluarkan Flashdisk yang tidak Original atau "Palsu". Nah, saya ambil sample pada Flashdisk Toshiba Hayabusa.
Perbedaan Flashdisk Toshiba Original dan Palsu.
Toshiba Original:
Ada hologram Toshiba pada Packingan dan User manual
Serial Number berwarna abu abu muda berbeda dengan label di bagian atasnya
Di bagian kepala USB tidak terdapat ukiran apapun
Read Speed / Kecepatan baca 31,8 MBps, Write Speed 10,7 MBps (Lebih cepat)
Toshiba Original diproduksi oleh Toshiba Corporation (Manufacture : Toshiba Corporation), Cek di bagian belakang
Packing Toshiba Original berwarna putih gading
Toshiba Palsu :
Tidak ada Hologram Toshiba pada packingan dan tidak ada buku manual
Serial Number berwarna putih, sama dengan label di bagian atasnya
Di bagian kepala USB terdapat ukiran
Read Speed / Kecepatan baca 7,4 MBps, Write Speed 4,2 MBps (Lambat)
Toshiba palsu diproduksi oleh Semconductor Company, Toshiba Corporation (Manufaktur : Semconductor Company, Toshiba Corporation) Cek di bagian belakang.
Packing Toshiba Palsu berwarna putih biasa.
Sebagai gambaran, Anda dapat melihat pada gambar berikut ini

Semoga Bermanfaatt......
Namun banyak juga kalangan yang mengeluarkan Flashdisk yang tidak Original atau "Palsu". Nah, saya ambil sample pada Flashdisk Toshiba Hayabusa.
Perbedaan Flashdisk Toshiba Original dan Palsu.
Toshiba Original:
Ada hologram Toshiba pada Packingan dan User manual
Serial Number berwarna abu abu muda berbeda dengan label di bagian atasnya
Di bagian kepala USB tidak terdapat ukiran apapun
Read Speed / Kecepatan baca 31,8 MBps, Write Speed 10,7 MBps (Lebih cepat)
Toshiba Original diproduksi oleh Toshiba Corporation (Manufacture : Toshiba Corporation), Cek di bagian belakang
Packing Toshiba Original berwarna putih gading
Toshiba Palsu :
Tidak ada Hologram Toshiba pada packingan dan tidak ada buku manual
Serial Number berwarna putih, sama dengan label di bagian atasnya
Di bagian kepala USB terdapat ukiran
Read Speed / Kecepatan baca 7,4 MBps, Write Speed 4,2 MBps (Lambat)
Toshiba palsu diproduksi oleh Semconductor Company, Toshiba Corporation (Manufaktur : Semconductor Company, Toshiba Corporation) Cek di bagian belakang.
Packing Toshiba Palsu berwarna putih biasa.
Sebagai gambaran, Anda dapat melihat pada gambar berikut ini

Semoga Bermanfaatt......
0
9.3K
5


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan