Kaskus

Entertainment

jurkomAvatar border
TS
jurkom
[Sambut Ramadhan] Aplikasi Android Untuk Muslim
Sebagai seorang muslim yang memiliki Ponsel pintar (smartphone) Android khususnya harusnya bisa mendukung produktivitas kerja dan juga meningkatkan kualitas ibadah kita.

Berikut ini beberapa aplikasi Android untuk mengoptimalkan Android bagi seorang muslim.

1. iQuran
Spoiler for iQuran:

iQuran merupakan aplikasi Membaca Al-Quran dalam bahasa Arab dan terjemahannya. Aplikasi ini menyediakan Al-Qur'an lengkap serta terjemahan bahasa Indonesia dan banyak lainnya, dilengkapi juga dengan file audio tilawahnya, bacaan per ayat, kode warna tajwid (pengucapan) bookmark, tag, pencarian, kontrol navigasi yang sangat baik, dan banyak lagi.

Spoiler for Info & Donlot:


2. My Prayer - صلاتي
Spoiler for My Prayer:

My Prayer merupakan Aplikasi untuk meghitung dan pengigat waktu shalat di Smartphone anda.

Aplikasi ini menggunakan lokasi HP anda (latitude dan longitude) yang didasarkan pada beberapa metode pengukuran. adapun metode-metode yang digunakan yaitu :
  1. Umm Al Qura University
  2. Muslim World League
  3. University of Islamic Sciences, Karachi
  4. Egyptian General Authority of Survey
  5. Islamic Union of North America
  6. Union of Islamic Organisations in France
  7. Angle Based Method

Spoiler for My Quran:

Aplikasi ini juga dilengkapi dengan beberapa fitur penting diantaranya :
  1. Mengingatkan beberapa menit sebelum waktu shalat tiba.
  2. Senyap otomatis selama waktu shalat. sehingga shalat tidak tergannggu dengan suara dering HP.
  3. Kompas arah kiblat shalat
  4. Kalender Hijriyah
  5. Pengingat waktu Shubuh dan waktu sahur, dll.

Spoiler for Donlot:


Spoiler for Olah TKP:
Diubah oleh jurkom 10-06-2014 21:21
0
1.4K
6
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan