Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

abrahamtetraAvatar border
TS
abrahamtetra
Ini Nih Gan! Pemuda-Pemuda Paling Kaya Di Dunia
Kekayaan adalah salah satu hal yang banyak diinginkan oleh manusia di muka bumi ini, dan hal ini tidak terkecuali bagi beberapa anak muda. Bahkan jika anak muda ini ditanya mengenai masa depan yang ingin diraihnya, maka jawabannya adalah ingin menjadi orang kaya. Jika kita lihat ada beberapa orang yang telah sukses mewujudkan keinginannya menjadi orang kaya diusia yang matang. Namun ada beberapa anak muda yang telah mewujudkan keinginannya diusia yang belia. Berikut ini akan kami sampaikan beberapa anak muda terkaya di dunia.

1. Adam D’Angelo


Anak muda petama yang memiliki kekayaan dengan jumlah yang fantastis adalah Adam d’angelo. Pemuda yang berusia 27 tahun ini adalah pemuda yang tidak cerdas dalam ilmu akademik, namun dia cerdas dalam bidang ilmu teknologi. Sehingga Adam dipilih oleh Fortune Magazine sebagai salah satu tokoh tercerdas dalam bidang teknologi dunia. Hal ini bisa terjadi karena Adam yang sebelumnya telah lulus sarjana dari California Institute of Teknology jurusan computer science telah berhasil dalam kiprahnya di facebook sebagai chief teknologi officer. Hingga kini kekayaan adam telah mencapai jumah 7,07 triliun rupiah.

2. Dustin Moskovitz


Seorang pemuda yang masih berusia 28 tahun, yang satu ini memiliki kekayaan sekitar 3,64 triliun rupiah. Pemuda yang berasal dari Amerika Serikat ini, mendapatkan kekayaannya dari usaha bersama teman-temannya dalam mendirikan Facebook 4 tahun lahu. Seperti yang kita ketahui, program facebook ini telah mencapai kesuksesan yang tinggi, sehingga tidak heran jika Dustin memiliki kekayaan yang fantastis tersebut.

3. Albert Von Thurn Taxis


Tidak seperti kedua anak muda yang telah kita bahas sebelumnya, pemuda bernama Albert Von Thurn Taxis ini adalah seorang pemuda yang memiliki kekayaan secara turun menurun. Albert ini adalah seorang pangeran dari sebuah keluarga di Jerman. Keluarga Albert telah dikenal sebagai keluarga yang kaya raya, karena memiliki beberapa bisnis besar. Bisnis besar inilah yang dikelola oleh Albert pada usia 29 ini. Sehingga dia memiliki kekayaan sebesar 15,6 triliun rupiah. Bisnis yang digeluti dan dikembangkan oleh Albert ini adalah bisnis bir yang terkemuka di Jerman. Tak lupa juga kastil yang juga dikelola oleh Albert.

4. Kevin Systrom


Siapa yang tak kenal dengan media sosial instagram ? Ya, akun yang baru saja ada pada tahun 2010 silam ini ternyata dibuat oleh seorang pemuda bernama Kevin Systrom. Pemuda yang masih berusia 27 tahun ini telah sukses dengan programnya tersebut, sehingga kini kekayaan Kevin mencapai 4,8 triliun rupiah. Kesuksesan Kevin ini tentunya di dukung dengan usaha kerasnya yang sebelumnya berhasil menyelesaikan study di Stanford University jurusan management science and engineering. Setelah lulus Kevin bekerja dahulu pada Google pada bagian Gmail dan Google Readers. Dari pengalaman tersebut Kevin akhirnya mencoba perutuntunganya didunia teknologi.
0
1.8K
13
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan