Kaskus

News

embolisasiAvatar border
TS
embolisasi
[Lagi-lagi] Survei PDB: Prabowo-Hatta 40,6%, Jokowi-JK 32,2%
Merdeka.com - Lembaga survei Pusat Data Bersatu (PDB) membeberkan hasil surveinya jelang Pilpres 9 Juli dengan tema 'Persaingan Capres Siapa Menang di Tikungan Akhir'.

Hasilnya, pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa unggul 8 persen dibanding Jokowi-Jusuf Kalla. Dari hasil survei, Prabowo-Hatta memiliki elektabilitas 40,6 persen. Sedangkan Jokowi-Jusuf Kalla 32,2 persen. Selain itu, para responden yang belum mempunyai pilihan sebanyak 15,8 persen, masih merahasiakan 11 persen dan memilih golput cuma sebesar 0,5 persen. "Kenapa Prabowo unggul, karena tren-nya sudah jauh-jauh hari. Selain itu, swing voters bisa memberikan pengaruh signifikan terhadap elektabilitas capres," kata peneliti senior PDB, Agus Herta di Hotel Sahid Jaya, Jakarta, Kamis (3/7).

Agus menambahkan, Jokowi sejak tahun 2013 hingga 1 Juni 2014 memang selalu unggul dibanding para calon lainnya. Namun, belakangan Gubernur DKI Jakarta nonaktif itu sudah disalip Prabowo."Mulai tanggal 6 Juni 2014 sampai 1 Juli 2014 elektabilitas Prabowo mulai menyalip elektabilitas Jokowi," ujarnya.Survei ini dilakukan dengan mengambil sampel sebanyak 1.090 responden di 20 provinsi dari tanggal 23 Juni - 1 Juli 2014. Selain itu, survei ini memakai metodologi tatap muka dan menggunakan kuesioner dengan margin of eror +/- 3 persen. [http://m.merdeka.com/peristiwa/survei-pdb-prabowo-hatta-406-jokowi-jk-322.html]

Lagi2 survei yg bakal diabaikan panastakemoticon-Big Grin
Panastak selalu hidup dlm kejayaan masa lampau yg sdh usang emoticon-Big Grin
0
2.3K
46
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan