- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Hasil Survei 10 Lembaga, Jokowi-JK Unggul
TS
edisibaru
Hasil Survei 10 Lembaga, Jokowi-JK Unggul
[JAKARTA] Hingga hari ini, berdasarkan jumlah lembaga survei terkemuka, pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden, Joko Widodo (Jokowi) - Jusuf Kalla (Jk) masih unggul rata-rata 7% - 11% di atas Prabowo-Hatta.
"Dalam sisa 11 hari ke depan jangan lengah, jangan sombong, tetap waspada dan yang utama, teruslah berjuang. Insya Allah kemenangan sudah semakin mendekat," kata relawan Jokowi-JK, Jumhur Hidayat, kepada SP, Jumat (27/6).
Jumhur mengutip sejumlah lembaga survei yang dimaksud.
Pertama, Puslit Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), survei Jokowi-JK 43% dan Prabowo-Hatta 34%.
Kedua, Litbang Kompas, Jokowi-JK 42,3% dan Prabowo-Hatta 35,3%.
Ketiga, SSSG. Jokowi-JK 42,65% dan Prabowo-Hatta 28,35%.
Keempat, Populi Center, Jokowi-JK 47,5% dan Prabowo-Hatta 36,9%.
Kelima, LSI - Denny JA Jokowi-JK 45% dan Prabowo-Hatta 38,7%.
Keenam, Alvara Research Center, Jokowi-JK 38,8% dan Prabowo-Hatta 29,0%.
Ketujuh, Indikator Politik, B Muhtadi Jokowi-JK 31,8% dan Prabowo-Hatta 19,8%.
Kedelapan, IndoBarometer, Qodari dimana Jokowi-JK 49,9% dan Prabowo-Hatta 36,5%
Kesembilan, PolTracking Institute Jokowi-JK 48,05% dan Prabowo-Hatta 41,1%.
Kesepuluh, Lembaga Survei Cyrus Jokowi-JK 53,6% dan Prabowo-Hatta 41,1%. [E-8/L-8]
http://www.suarapembaruan.com/home/h...k-unggul/58413
mantap dah, tinggal peresmian aja.
prahara gulung tikar.
"Dalam sisa 11 hari ke depan jangan lengah, jangan sombong, tetap waspada dan yang utama, teruslah berjuang. Insya Allah kemenangan sudah semakin mendekat," kata relawan Jokowi-JK, Jumhur Hidayat, kepada SP, Jumat (27/6).
Jumhur mengutip sejumlah lembaga survei yang dimaksud.
Pertama, Puslit Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), survei Jokowi-JK 43% dan Prabowo-Hatta 34%.
Kedua, Litbang Kompas, Jokowi-JK 42,3% dan Prabowo-Hatta 35,3%.
Ketiga, SSSG. Jokowi-JK 42,65% dan Prabowo-Hatta 28,35%.
Keempat, Populi Center, Jokowi-JK 47,5% dan Prabowo-Hatta 36,9%.
Kelima, LSI - Denny JA Jokowi-JK 45% dan Prabowo-Hatta 38,7%.
Keenam, Alvara Research Center, Jokowi-JK 38,8% dan Prabowo-Hatta 29,0%.
Ketujuh, Indikator Politik, B Muhtadi Jokowi-JK 31,8% dan Prabowo-Hatta 19,8%.
Kedelapan, IndoBarometer, Qodari dimana Jokowi-JK 49,9% dan Prabowo-Hatta 36,5%
Kesembilan, PolTracking Institute Jokowi-JK 48,05% dan Prabowo-Hatta 41,1%.
Kesepuluh, Lembaga Survei Cyrus Jokowi-JK 53,6% dan Prabowo-Hatta 41,1%. [E-8/L-8]
http://www.suarapembaruan.com/home/h...k-unggul/58413
mantap dah, tinggal peresmian aja.
prahara gulung tikar.
Diubah oleh edisibaru 27-06-2014 16:32
0
1.5K
22
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan