Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

soner_maniacAvatar border
TS
soner_maniac
Jam Sekolah di Berbagai Negara + Seragam + Hari Sekolah terbanyak
Jam Sekolah di Berbagai Negara + Seragam


Dari negara tetangga dulu :


1. Singapore


Primary School (SD) = 07.30 - 13.00
Secondary School (SMP-SMA) = 07.30 - 15.00
Junior College (SMA+) = 07.30 - 16.00
Ditambah Ekstrakulikuler = 18.00
Hari Sekolah = Senin - Jumat

Spoiler for Seragam:


2. Korea Selatan


초등학교 (SD) = 08.00 - 13.00 (Diperkirakan)
중학교 (SMP) = 08.00 - 16.30
고등학교 (SMA) = 08.00 - 16.30 + Kelas tambahan = 17.00 - 21.00
Hari Sekolah = Senin - Sabtu

Spoiler for Seragam:


3. Cina


小学校 (SD) = 06.30 - 15.00
初中校 (SMP) = 06.30 - 17.00
高中校 (SMA) = 06.30 - 19.00 + Kelas tambahan = 22.30 (Jam setengah sebelas...)
Hari Sekolah = Senin -

Spoiler for seragam:


4. Jepang


小学校 (SD) = 08.30 - 13.00 (Diperkirakan)
初中校 (SMP) = 08.30 - 15.30
高中校 (SMA) = 08.30 - 19.00 + Ekstrakurikuler = 19.00
Hari Sekolah = Senin -

Spoiler for seragam:



5. Inggris


First School (Umur 4-9) = 09.00 - 15.00
Middle School (Umur 9-13) = 08.40 - 15.30
Upper School (Umur 13-16+) = 08.30 - 15.15
Hari Sekolah = Senin -

Umumnya sekolah di Inggris tidak menggunakan seragam


6. Amerika Serikat


Elementary School = 08.40 - 15.15
Junior High School (Umur 12-15) = 07.50 - 14.50
Upper School (Umur 16+) = 08.15 - 15.15
Hari Sekolah = Senin -

Umumnya sekolah di Amerika Serikat tidak menggunakan seragam dan jam sekolah nya bervariasi, jadi ane ambil salah satu contohnya saja


Hari sekolah paling banyak di dunia

1.China: 251 days

2. Japan: 243 days

3. Korea: 220 days

4. Israel: 215 days
5. Germany: 210 days
6.Russia: 210 days
7.UK: 190days
8.Germany:185days
9.France: 180 days
10.USA:180days


Setelah lihat diatas ternyata jam sekolah di Indonesia (Negri) termasuk sebentar yah emoticon-Ngakakmakanya jadi kita jangan protes dong kalau jam sekolah ditambah emoticon-Kiss

Kalau di sekolah ane SMP-SMA
SMP = 07.00 - 15.00
SMA = 07.00 - 16.30

Seragam manakah favorit agan ? emoticon-Matabelo

Quote:


Bila ingin memberi emoticon-Blue Guy Cendol (L)silahkan saja emoticon-Berduka (S) karena ane menyusun semuanya sendiri emoticon-Sorry dan cari info-nya satu satu bukan asal copas emoticon-Mewek tetapi bila tak bisa emoticon-Blue Guy Cendol (L) maka emoticon-2 Jempol Rate aja gan, dengan begitu ane mengucapkan emoticon-I Love Kaskus dan yang lempar Bata niscaya akan menjadi emoticon-Betty

HAAAAUUUUUUUUSSSSSSSSSS CENDOL

Quote:

Cina dan Korea juga mengharuskan siswa menguasai semua mata pelajaran kok gan emoticon-Big Grin

Quote:

Sekolah apa sekolah gan, cepet amat pulangnya emoticon-Ngakak

Quote:

Iyalah sunyi emoticon-Ngakak (S), tidur semua atau pada bolos semua tuh emoticon-Ngakak
Diubah oleh soner_maniac 19-06-2013 08:27
0
86K
363
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan