- Beranda
- Komunitas
- Hobby
- Green Lifestyle
๑۩۞۩๑ 6 Kota Terhijau di Dunia ๑۩۞۩๑
TS
immateriallight
๑۩۞۩๑ 6 Kota Terhijau di Dunia ๑۩۞۩๑
Quote:

Quote:
Mari budayakan comment dan 



Halo semua !
Di Thread kali ini TS akan men-share kota2 yang paling hijau di dunia


Quote:
6. Sydney, Australia
Quote:

Di urutan nomor 6 ada Sydney dari Australia. Kota inilah yang pertama kali mencetuskan Earth Hour. Bukan itu saja, kota yang indah ini menjadi tujuan favorit liburan orang Indonesia karena lingkungannya yang asri dan indah.
Quote:
5. Bahia De Caraquez, Ecuador
Quote:

Selanjutnya di nomor 5 ada Bahia De Caraquez dari Ecuador. Jujur, TS juga baru pertama kali tau nama kota ini. Menurut sumber, mereka masuk ke urutan nomor 5 dikarenakan program2 yang dijalani mereka yang bagus untuk lingkungan. Contohnya, mengkontrol erosi tanah, biodiversity program, dsb.
Quote:
4. Vancouver, Kanada
Quote:

Kemudian di nomor 4 ada Vancouver dari Kanada. Tidak seperti kota-kota lain di Amerika Utara, kota ini sudah melakukan banyak cara untuk menjadi kota yang hijau. Bahkan 90% energi yang dibutuhkan oleh kota Vancouver kebanyakan berasal dari energi terbarukan, seperti Pembangkit Listrik Tenaga Angin (PLTA kalau di Indonesia
), Pembangkit Listrik Tenaga Ombak, matahari, dan lain-lain. Selain itu, mereka juga merencanakan 100 tahun perencanaan untuk tetap menjadi kota hijau (go-green city).Quote:
3. Copenhagen, Denmark
Quote:

Selanjutanya di nomor 3 ada Copenhagen, the city of cyclists dari Denmark. Memang benar adanya. Inilah kota yang mayoritas penduduknya menggunakan sepeda untuk berpergian. Mereka amat peduli dengan lingkungan, maka dari itu mereka sadar diri menggunakan sepeda daripada kendaraan bermotor. Coba bandingkan sama kita?

Quote:
2. Malmo, Swedia
Quote:

Di urutan kedua ada Malmo dari Swedia. Kota cantik ini lebih terkenal dengan taman mereka yang hijau dan indah. Di kota ini juga kita bisa menemukan banyak orang bersepeda di jalur khusus untuk sepeda. Penduduk di kota itu amat sangat menghargai langit hijau mereka, dan tidak ingin langit hijau itu menjadi berpolusi
Quote:
1. Reykjavik, Islandia
Quote:

Quote:
Semoga bermanfaat dan dapat menjadi inspirasi buat Indonesia kita tercinta ini
Quote:
Quote:
0
5.4K
Kutip
81
Balasan
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan