- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
GAMELAN dulu.. kini.. dan nanti..


TS
kapitri
GAMELAN dulu.. kini.. dan nanti..
Assalamualaikum..
Pasti Gan Sis seKASKUS Raya udah pernah denger yg namanya Gamelan.. karena beberapa waktu lalu sempet heboh ada instrumen gamelan di film The Hobbit . Bangga bgt yahh meskipun banyak dari kita yg belum pernah melihat/nyentuh Gamelan secara langsung
Gamelan menurut mitologi Jawa diciptakan oleh Sang Hyang Guru dialah Dewa Penguasa Tanah Jawa era Saka. Sang Dewa inilah yg menciptakan Gong untuk memanggil para Dewa.
Pada jaman dahulu, gamelan hanya dimainkan pada acara khusus seperti ulang tahun raja, kenaikan tahta, penyambutan tamu agung, pernikahan putra-putri raja, dan acara-acara sakral lainya yang biasanya hanya diadakan di lingkungan keraton.
Fungsi Gamelan yang mendua sebagai sarana hiburan rakyat berkembang pesat pada masa Kolonial Belanda.
Gamelan hari ini..


Disadari atau tidak, makin hari, makin sedikit generasi muda yang mengetahui gamelan, apalagi sampai menyukainya. Padahal, gamelan adalah salah satu bagian dari budaya nusantara yang harus tetap hidup untuk membangun ciri khas Indonesia. Pengetahuan akan gamelan makin tergeser seiiring dengan perubahan selera kawula muda yang cenderung menyukai kesenian dari luar. Pilihan selera tersebut sebenarnya sah-sah saja, akan tetapi sungguh disayangkan jika beberapa tahun ke depan, suasana kesenian Indonesia menjadi bernuansa asing, di sisi lain kebudayaan lokal menjadi punah, tinggal menjadi sejarah saja yang dipelajari di bangku-bangku sekolah. Apalagi jika suasana justru terbalik, musik asli Indonesia justru dimainkan negara lain .

Pasti Gan Sis seKASKUS Raya udah pernah denger yg namanya Gamelan.. karena beberapa waktu lalu sempet heboh ada instrumen gamelan di film The Hobbit . Bangga bgt yahh meskipun banyak dari kita yg belum pernah melihat/nyentuh Gamelan secara langsung

Gamelan menurut mitologi Jawa diciptakan oleh Sang Hyang Guru dialah Dewa Penguasa Tanah Jawa era Saka. Sang Dewa inilah yg menciptakan Gong untuk memanggil para Dewa.
Pada jaman dahulu, gamelan hanya dimainkan pada acara khusus seperti ulang tahun raja, kenaikan tahta, penyambutan tamu agung, pernikahan putra-putri raja, dan acara-acara sakral lainya yang biasanya hanya diadakan di lingkungan keraton.
Spoiler for 1870-1892 Pertunjukan Gamelan di Istana Mangkunegaran Solo:
Fungsi Gamelan yang mendua sebagai sarana hiburan rakyat berkembang pesat pada masa Kolonial Belanda.
Spoiler for :
Gamelan hari ini..






Disadari atau tidak, makin hari, makin sedikit generasi muda yang mengetahui gamelan, apalagi sampai menyukainya. Padahal, gamelan adalah salah satu bagian dari budaya nusantara yang harus tetap hidup untuk membangun ciri khas Indonesia. Pengetahuan akan gamelan makin tergeser seiiring dengan perubahan selera kawula muda yang cenderung menyukai kesenian dari luar. Pilihan selera tersebut sebenarnya sah-sah saja, akan tetapi sungguh disayangkan jika beberapa tahun ke depan, suasana kesenian Indonesia menjadi bernuansa asing, di sisi lain kebudayaan lokal menjadi punah, tinggal menjadi sejarah saja yang dipelajari di bangku-bangku sekolah. Apalagi jika suasana justru terbalik, musik asli Indonesia justru dimainkan negara lain .
Diubah oleh kapitri 06-04-2014 23:05
0
4.7K
10


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan