Kaskus

News

imam0959Avatar border
TS
imam0959
Misteri Tujuh Langit
Berbagai sumber berusaha memahami kata tujuh langit dengan menghubungkan tujuh lapisan (layers) yaitu: 1) troposfer, lapisan yang paling dekat dengan bumi, 2) Stratosfer, lapisan di atas troposfer, 3) Ozonosfer, lapisan yang berfungsi untuk mengembalikan sinar ultraviolet dan bahaya radiasi lainnya, 4) Mesosfer, lapisan di atas Ozonospher, 5) Termosfer, lapisan di atas Mesosfer, 6) Ionosfer, lapisan di atas termosfer, 7) Eksosfer, bagian terluar dari atmosfer yang membentang sekitar 480 sampai 960 km. ulama lain menafsirkannya dengan tujuh planet, yaitu: Mars, Mercurius, Venus, Uranus, Neptunus, Saturnus, dan Jupiter.

Meskipun hingga saat ini belum bisa dipecahkan apa makna yang paling dekat dengan dunia keilmuan, namun begitu besar animo para ilmuan untuk menyingkap konsep-konsep aktual di dalam Alqur’an sedemikian tinggi. Maka, tidak mustahil kelak pada suatu saat akan tersingkap juga makna sains kata tujuh langit (sab’a samawat). Allahu A’lam. (Nazaruddin Umar), Fajar, 1-4-2014
emoticon-No Sara Please http://diskusiintelektual.wordpress.com/
nona212Avatar border
nona212 memberi reputasi
1
1.8K
17
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan