- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Siapa Yang Bilang Jadi Marketing Itu Gampang, Ngaca Diri Dulu...


TS
vale2009
Siapa Yang Bilang Jadi Marketing Itu Gampang, Ngaca Diri Dulu...







Quote:





Quote:
Marketing itu merupakan ujung tombak di manapun mereka berada, intinya di garis depan medan peperangan pokoknya.... Tanpa marketing suatu perusahaan ataupun usaha tidak akan dapat berjalan, karena tujuan utama marketing adalah Omset....dan semuanya kembali juga untuk perusahaan, tetapi terkadang kerja keras seorang marketing kurang dihargai dan kurang mendapatkan gaji yang layak dengan apa yang mereka korbankan terutama untuk para sales marketing.... Apakah sebenarnya suka duka menjadi seorang Sales marketing yang mengejar omset... check this out!!!
Sumber : Asli Tulisan TS






Quote:
Spoiler for Suka Duka Menjadi Seorang Marketing Yang Mengejar Omset...:
Quote:

1.Ditolak Hal Yang Biasa


Quote:
Untuk mengejar omset terkadang seorang marketing dengan tuntutan target yang tinggi dan waktu yang sempit harus mencari nasabah yang baru...tetapi seringkali yang ditemukan di lapangan adalah orang-orang yang menolak... saat kita baru menjelaskan progam marketing mengenai tabungan misalnya, di tengah-tengah percakapan langsung ditolak dengan permohonan maaf... ditolak adalah makanan sehari-hari marketing yang mengejar omset, makanya yang bilang menjadi seorang marketing itu gampangan harus ngaca diri dulu.... ditolaknya melebihi seseorang ditolak saat menembak perempuan loh.... harus kuat mental dah...
Quote:

2.Masalah Gaji Atau Insentif


Quote:
Gaji plus insentif adalah hal yang menyenangkan ketika seorang marketing mencapai target ataupun melebihi target... tetapi seringkali yang terjadi di kenyataan, gaji pokok yang dipotong atau insentif yang tidak diberikan... terkadang hal tersebut yang dapat membuat seorang marketing menjadi lelah karena merasa tidak dihargai kerja keras dan usahanya....apalagi ketika tidak mencapai omset yang ditargetkan, diberhentikan atau PHK tiba-tiba juga menimpa hidup seorang marketing... Makanya jangan tanya seringkali seorang marketing saling sikut menyikut untuk mengejar omset ya seperti ini... miris kan 

Quote:

3.Atasan Yang Menuntut


Quote:
Seorang atasan yang menuntut dan seringkali galak menjadi salah satu rintangan yang dihadapi seorang marketing....terkadang seorang atasan merasa bahwa anak-anak yang baru bergabung tidak berkompeten sehingga memberikan target yang tidak masuk akal.... Emang masih sebagian kecil ada atasan yang membantu anak buahnya untuk bisa maju dan berkembang, tapi kecil sekali presentasenya
.... Atasan yang suka membanding-bandingkan orang lama dengan yang baru dengan target omset yang dicapai terkadang membuat kesal juga.... contoh kamu udah gabung 5 taun disini nda pinter-pinter coba lihat si inisial X baru masuk aja omsetnya udah melebihi kamu.... harus sabar deh pokoknya menjadi marketing apapun itu, meskipun mangkel ataupun dongkol tetap ingat dia atasan kita.... semua akan indah pada waktunya....

Quote:

4.Target Tidak Masuk Akal


Quote:
Seorang marketing saat bekerja emang dituntut untuk mengejar target agar dapat omset....tetapi seringkali mereka diberikan target yang tidak masuk akal, sampe membuat seorang marketing harus memutar otak untuk dapat memenuhi target tersebut.... apalagi kita disuruh menawarkan sesuatu yang orang itu bener-bener gak mau beli, apa gak tambah puyeng ya.... terkadang marketing itu mengundurkan diri karena tuntutan dari target yang tidak masuk akal...
Quote:

5.Datang Subuh, Pulang Larut Malam


Quote:
Bagi seorang marketing setiap hari itu adalah sama.... datang pagi dan pulang larut malam adalah hal yang biasa....terkena panas dan hujan juga sering dirasakan.... Mereka rela mengorbankan waktu untuk berkumpul dengan keluarga ataupun teman-teman terdekat karena pekerjaan mereka meskipun masalah pribadi dapat mempengaruhi kinerja seorang marketing....Waktu bagi seorang marketing adalah benar-benar sangat berharga tetapi tuntutan pekerjaanlah yang seringkali membunuh dan harus bersabar.... Menjadi marketing itu tidak mudah loh, banyak yang dikorbankan dan harus dijalani dengan Lapang dada.... Meski Lelah Letih Lesu mereka tetap menjalaninya dengan penuh semangat setiap harinya...
Sumber : Asli Tulisan TS Sebagai Seorang Marketing





Quote:
Spoiler for Thx Dah Mampir dan Komeng Gan...:
Quote:
Original Posted By anes►
Maaf gan..,sepertinya ada perlu dilurusin dikit nih..
secara gw mahluk kuli marketing juga..

secara overall..
yang agan bilang itu adalah derita dari sales sebagai eksekutor dari marketing plan..
sebagai marketeers..kita lebih demen nyebutnya seperti itu..
kadang kala..kita juga ngerti kalo kita bikin target omset sering gak masuk akal ke team sales..
pada basicnya kita menaikkan 10% dari ekspektasi dari major marketing plan kita..
ini saya berbicara dalam kapasitas saya selaku marketeers di perusahaan saya..saya sering menegaskan bahwa occupancy atau tingkat hunian hotel itu paling minim harus 70% setiap bulan..padahal ekspektasi saya cukup 50% dan itu sudah menutupi operational cost hotel dan gaji karyawan dalam tempo 1 bulan....
langsung para sales kita kocar kacir mencari agent baru, channel distribusi yang baru dan lain sebagainya..
jujur kami terpaksa harus ngepush sales team ke maximal limit..siapa yang bertahan bisa diatas 50%..pasti akan kita keep..karena dia sudah mampu melewati target original perusahaan..
beberapa sales jika anda katakan seperti itu..ada yang lebih menyedihkan lagi..pada perusahaan kami ada socmed sales dan creative sales..mereka adalah orang2 yang rajin nginep di kantor dan tidak pulang2..
kenapa..socmed sales biasanya anda pikirkan hanya update facebook dan twitter ?? tidak hanya itu brad..semuanya kita masukin..instagram,path,youtube apapun itu namanya..bahkan masuk ke chat messenger seperti yahoo,bbm,wa dll..udah selesai..belom sobS E N S O Ria harus tau timelinS E N S O Rkebanyakan orang ngakses website pada jam berapaS E N S O Ria harus bisa menentukan kapan dia update informasi atau promo terbaru untuk negara tertentu agar bisa dilihat..udah selesai ?? belommmmmmm...S E N S O Ria juga harus join beberapa socmed lokal negara..seperti jepang..mereka lebih demen pake mixi..ato china yang pake qq messenger..
creative sales..creative sales hampir sama nasibnyaS E N S O Ria bertanggung jawab untuk maintain visual design di hotel public area, iklan di majalah dan bekerja sama dengan graphic designS E N S O Ria harus bisa menciptakan visualisasi yang enak dipandang mata..harus bisa menciptakan beberapa jargon baruS E N S O Ran banyak lagi..
itu kita bicara dari segi salesS E N S O Rari segi marketing teamnya..kami adalah sekumpulan orang yang lebih gila lagi..
kami ibaratnya dedi corbuzier ato peramal paling hebat dalam sebuah company..kami harus bisa prediksi berapa banyak yang harus kami raih untuk 2 hingga 3 tahun kedepannya..
dan kalau prediksi salah..we better have good excuse for it..
kami juga yang mencari trending terbaru di dunia industri kamiS E N S O Ran mengaplikasikan untuk di tugas sales team..
kami harus mencari tahu,mendengar gossip, menyebarkan issue untuk beberapa hal yang menyangkut dengan nasib dan target perusahaan kami..
dan di indonesia ini..seharusnya tidak boleh ada istilah sales & marketing..
harusnya marketing & sales..atau dipisah ajah..karena konsep dasarnya 2 departemen itu bertolak belakang banget..
quote di pekiwan klo bisa..

secara gw mahluk kuli marketing juga..

secara overall..
yang agan bilang itu adalah derita dari sales sebagai eksekutor dari marketing plan..
sebagai marketeers..kita lebih demen nyebutnya seperti itu..
kadang kala..kita juga ngerti kalo kita bikin target omset sering gak masuk akal ke team sales..
pada basicnya kita menaikkan 10% dari ekspektasi dari major marketing plan kita..
ini saya berbicara dalam kapasitas saya selaku marketeers di perusahaan saya..saya sering menegaskan bahwa occupancy atau tingkat hunian hotel itu paling minim harus 70% setiap bulan..padahal ekspektasi saya cukup 50% dan itu sudah menutupi operational cost hotel dan gaji karyawan dalam tempo 1 bulan....
langsung para sales kita kocar kacir mencari agent baru, channel distribusi yang baru dan lain sebagainya..
jujur kami terpaksa harus ngepush sales team ke maximal limit..siapa yang bertahan bisa diatas 50%..pasti akan kita keep..karena dia sudah mampu melewati target original perusahaan..
beberapa sales jika anda katakan seperti itu..ada yang lebih menyedihkan lagi..pada perusahaan kami ada socmed sales dan creative sales..mereka adalah orang2 yang rajin nginep di kantor dan tidak pulang2..

kenapa..socmed sales biasanya anda pikirkan hanya update facebook dan twitter ?? tidak hanya itu brad..semuanya kita masukin..instagram,path,youtube apapun itu namanya..bahkan masuk ke chat messenger seperti yahoo,bbm,wa dll..udah selesai..belom sobS E N S O Ria harus tau timelinS E N S O Rkebanyakan orang ngakses website pada jam berapaS E N S O Ria harus bisa menentukan kapan dia update informasi atau promo terbaru untuk negara tertentu agar bisa dilihat..udah selesai ?? belommmmmmm...S E N S O Ria juga harus join beberapa socmed lokal negara..seperti jepang..mereka lebih demen pake mixi..ato china yang pake qq messenger..
creative sales..creative sales hampir sama nasibnyaS E N S O Ria bertanggung jawab untuk maintain visual design di hotel public area, iklan di majalah dan bekerja sama dengan graphic designS E N S O Ria harus bisa menciptakan visualisasi yang enak dipandang mata..harus bisa menciptakan beberapa jargon baruS E N S O Ran banyak lagi..
itu kita bicara dari segi salesS E N S O Rari segi marketing teamnya..kami adalah sekumpulan orang yang lebih gila lagi..
kami ibaratnya dedi corbuzier ato peramal paling hebat dalam sebuah company..kami harus bisa prediksi berapa banyak yang harus kami raih untuk 2 hingga 3 tahun kedepannya..
dan kalau prediksi salah..we better have good excuse for it..

kami juga yang mencari trending terbaru di dunia industri kamiS E N S O Ran mengaplikasikan untuk di tugas sales team..
kami harus mencari tahu,mendengar gossip, menyebarkan issue untuk beberapa hal yang menyangkut dengan nasib dan target perusahaan kami..
dan di indonesia ini..seharusnya tidak boleh ada istilah sales & marketing..
harusnya marketing & sales..atau dipisah ajah..karena konsep dasarnya 2 departemen itu bertolak belakang banget..
quote di pekiwan klo bisa..






Diubah oleh vale2009 03-03-2014 15:31
0
25.4K
Kutip
227
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan