Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

lampuhiasAvatar border
TS
lampuhias
Mengenal Seamless Gearbox [MotoGP Lover]


Sistim perpindahan gigi transmisi tanpa hentakan (Seamless-Shift Gearboxes) merupakan evolusi dari sistim transmisi yang telah ada :

Manual Transmission (MT)
Automatic Transmission (AT)
Continously Variable Transmission – Belt (CVT)

Untuk ketiga sistim transmisi diatas sudah jelas cara kerjanya dan masing-masing sudah mempunyai keunggulan tersendiri, misal MT mempunyai efisiensi kerja yang paling tinggi (97%) dibanding AT (86%) dan CVT-Belt (88%), namun sistim AT dan CVT mempunyai keunggulan pada sisi kenyamanan berkendara.

Sistim transmisi Seamless-Shift mempunyai keunggulan yang tidak ada pada ketiga sistim diatas. Perpindahan gigi ini bisa dilakukan dengan Tombol (seperti mobil F1) atau dengan perintah ECU (sesuai setting komputer)-tanpa campur tangan pengendara.

Seamless-Shift Gearboxes atau Zeroshift sudah diterapkan pada motor moge keluaran honda beberapa tahun yang lalu dan mulai tahun 2012 sudah diterapkan pada motoGP Honda RC212V tunggangan Casey Stoner.

Dengan menggunakan sistim Zeroshift (Zeroshift adalah perusahan penemu prototipe transmisi ini) pada motor Honda RC212V dapat memangkas waktu tempuh dalam satu putaran 0.3 – 0.5 detik ini merupakan fakta yang sangat mengejutkan. Dengan kata lain perpindahan gigi tidak terjadi hentakan, ban depan tidak terangkat bila menaikkan gigi, begitu pula sebaliknya, tidak akan terjadi Engine Brake yang berlebihan ketika gigi diturunkan. Karena hal tersebut sudah diatur ecu agar perpindahan gigi hanya pada rpm yang sudah ditentukan.
MotoGP Ducati pun sudah menerapkan sistim ini agar motor mereka lebih kompetitif dari kompetitornya.

CARA KERJA SEAMLESS-SHIFT (ZEROSHIFT)

Quote:


Spoiler for 1.:


Spoiler for 2.:


Spoiler for 3.:


Spoiler for 4.:


Spoiler for 5.:



KEUNGGULAN SEAMLESS-SHIFT ATAU ZEROSHIFT


1. Penghematan Bahan Bakar.
Spoiler for 1.:


2. Peningkatan Performa (akselerasi).
Spoiler for 2.:


3. Tidak terjadi penurunan tenaga atau torsi ketika perpindahan gigi.
Spoiler for 3.:




SEMOGA BERMANFAAT


emoticon-Blue Guy Cendol (L)emoticon-Blue Guy Cendol (L) emoticon-Blue Guy Cendol (L)
Diubah oleh lampuhias 21-12-2013 00:00
0
5.9K
33
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan