- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
7 KARAKTER CEWE DI ANIME YANG SADIS DAN BERBAHAYA


TS
MyNameIsNaB
7 KARAKTER CEWE DI ANIME YANG SADIS DAN BERBAHAYA
Quote:
Original Posted By pesan ts
sebelumnya, jika merasa thread ini bagus dan bermanfaat...jangan lupa rate nya ya gan :d
thx

thx


sering menonton anime? pasti tau donk kebanyakan karakter cewe di anime itu cute,cantik ,lemah lembut ,feminim dll.tapi di beberapa anime ada juga yang tomboy,suka berkelahi dll. tapi kali ini nab akan membahas yang level di atas itu (what?),yup di beberapa anime ,karakter cewe bahkan psycho,sadis,dan berbahaya.kenapa bisa begitu,tentu saja ada beberapa factor,tapi nah ga akan membahas itu,melainkan karakter anime cewe yang bisa dibilang menakutkan.penasaran siapa aja yang masuk list? yuk simak artikel berikut.
nb: sebelum mengklik harap diperhatikan buat yang belom nonton animenya banyak spoiler berat,klo kena tanggung sendiri.
nb: sebelum mengklik harap diperhatikan buat yang belom nonton animenya banyak spoiler berat,klo kena tanggung sendiri.
Quote:
Spoiler for Shiki ryougi - kara no kyoukai:
Quote:

shiki ryougi adalah pemilik mata mystic eyes of death perception,mata yang mampu melihat garis hidup benda/mahluk hidup,yang mana jika garis itu putus maka mahluk hidup akan mati.shiki rougi adalah anak keturunan klan ryougi , klan yang merupakan pemburu setan/iblis. di masa mudanya shiki mempunyai 2 kepribadian, 1 yang bernama SHIKI (laki2) dan yang kedua bernama shiki (perempuan).
Spoiler for alasan masuk list:
Quote:

SHIKI adalah alasan kenapa shiki ryougi masuk list. karena didasari keinginan shiki ryougi yang ingin membunuh tapi tidak bisa,maka SHIKI lah yang melakukannya.dia adalah pelaku dibalik pembunuhan berantai di ep:murder speculation part 1 , kebanyakan korban shiki dicincang,dimutilasi dan di salah satu scene ketika kokutou mengikuti shiki di hutan bambu ,dia melihat aliran darah di lantai dan salah satu korban shiki tanpa kepala

Quote:

Spoiler for kotonoha katsura - school days:
Quote:

mungkin agan2 pernah menjalin hubungan cinta segitiga? ada baiknya jika agan nonton anime school days,bercerita tentang cinta segitiga di masa sma. kotonoha bersama sekai adalah 2 orang gadis yang mencintai makoto,namun pada akhirnya makoto lebih memilih kotonoha daripada sekai.
Spoiler for alasan masuk list:
Quote:

menonton school days seperti nonton sinetron tentang cinta segitiga,apa yang membuatnya beda adalah ending dari school days itu sendiri. diawali dengan kebohongan sekai yang mengatakan bahwa dirinya hamil,tapi makoto tetap tidak peduli dan memilih kotonoha,sekai yang cemburu buta lalu membunuh makoto (WTF) , kotonoha yang telat ke TKP melihat tubuh makoto yang sudah mati lalu memotong kepalanya dan pergi menemui sekai,mereka lalu berkelahi dan kotonoha membunuh sekai,merobek perut sekai (seriously WTF!!) untuk membuktikan bahwa sekai berbohong tentang kehamilannya,di akhirnya kotonoha berada di sebual kapal di laut lepas sambil memeluk kepala makoto dan berkata mereka akan tetap bersama selamanya

Quote:

Spoiler for Rosarita Cisneros/roberta - black lagoon:
Quote:

roberta/rosarita adalah seorang maid dari keluarga lovelace,dia sangat dekat dengan anak dari keluarga tersebut yang bernama garcia.tapi sebagai maid,roberta/rosarita mempunyai skill yang buruk dalam hal bersih2 dan memasak.
Spoiler for alasan masuk list:
Quote:

roberta/rosarita adalah mantan anggota gerilya FARC spesialis bagian assasination,dan juga merupakan ,kriminal internasional. julukannya adalah robot pembunuh dari masa depan karena kekuatan,kecepatan dan kemampuannya dalam hal menggunakan senjata api. roberta di masa lalu terlibat pembunuhan massal,wanita dan anak2 . ketika masternya mati (diego lovelace) rosarita/roberta membalas dendam dan menjadi brutal tidak kenal lawan maupun kawan dan bahkan hampir membunuh anak masternya sendiri 

Quote:

Spoiler for kyoko - kore wa zombie desu ka?:
Quote:

kyoko adalah satu korban yang selamat dari pembunuhan berantai keluarganya di salah satu episode kore wa zombie desu ka?. kyoko adalah teman semasa kecil orito,dan menyukai aikawa ayumu. kyoko lah lah dianggap ayumu paling tahu wajah pembunuh berantai tersebut.
Spoiler for alasan masuk list:
Quote:

kyoko lah sang pembunuh berantai tersebut,dia juga yang membunuh ayumu aikawa yang akhirnya dihidupkan lagi menjadi zombie. dia juga yang membunuh kedua orang tuanya agar dapat mengambil nyawa mereka dan menjadikan dirinya dapat hidup berkali2 walaupun dibunuh. kyoko juga merupakan masou shoujo,dan dia ingin sekali membunuh eucliwood hellscythe sehingga dia mengambil banyak nyawa orang karena butuh banyak nyawa untuk membunuh eucliwood yang dapat membunuh hanya dengan mengatakan "die:."
Quote:

Spoiler for shion sonozaki - higurashi no naku koroni:
Quote:

shion sonozaki adalah adik dari mion sonozaki.berbeda dengan mion,shion lebih feminim dan cute dibanding mion yang rada tomboy. shion kadang sering menyamar menjadi mion karena kemiripan mereka banyak orang yang tidak mengetahuinya.shion sangat menyukai satoshi karena pernah diselamatkan dari geng motor yang mengganggu shion.
Spoiler for kenapa masuk list:
Quote:

shion sonozaki mulai berubah menjadi gila sejak menghilangnya satoshi,dan berserk/rampage ketika keichi memberikan boneka kepada rena bukan ke shion. shion membunuh neneknya sendiri dengan taser , merusak mayatnya dengan cambuk dan membakar wajahnya(omg),menggantung kakeknya dan memenjarakan saudaranya mion sonozaki. bahkan membunuh adiknya satoshi yang dituduhnya sebagai penyebab meninggalnya satoshi karena tangisannya (WTF). shion merupakan karakter terbrutal di anime higurashi,karena pembunuhan massal yang dilakukannya
Quote:

Spoiler for lucy - elfen lied:
Quote:

lucy adalah queen disclonius, mahluk buatan yang menyerupai manusia tapi mempunyai tanduk dikepalanya yang seperti telinga kucing. sebagai disclonius,lucy mempunyai kekuatan super yaitu tangan ketiga yang invisible/tak telihat.lucy mempunyai teman semasa kecil bernama kouta,dan jatuh cinta kepadanya .
Spoiler for alasan masuk list:
Quote:

lucy mempunyai masa lalu yang buruk,sering di bully karena tanduknya oleh teman2 panti asuhannya. dia mempunyai seekor anjing yang ditemukannya di luar panti,yang kemudian dipeliharanya sampai pada suatu saat anak2 yang membullynya menemukan anjing tersebut dan membunuhnya didepan matanya,lucy menjadi berserk dan membunuh anak2 tersebut sehinnga ruangan tersebut berubah menjadi merah darah.ketika lari dari panti, lucy selalu membunuh satu keluarga hanya untuk tinggal dirumah mereka. lucy juga membunuh semua orang di festival musim panas hanya karena cemburu dengan kouta.ga hanya itu lucy yang terbakar cemburu membelah dua adik kouta,memutuskan kepala ayah kouta di depan mata kouta (WTF) .
Quote:

Spoiler for yuno gasai - mirai nikki:
Quote:

yuno gasai adalah tipe "overly attached girlfriend", atau disebut yandere (menyukai yang berlebihan).namuk banyak fans anime yang menyebutnya sebagai queen of yandere. yup rasa sukanya kepada yukki adalah alasan kenapa yuno disebut queen of yandere. yuno gasai adalah gadis populer disekolahnya,selain itu dia juga pintar. yuno gasai selalu ingin mengetahui hal2 tentang yukki,mulai dari menulis diary tentang apa yang dilakukan yukki,menjadi stalker dengan level master,menyusup ke rumah yukki hanya untuk agar bisa bersamanya.

Spoiler for alasan masuk list:
Quote:

sisi lain yuno gasai adalah yang menjadi daya tarik di mirai nikki.sebagai pemilik diary ke 2 membuat yuno gasai selalu bisa dekat dengan yukki. yuno gasai bersumpah untuk melindungi yukiteru agar bisa mewujudkan happy end walau harus dengan membunuh semua orang yang dianggapnya mengganggu mereka. yup yuno gasai adalah pembunuh berdarah dingin,membunuh kedua orang tuanya sendiri dan membiarkan mayat mereka membusuk di sebuah kamar di rumahnya,meledakkan sebagian sekolah yang penuh siswa karena dianggap menyerahkan yukki ke teroris,melukai dan nyaris membunuh teman2 baru yukki yang dianggap melukai yukki,menyusup dan menembak polisi lalu meledakkan kantornya karena telah menahan yukki dll. yuno adalah psycho kelas atas yang melakukan hal2 gila untuk menyelamatkan yukiteru.selain itu yuno gasai sangat ahli menggunakan senjata tajam,senjata api,bom mempunyai insting super tajam klo berserk,kemampuan menyusup,sabotase,pengintaian,ahli racun dll. yuno juga hampir membunuh ibu yukki jika saja ibu yukki tidak menyukainya,dan yang paling parah yuno gasai membunuh dirinya sendiri di dunia ke 2 hanya untuk bertemu yukki lagi

Quote:

sebenernya masih ada beberapa lagi sih,tapi untuk sementara ini dulu,klo ada kaskuser yang mau nambahin silahkan
update----
Spoiler for Valmet - jormungand:
Quote:

valmet adalah satu dari bodyguard koko hekmatyar dan satu2nya bodyguard cewe di grupnya. tubuhnya tinggi atletis dan berotot,namun valmet lebih suka menyendiri. dia sangat menyukai koko dan jonah dan merupakan salah satu bodyguard pertama koko hekmatyar.
Spoiler for alasan masuk list:
Quote:

masa lalu valmet adalah anggota FRDF ( Finnish Rapid Deployment Force) pangkat terakhirnya adalah mayor,dia juga salah satu anggota pasukan PBB. namun semua pasukannya dibantai oleh Chan Guoming,dan dia kehilangan mata sebelah kanannya. karena merasa dirinya lemah valmet berlatih untuk membalas dendam. kemampuannya menggunakan pisau tidak diragukan lagi,selain itu dia memiliki kecepatan luar biasa bahkan sanggup menghindari peluru dalam jarak dekat. ketika di afrika,valmet sendirian ke markas Chan Guoming dan membantai mereka dengan hanya menggunakan pisau dan membunuh Chan Guoming. karen yang marah lalu menembak valmet berkali2,tapi pada akhirnya valmet masih betahan hidup.

Quote:

Spoiler for rikako oryou - Psycho-pass:
Quote:

rikako oryou adalah cewe populer di oso academy.dia sangat menyukai seni terutama karya2 shakespeare. rikako juga jago menggambar dan membuat patung. banyak teman2 sekolahnya yang mengidolakannya karena kesempurnaannya.
Spoiler for alasan masuk list:
Quote:
hanya satu kata menggambarkan rikako ryou, PSYCHO!. rikako aslinya adalah pembunuh,psycho dan sangat terobsesi dengan seni2 yang menggambarkan penderitaan. kebanyakan korban rikako adalah teman2 sekolahnya. dia mengajak mereka ikut klub seni,mengancam mereka lalu membunuhnya. rikako tidak segan2 memutilasi korbannya,lalu menjadikannya karya seni dan memamerkannya di tempat umum


Quote:

Quote:
hehehS E N S O R.akhirnya selesai juga threadnya....hehe semoga menambah informasi buat agan2 semua ya :d
mudah2an tidak

Klo repost jgn

Diubah oleh MyNameIsNaB 29-11-2013 19:07
0
68.5K
Kutip
76
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan