- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Barang Sehari-hari yang Harus Dihindari Dipakai Bergantian


TS
izsam
Barang Sehari-hari yang Harus Dihindari Dipakai Bergantian

Quote:



Spoiler for No Repsol:

Quote:
Mungkin banyak orang yang tidak berpikir bahwa barang yang digunakan setiap hari dapat membawa kuman atau infeksi penyakit lainnya. Selain itu, juga banyak orang yang tidak berpikir bahwa barang sehari-hari yang digunakan bergantian dengan teman atau keluarga dapat menyebabkan pertukaran bakteri atau virus.
Tetapi hasil penelitian menunjukkan bahwa, ada beberapa barang sehari-hari yang seharusnya tidak digunakan bergantian dengan orang lain. Hal tersebut tentunya bertujuan untuk mengurangi risiko tertular virus dan infeksi lainnya.
Berikut barang sehari-hari yang harus dihindari untuk digunakan secara bergantian, cekidot gan
1. Perangkat touchscreen

Perangkat touchscreen, dari ponsel hingga ATM pusat layanan umum dapat melekat banyak bakteri. Meskipun perangkat tersebut memang memberikan kenyamanan, namun dapat menjadi pelabuhan berbagai infeksi penyakit, termasuk E. coli, MRSA, dan virus yang menyebabkan pilek dan flu.
Para ahli telah menguji bakteri dan virus di berbagai permukaan perangkat touchscreen. Para ahli menemukan bahwa, perangkat touchscreen dan keypad pada mesin yang digunakan di tempat umum dilekati banyak bakteri dan virus.
2. Sikat gigi dan sisir

Sisir, sikat gigi, sikat make up kadang-kadang dapat digunakan bergantian karena tertukar atau karena alasan lain. Sikat gigi dapat menularkan HIV, hepatitis B dan C. Sedangkan sisir telah ditemukan dapat membawa MRSA dan kuman lainnya.
3. Ponsel

Seperti remote TV, ponsel sering dipegang dengan tangan dan jarang atau tidak pernah dibersihkan.
"Ponsel milik wanita juga lebih banyak kuman daripada ponsel milik pria. Hal ini mungkin terkait dengan fakta bahwa wanita cenderung lebih sering pilek daripada pria pada umumnya. Wanita juga memiliki kontak dengan anak-anak lebih sering. Ponsel milik wanita juga dapat terkontaminasi dengan kuman yang ditemukan di make up," kata para ahli.
4. Keranjang belanjaan

Hasil studi baru yang telah menemukan infeksi penyakit seperti Salmonella, MRSA, dan E. coli pada keranjang belanjaan yang disediakan oleh supermarket. E.coli juga ditemukan pada 80 persen dari keranjang belanjaan di beberapa negara.
5. Kosmetik

Adakalanya para wanita mencoba kosmetik teman, kerabat dekat, atau sampel kosmetik yang ada di toko. Sampel kosmetik yang diambil dari toko saat studi selama 2 tahun, positif dapat menyebabkan infeksi penyakit seperti Staph dan E. coli.
"Konsentrasi kuman dalam sampel kosmetik cenderung lebih tinggi pada akhir pekan, ketika pelanggan lebih banyak bergerak melalui toko dan mencoba sampel tersebut," kata peneliti.
6. Pena

Banyak orang yang menaruh pena di mulut. Hal tersebut dapat membuat pena menjadi pembawa bakteri dan virus. Infeksi mulut untuk influenza dapat menyebar oleh karena menggunakan pena secara bergantian.
7. Keyboard dan Mouse Komputer

Sebuah jajak pendapat yang dibuat oleh lembaga konsumen, Which? menemukan bahwa keyboard komputer di kantor-kantor mengandung kuman lima kali lebih banyak dari dudukan toilet. Begitu juga dengan mouse komputer, menurut University of Arizona, rata-rata mouse mengandung 1.676 mikroba per inci persegi.
Hal tersebut tentu tidak terlalu mengejutkan karena 10 persen dari pekerja kantor mengklaim tidak pernah membersihkan keyboard mereka. Hal ini semakin diperparah dengan fakta bahwa setengah dari karyawan kantor makan siang di meja kerja mereka sehingga remah-remah makanan yang berjatuhan jadi pemicu berkembangnya koloni bakteri.
8. Handuk

Handuk dikatakan dapat membawa semua jenis kuman mulai dari yang umum hingga virus penyebab masalah kulit seperti kutil. Oleh karena itu, para pakar kesehatan menyarankan agar menghindari memakai handuk orang lain atau secara bergantian.
"Handuk merupakan tempat perkembangbiakan yang sempurna bagi kuman karena lembab. Orang menggunakan handuk untuk mengeringkan daerah bawah dan bukan hal tak mungkin Anda yang memakai handuk orang lain terkena bakteri fekal (bakteri yang terdapat dalam kotoran, darah atau urin)," ujar Dr Ron Cutler, seorang ahli mikrobiologi dari University of London.
[URL="http://health.detik..com/read/2012/01/11/074355/1812187/766/6-barang-sehari-hari-yang-harus-dihindari-dipakai-bergantian?l771108bcj"]Sumber[/URL]
Tetapi hasil penelitian menunjukkan bahwa, ada beberapa barang sehari-hari yang seharusnya tidak digunakan bergantian dengan orang lain. Hal tersebut tentunya bertujuan untuk mengurangi risiko tertular virus dan infeksi lainnya.
Berikut barang sehari-hari yang harus dihindari untuk digunakan secara bergantian, cekidot gan

1. Perangkat touchscreen

Perangkat touchscreen, dari ponsel hingga ATM pusat layanan umum dapat melekat banyak bakteri. Meskipun perangkat tersebut memang memberikan kenyamanan, namun dapat menjadi pelabuhan berbagai infeksi penyakit, termasuk E. coli, MRSA, dan virus yang menyebabkan pilek dan flu.
Para ahli telah menguji bakteri dan virus di berbagai permukaan perangkat touchscreen. Para ahli menemukan bahwa, perangkat touchscreen dan keypad pada mesin yang digunakan di tempat umum dilekati banyak bakteri dan virus.
2. Sikat gigi dan sisir

Sisir, sikat gigi, sikat make up kadang-kadang dapat digunakan bergantian karena tertukar atau karena alasan lain. Sikat gigi dapat menularkan HIV, hepatitis B dan C. Sedangkan sisir telah ditemukan dapat membawa MRSA dan kuman lainnya.
3. Ponsel

Seperti remote TV, ponsel sering dipegang dengan tangan dan jarang atau tidak pernah dibersihkan.
"Ponsel milik wanita juga lebih banyak kuman daripada ponsel milik pria. Hal ini mungkin terkait dengan fakta bahwa wanita cenderung lebih sering pilek daripada pria pada umumnya. Wanita juga memiliki kontak dengan anak-anak lebih sering. Ponsel milik wanita juga dapat terkontaminasi dengan kuman yang ditemukan di make up," kata para ahli.
4. Keranjang belanjaan

Hasil studi baru yang telah menemukan infeksi penyakit seperti Salmonella, MRSA, dan E. coli pada keranjang belanjaan yang disediakan oleh supermarket. E.coli juga ditemukan pada 80 persen dari keranjang belanjaan di beberapa negara.
5. Kosmetik

Adakalanya para wanita mencoba kosmetik teman, kerabat dekat, atau sampel kosmetik yang ada di toko. Sampel kosmetik yang diambil dari toko saat studi selama 2 tahun, positif dapat menyebabkan infeksi penyakit seperti Staph dan E. coli.
"Konsentrasi kuman dalam sampel kosmetik cenderung lebih tinggi pada akhir pekan, ketika pelanggan lebih banyak bergerak melalui toko dan mencoba sampel tersebut," kata peneliti.
6. Pena

Banyak orang yang menaruh pena di mulut. Hal tersebut dapat membuat pena menjadi pembawa bakteri dan virus. Infeksi mulut untuk influenza dapat menyebar oleh karena menggunakan pena secara bergantian.
7. Keyboard dan Mouse Komputer

Sebuah jajak pendapat yang dibuat oleh lembaga konsumen, Which? menemukan bahwa keyboard komputer di kantor-kantor mengandung kuman lima kali lebih banyak dari dudukan toilet. Begitu juga dengan mouse komputer, menurut University of Arizona, rata-rata mouse mengandung 1.676 mikroba per inci persegi.
Hal tersebut tentu tidak terlalu mengejutkan karena 10 persen dari pekerja kantor mengklaim tidak pernah membersihkan keyboard mereka. Hal ini semakin diperparah dengan fakta bahwa setengah dari karyawan kantor makan siang di meja kerja mereka sehingga remah-remah makanan yang berjatuhan jadi pemicu berkembangnya koloni bakteri.
8. Handuk

Handuk dikatakan dapat membawa semua jenis kuman mulai dari yang umum hingga virus penyebab masalah kulit seperti kutil. Oleh karena itu, para pakar kesehatan menyarankan agar menghindari memakai handuk orang lain atau secara bergantian.
"Handuk merupakan tempat perkembangbiakan yang sempurna bagi kuman karena lembab. Orang menggunakan handuk untuk mengeringkan daerah bawah dan bukan hal tak mungkin Anda yang memakai handuk orang lain terkena bakteri fekal (bakteri yang terdapat dalam kotoran, darah atau urin)," ujar Dr Ron Cutler, seorang ahli mikrobiologi dari University of London.
[URL="http://health.detik..com/read/2012/01/11/074355/1812187/766/6-barang-sehari-hari-yang-harus-dihindari-dipakai-bergantian?l771108bcj"]Sumber[/URL]
Quote:
UPDATE
9. Sabun Batang
1. Sabun batangan cenderung terbuka, hal tersebut memingkinkan bakteri lebih mudah untuk berkembang.
2. Sabun batangan juga biasanya tergenang di dalam wadah penyimpanan. Hal tersebut juga memudahkan sabun batangan untuk terkontaminasi bakteri yang berbahaya.
3. Saat sabun batangan digunakan pada tangan yang kotor, sabun tersebut justru akan meninggalkan bakteri yang membahayakan di sabun tersebut.
4. Sabun batangan bisa kering dan sulit untuk digunakan membersihkan tangan. Sabun yang kering juga lebih mudah ditempeli kotoran dan kuman.
10. Pegangan Eskalator

Tentunya eskalator memiliki pegangan dan penggunaan eskalator ini tidak hanya 1 atau 2 orang, pasti sekitar puluhan ribu orang.
Dengan perhitungan matematik dasar seperti ini saja, maka kita sudah dapat membayangkan berapa banyak orang yang tanpa sadar saat menggunakan eskalator memegang pegangan eskalator tersebut. Maka didapatkanlah salah satu tempat terkotor yang sering anda temui.
11. Saklar Lampu (Tombol Lampu) Dan Pegangan Pintu

Anda baru pulang ke rumah dan melihat bahawa keadaan gelap tentu hal pertama yang anda lakukan adalah menyalakan lampu, tidak mungkin hal pertama yang anda lakukan adalah mencuci tangan dalam keadaan yang gelap gelita. Tentunya seseorang harus melakukan hal itu, baik untuk menyalakan atau mematikan lampu, dan sebelum Anda melakukan ini, hal paling pertama yang anda lakukan pasti adalah membuka pintu.
Terlebih jika saklar lampu dan gagang pintu itu berada di tempat umum seperti pejabat contohnya, dimana orang yang membuka, menutup, menyalakan dan mematikannya tentu berbeza-beza dan tidak ada yang tahu apa yang dilakukan orang tersebut sebelum ia melewati pintu dan memegang saklar lampu itu. Ditemukan bahawa untuk setiap inci saklar lampu ada sekitar 217 bakteri.
12. Tandas Duduk

Mungkin hal ini sudah sangat umum dan tentunya anda sudah tahu. Statistik menunjukkan bahawa ada 295 bakteri untuk setiap inci permukaannya. Anda dapat mengurangi hal ini dengan membersihkan tandas anda menggunakan cairan anti bakteri. Memang tidak seburuk si toilet yang memiliki 3.2 juta bakteri, tetapi tetap saja itu merupakan salah satu benda terkotor di kehidupan anda.
13. Keyboard

Dalam era sekarang ini, komputer itu merupakan teman terbaik anda. Tapi tahukah anda kalau penelitian menemukan bahawa keyboard itu dapat lebih kotor dibandingkan tandas. Terlebih jika komputer itu merupakan komputer umum seperti pada perpustakaan, cyber cafe atau tempat hotspot internet yang menyediakan komputer untuk aksesnya.
Pernahkan anda melihat komputer di tempat umum dibersihkan dengan kompressor angin dan kain basah berdeterjen? Kerana itu adalah satu-satunya cara untuk membersihkan keyboard yang sangat kotor ini. Bahkan dalam beberapa penelitian, peneliti menemukan E.coli di permukaan keyboard.
14. Celana Dalam
Ya masa iya celana dalam gantian dan

Spoiler for Pesan dari TS:
Cuci Tangan Yang Bersih Gan Sebelum Makan



[CENTER]

Quote:
Mampir ke Thread ane yang lain gan, dijamin ga nyesel 
5 Jenis Rujak Yang Ada di Indonesia
Gejala Stres Akibat Kecanduan Smartphone
Tempat Inilah yang Banyak Dikunjungi Jelang Puasa
Kuliner Ramadhan : Menu Takjil Dengan Nama Unik

5 Jenis Rujak Yang Ada di Indonesia
Gejala Stres Akibat Kecanduan Smartphone
Tempat Inilah yang Banyak Dikunjungi Jelang Puasa
Kuliner Ramadhan : Menu Takjil Dengan Nama Unik
Diubah oleh izsam 30-10-2013 17:54
0
13.2K
Kutip
183
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan