Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

NemoKiaraAvatar border
TS
NemoKiara
Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia
Kronologi :

Saya salah satu pengguna Blackberry.
Pada tanggal 27 Mei 2013, Saya mendapatkan message mengatas namakan RIM Blackberry Indonesia yang isinya berupa informasi kemenangan suatu undian berhadiah.
Message ini Saya dapatkan bukan dari BBM (Blackberry Messenger) ataupun dari SMS (Text Message) layaknya modus penipuan "Mama minta pulsa / Transfer uang ke norek tertentu.", tetapi Saya mendapatkan pesan tersebut dari Message dan berwarna merah.

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Hal ini tentu mengkagetkan Saya & Saya sempat bergembira akan berita tersebut karena seakan-akan memang RIMlah yang mengirimkan secara langsung emoticon-Matabelo.

Isi pesan tersebut berupa :

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Saya tidak percaya begitu saja, lalu Saya mencoba mencari beberapa informasi tentang kebenaran hal tersebut. Alhamdulillah, ALLAH SWT masih melindungi Saya dengan Saya mendapatkan informasi cara mengecek siapa penipu pengirim hal tersebut.

Ada beberapa hal yang bisa kita lakukan jika mendapatkan pesan tersebut, pertama adalah Anda masuk kepada pesan tersebut, lalu tarik kursor Anda pada kolom "From :RIM BLACKBERRY INDONESIA"

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Tahap kedua. Setelah tulisan "RIM BLACKBERRY INDONESIA" terblock dengan sendirinya, Anda tekan tombol menu Blackberry Anda dan click "Show Address". Maka tulisan "From :RIM BLACKBERRY INDONESIA" akan berubah dengan sendirinya menjadi "From : (Pin seseorang)"

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Tahap ketiga. Block Pin tersebut lalu Anda copy untuk menginvite di BBM Anda. Setelah itu, pasti Anda akan mendapatkan suatu nama teman salah satu contact BBM Anda dan Anda akan mengetahui siapa seseorang yang mencoba menipu Anda.

Berikut contact profile penipu yang mencoba menipu Saya (Anda bisa mengececk persamaan pinnya dari gambar sebelumnya) :

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

Modus Penipuan Mengatasnamakan RIM Blackberry Indonesia

*Note : Penipu yang melakukan hal tersebut adalah salah satu friends contact BBM Anda, yang tau akan PIN Anda.

Contact profile tersebut mengadd Saya sekitar 1 bulan yang lalu dan kami belum berkomunikasi sama sekali dan tiba-tiba terjadi hal seperti ini. Saya berharap bisa untuk menjebaknya agar ditangkap.

Harap rekan-rekan lebih memperhatikan siapa yang mengadd dan siapa yang diinvite oleh Anda.

Semoga rekan-rekan semua lebih berhati-hati dalam menghadapi pesan berupa undian. Semoga hal ini bermanfaat.

*Bagi para penipu, sadarlah kalian ! Uang yang kalian dapatkan bukanlah uang yang halal dan itu akan berdampak buruk bagi kalian sendiri serta orang yang ikut menikmati uang tersebut. Ingat, ALLAH maha adil ! Setiap orang yang kalian rugikan, mempunyai hak untuk berdoa kepada Tuhannya masing-masing dan Tuhan itu maha mendengar.

Salam
0
2.7K
13
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan