Kaskus

Entertainment

leesheminAvatar border
TS
leeshemin
[SHARE] Ternyata Budaya Kerja "Nglembur" membuat Pekerja Tidak Produktif Gan!
Assalammu'alaikum Wr.Wb.

agan,
semoga threadnya bermanfaat emoticon-Smilie

*******

Agan,
ini kan saya kerja di Bank BUMN,
nah di tempat kerja saya,
hal yang biasa kalau pulang jam 8 ke atas emoticon-Hammer2

padahal kan normal orang kerja kan sehari 8 jam,
nah ini tidak,
sehari bisa 10-11 jam emoticon-Hammer2

memang kita diberi uang lembur gan,
tetapi saya rasa 8 jam sehari orang kerja itu pasti ada penelitiannya,
sehingga kalau orang kerja lebih dari 8 jam,
pasti ada efek negatifnya gan emoticon-Matabelo

Buktinya,
senior saya yang udah kerja di atas 3 tahun,
mukanya keliatan capek dan lusuh gan

yang parah,
banyak senior saya yang kerja di bank,
yang perempuan belum married gan,
ada yang umur 27 blm married,
ada yang 33 belum married emoticon-Matabelo

ya coba bayangkan gan,
kerja nglembur dari senen sampek jumat,
kapan cari jodohnya emoticon-Hammer2
hari sabtu dan minggu pasti buat tidur itu emoticon-Big Grin

dan akibatnya di tempat kerja,
produktifitas mereka pasti terganggu gan,
kalau mesin rusak tinggal ganti,
nah kalau orang rusak,
gimana?
kan tidak mungkin diganti begitu saja emoticon-Smilie

kalau yang kerja di Luar negeri,
mungkin bisa sharing tentang Budaya Kerja "Nglembur" gan

karena temen saya yang kuliah di Curtin Singapura,
pernah cerita,
suatu hari dia ngerjakan tugas di perpus kampus sampai malam,
suatu saat ketemu dosennya,
dan dosen tsb bilang,
"Boleh jadi kamu rajin mengerjakan tugas sekarang,
tetapi bsk pasti kamu jenuh sekali,
dan tidak akan bisa mengikuti kuliah dengan baik..

Waktunya belajar,
ya belajar..
Waktunya istirahat,
ya istirahat.."


dan Terbukti Singapura jauh lebih maju daripada Indonesia,
bagaimana menurut agan? emoticon-Smilie






Kalau pengen baca-baca thread saya
bisa Follow my Twitter gan: @Mr_Bayu_SM




Quote:





Thread ane yang lain gan:

Quote:




Diubah oleh leeshemin 09-06-2013 19:50
0
2.6K
37
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan