Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

QistiastamiAvatar border
TS
Qistiastami
Makanan yang ga boleh kelewatan pas idul fitri..


Biji ketapang

mungkin sebagian dari agan sudah ada yang tau tentang kue kering ini.

tradisi keluarga ane disetiap lebaran pasti bikin kue ketapang gan... hehehehe




kue kering ini berasal dari Betawi kenapa dinamakan kue biji ketapang ? ini dikarenakan
bentuknya hampir mirip dengan biji
ketapang. Kue kering biji Ketapang
ini biasanya sangat banyak ditemui
ketika lebaran tiba, itu karena kue
ini merupakan salah satu kue kering
khas lebaran . Walaupun kue ini
keras tapi renyah lho saat digigit.
Pokoknya enak buat nyemil sambil
nonton tv. hehe..


Yang mau bikin kue biji ketapang.

ni ane kasih resepnya.

Bahan :
450 gr Tepung terigu
150 gr Gula pasir
2 butir Telur ayam
50 gr Margarin
1/4 sdt Vanili bubuk
8 sdm Susu cair
100 gr Kelapa parut disangrai
sampai kering lalu haluskan
Minyak untuk menggoreng

Cara Membuat Kue Biji Ketapang :
1. Kocok atau mixer gula pasir,
margarin, dan vanili bubuk sampai
lembut.
2. Tambahkan telur , kocok kembali
hingga rata.
3. Masukkan tepung terigu dan
kelapa sangrai halus secara
bergantian dengan susu cair sambil
diaduk rata.
4. Pastikan adonan sudah kalis, lalu
gulung setiap 100 gr adonan menjadi
bentuk silinder yang bergaris
tengah 1 cm. kemudian potong
melintang serong 1 cm
5. Goreng didalam minyak panas
yang banyak diatas api kecil hingga
matang dan berwarna kecokelatan.
lalu angkat dan tiriskan, kemudian
biarkan dingin.

Tips : Untuk menjaga kerenyahan
simpan dalam stoples dan tutup
rapat


Porsi : untuk 700 gram



jangan lupa rate bintang 5 ya gan

kaskuser yang baik pasti meninggalkan jejak.

ane nerima cendol gan
no bata
Diubah oleh Qistiastami 20-05-2013 18:57
0
2K
27
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan