dimas1988Avatar border
TS
dimas1988
Topik disabilitas
mimin, momod, dan para agan,

mau usul dong agar ada kategori disabilitas atau aksesibilitas. Saya dari komunitas anak muda dengan disabilitas di www.kartunet.com atau akun twitter @Kartunet. sepertinya akan asik kalo Kaskus, sebagai online community terbesar di Indonesia, ikut support isu disabilitas juga. Jadi biar kita bisa lebih peka dan menerima perbedaan sebagai sesuatu yang biasa. karena teman2 disabilitas jelas2 ada di sekitar kita, tapi terkadang kita kikuk ketika berinteraksi dengannya.

semoga dapat dipertimbangkan mimin dan momod semuanya.

salam akselerasi emoticon-Smilie
0
2.4K
23
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan