- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Bacteriography : karya seni membuat foto dengan bakteri


TS
kartini31
Bacteriography : karya seni membuat foto dengan bakteri

Zachary Copfer. adalah seorang ahli mikrobiologi dari Cincinnati. Ia tampaknya beralih profesi menjadi seniman setelah menemukan cara untuk membuat foto dengan bakteri.
Untuk menciptakan karya seni bacteriography, Copfer menggunakan proses yang sama seperti halnya proses fotografi di kamar gelap. Ia menggantikan sistem pembesaran dengan sumber radiasi. Bukannya kertas foto, ia menyusun bakteri yang hidup di piring khusus.
Sama seperti palet pelukis, Copfer menggunakan bakteri yang berbeda untuk menghasilkan warna yang berbeda. Misalnya, E coli menghasilkan semacam efek glow in the dark. Untuk proses perampungan, Copfer membunuh bakteri di piring dengan radiasi. Seluruh proses bisa memakan waktu sekitar satu bulan, tetapi bervariasi bergantung pada foto.
Proyek ini bermula dari latar belakang pendidikan Copfer dalam bidang sains dan seni. Dia memiliki gelar sarjana di bidang biologi dan menghabiskan lima tahun bekerja sebagai seorang ahli mikrobiologi.
Ia juga menulis sebuah tesis untuk gelar fotografi MFA nya di University of Cincinnati. Dari situlah tumbuh minat dalam menggunakan bakteri sebagai media artisitik.
"Seni yang paling menarik adalah ketika seni berasal dari hal yang bukan seni," kata Copfer. "Saya pikir akan lebih menarik ketika seni dihasilkan oleh seniman yang berasal dari latar belakang berbeda

karya seni bakteriografi
Spoiler for image:
sumber
kreatif banget gan


Spoiler for WASPADA!!!!:
Diubah oleh kartini31 01-04-2013 19:01
0
3.6K
58


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan