- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita Luar Negeri
Papan Tulis Disulap Jadi Koran Harian


TS
INCUBATOR
Papan Tulis Disulap Jadi Koran Harian

Berita tak hanyadisebarkan melalui media koran yang dicetak. Namun bisa juga ditulis di atas papan tulis seperti “koran” Daily Talk.
Alfred Sirleaf, seorang jurnalis di Monrovia, Liberia, memiliki ide unik untuk menyebarkan informasi bagi warga yang tidak memiliki televisi atau radio. Dilansir The Sun, Senin (7/1/2013), setiap pagi, Sirleaf menuju gazebo kecil yang disebutnya sebagai “ruang berita”. Di sini ia menuliskan berita terakhir di papan menggunakan kapur tulis.
Sumber yang dikutipnya berasal dari koran, televisi, radio dan internet. Untuk menulisnya, Sirleaf butuh beberapa jam hingga rampung. Informasi yang disediakan Sirleaf ini telah menjadi sumber penting sejak pertama kali terbit tahun 2000 silam.
Seperti halnya headline di koran, Daily Talk juga menyediakan berita-berita politik, olahraga, bahkan foto yang ditempel di papan tersebut. Ada pula halaman “surat”, dimana pembaca bisa menulis pesan di hari itu.
sumber, komentar, kreatif ne, klo disini ane liat resto2 menunya ada yg nulis pake papan tulis... hi2
0
1.3K
11


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan