Beberapa waktu lalu goal.com merilis daftar stadium terbaik di Asia
Berikut daftar 10 stadion terbaik rilis resmi goal.com
Spoiler for Cekibroot:
B]1. Azadi (Tehran, Iran)
2.Gelora Bung Karno (Jakarta, Indonesia)
3.The Bird’s Nest (Beijing, China)
4. Jeju World Cup Stadium (Jeju, South Korea
5. Jaber Al-Ahmad International Stadium (Kuwait)
6. Saitama Stadium (Saitama, Japan)
7. Salt Lake Stadium, (Kolkata, India)
8. Seoul World Cup Stadium (Seoul, South Korea)
9. King Fahd Stadium (Riyadh, Saudi Arabia)
10. Todoroki Stadium (Kawasaki, Japan)[/B]
Bangga enggak gan GBK nomer 2 se-ASIA......
terima yg ijo-ijo
ane tambahin stadion kebanggaan ane
Spoiler for Gelora Sriwijaya Jakabaring:
Stadion Jakabaring (Kota Palembang)
Indonesia / Sumatera Selatan / Palembang / Kota Palembang
stadion, football - soccer club (en), stadion sepakbola
Stadion Jakabaring adalah stadion multifungsi terbesar ketiga di Indonesia setelah Stadion Bung Karno dan Stadion Palaran. Terletak di Palembang, Indonesia, stadion ini juga diakui sebagai salah satu stadion terbaik yang bertaraf internasional. Kebanyakan, stadion ini difungsikan untuk tempat penyelenggaraan pertandingan-pertandingan sepak bola. Stadion dengan luas lahan sekitar 40 hektar ini dapat memuat hingga 36.000 - 40.000 orang dengan 4 tribun (A, B, C dan D) bertingkat mengelilingi lapangan. Tribun utama di sisi barat dan timur (A dan B) dilindungi atap yang ditopang 2 pelengkung (arch) baja berukuran raksasa. Bentuk atap stadion merupakan simbol kejayaan kemaharajaan Sriwijaya di bidang maritim yang dilambangkan oleh bentuk perahu dengan layar terkembang. Stadion ini beralamat di Jalan Gubernur H. A. Bastari, Jakabaring, Palembang.