Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

hendra.w.hAvatar border
TS
hendra.w.h
[TIPS] Mencegah Penggunaan Sedotan Bekas Di Warung-Warung Nakal
Selamat Pagi Mimin, Momod, Agan serta Sista
SELAMAT DATANG DI THREAD HENDRA.W.H


Kali ini ane mau share tips tentang mencegah penggunaan sedotan bekas.

Sudah menjadi rahasia umum bahwa banyak pedagang/warung yang menggunakan sedotan bekas pakai bahkan hal ini sudah menjadi topik hangat disalah satu TV nasional, mereka gak mau rugi uang dengan membeli sedotan baru dengan cara mencuci sedotan yang baru saja dipakai pelanggan lain, bahkan ada yang lebih parah dengan mengumpulkan sedotan yang sudah jatuh ke tanah dan mencucinya kembali, boro-boro mereka mencuci dengan air bersih mereka biasanya mencuci dengan air bekas mencuci gelas/piring mereka. kita gak tau berapa kuman yang masuk ketubuh kita waktu menggunakkan sedotan itu, yang paling parah klo tu sedotan habis dipake sama orang yang memiliki penyakit menular kita akan tertular oleh penyakit itu. Ya memang gak semua warung menggunakkan sedotan bekas tapi apa salahnya kita lebih selektif lagi.

Untuk Menghindari hal diatas ane punya tips sedikit nih cara untuk membedakan sedotan bekas pakai dengan sedotan baru.


1. Untuk sedotan warna-warni/sedotan bengkok cek apakah ada bercak tanah biasanya berbentuk bercak hitam dan itu jelas banget klo diliat dengan kasat mata, klo ada bercak hitam berarti itu sedotan bekas
2. Cek apakah ada bekas air didalam sedotan, kalian pasti akan curiga sedotan yang belum agan/sista pakai kok bisa ada bekas airnya, air itu biasanya bekas proses pencucian tadi, malah ada yang tanpa dicuci langsung dimasukin lagi, jadi tu bekas minuman pelanggan lain
3. Kalau sedotan bengkok pasti sangat mudah dengan melihat bagian yang dapat dibengkokin tu masih bagus atau keliatan udah pernah di bengkokin.



Untuk Mencegah pedagang nakal hal yang biasa ane lakuin setelah pake' sedotan ane langsung bakar pake' korek tu ujung sedotan sampai gosong, klo gak gitu ane rusak pake tusuk gigi, yang lebih sering sih pake korek karena korek selalu tersedia di saku ane
emoticon-Ngakak emoticon-Ngakak
Ada temen ane cewek yang lebih ekstrim kemana-mana dia bawa sedotan sendiri didalam tasnya, dia mikirnya pasti lebih hiegenis gan klo bawa sedotan sendiri, n habis pake sedotan dia juga langsung rusak tu sedotan.


TAMBAHAN DARI KASKUSER LAIN
Quote:


terima kasih buat agan yang bersedia ngasih cendol ke ane



Quote:


BAGI YANG UDAH ISO BOLEH DONGemoticon-Blue Guy Cendol (L) emoticon-Blue Guy Cendol (L)
YANG BELUM ISO BISA BANTU emoticon-Rate 5 Star emoticon-Rate 5 Star
ANE NOLAKemoticon-Blue Guy Bata (L) emoticon-Blue Guy Bata (L)
Diubah oleh hendra.w.h 14-01-2013 04:12
0
8.6K
80
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan