Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

anak.zerdaduAvatar border
TS
anak.zerdadu
Evolusi Ikan [old kaskus]
Spoiler for sebelumnya:

Vertebrata pertama muncul pada akhir Zaman Ordovisium (420 juta tahun yang lalu). Vertebrata ini tidak berahang, mirip ikan, dan disebut ostrakodermata. Tulang belakangnya renyah dan tubuhnya terlindung lempeng luar. Bernafasnya melalui insang berkantung di kedua sisi kepala. Siripnya belum seperti ikan sekarang. Vertebrata berahang pertama yakni plakodermata, muncul pada Zaman Silur (1,5 juta tahun yang lalu kalo g salah, CMIIW ) tulang belakangnya lebih kuat dari kakek buyutnya, meski juga badannya terlindung dari lempeng tulang. Sirip plakodermata berpasangan dan insangnya bercelah.
Plakodermata dan ostrakodermata sering digolongkan sebagai ikan.
Ikan primitive ini mempunyai kerangka tulang mempunyai kerangka tulang yang rawan dan badannya ditutupi tameng tulang. Waktu mereka berevolusi, kerangka semakin keras dan tameng menghilang. Hilangnya tameng ini menyebabkan ikan lebih aktif bergerak. Ikan bertulang keras dan ikan bertulang rawan adalah evolusi dari plakodermata. Adapun ikan berparu-paru merupakan evolusi dari ikan bertulang keras. Munculnya hampir
bersamaan pada jaman Devon (400juta tahun lalu). Ikan bersirip gelambir adalah “kakeknya” amfibi.
Evolusi Ikan [old kaskus]
[/QUOTE]
Spoiler for birkenia:

Spoiler for dinichthys:

Spoiler for Coccosteus:

Spoiler for ikan penghisap darah:

Pada zaman sekarang ini ada berbagai macam ikan yg hidup di sungai, danau dan laut. Kebanyakan ikan adalah bertulang keras. Dominasi kedua adalah ikan bertulang rawan.
Spoiler for tulang kerasnya..:

Spoiler for tulang rawan gan..:

Spoiler for coelacanth:
[/url]
Beberapa ikan bersirip gelambir kemudian berevolusi yg ditandai dengan menguatnya kerangka dan sirip mirip tungkai. Hewan ini disebut Eusthenopteron
Spoiler for cekibrot:
Eusthenopteron adalah ikan bersirip gelambir yg hidup pada zaman Devon(410-360 juta tahun lalu). Panjang kira-kira 0,5-1 meter. Ikan ini mempunyai lubang hidung di dalam, dan diperkirakan memiliki paru-paru. Siripnya 2 pasang, kuat dan berdaging.Mirisnya, Eusthenopteron hidup saat terbentuknya gunung berapi, sehingga sungai dan danau banyak yang mengeringemoticon-Frown. Karena sirip dan paru"nya cukup kuat, hewan ini sanggup menyeret tubuhnya mnecari sumber air baru. Hal ini mungkin menyebabkan dia berevolusi menjadi amfibi..
Spoiler for evo:

Spoiler for akhirnya:

Spoiler for komen komen kaskuser:

UPDATE
ikan penghisap darah benar" ADA dan HIDUP
maap gan link blog orang emoticon-Big Grin

sekian
tien212700
tien212700 memberi reputasi
1
3.8K
10
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan