- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
OS Android dan Perkembangannya


TS
animalova
OS Android dan Perkembangannya
Quote:
Welcome To My Thread
Quote:
lagi libur gini enakan kasih info nih buat para kaskuser semua..
tapi sebelumnya ini bukti
tapi sebelumnya ini bukti

Spoiler for no repost:

Quote:
ane mau ngebahas tentang OS android gaan.. pasti udah banyak yg tau tentang android.. sedikit mengulas aja nih tentang android..
apa apa aja siih..langsung aja gaan
apa apa aja siih..langsung aja gaan
Quote:
SEJARAH

Android Incorporation didirikan di Palo Alto, California, Amerika Serikat pada bulan Oktober, 2003 oleh Andy Rubin: co-pendiri Danger (Bahaya Incorporation adalah sebuah perusahaan eksklusif di platform, software, desain, dan layanan untuk perangkat komputasi mobile), Kaya Miner: co-pendiri Kebakaran liar Communications, Incorporation, Nick Sears: sekali VP di T-Mobile, dan Chris White: desain kepala dan pengembangan antarmuka di TV Web. Dari mulai Pendirian Android dioperasikan diam-diam, hanya mengekspos bahwa itu bekerja pada perangkat lunak mobile. Pada tahun yang sama, Rubin memiliki semacam masalah keuangan dan Steve Perlman memberinya uang tunai $ 10.000 dalam amplop dan menolak saham di Incorporation Android.
Google mengambil alih Incorporation Android pada bulan Agustus 2005, membuat Android Incorporation properti milik seluruh Pendirian utama Google karyawan Pendirian Android, termasuk Andy Rubin, Kaya Miner dan Chris White, tinggal di perusahaan setelah milik Google. Tidak banyak yang diketahui tentang Pendirian Android pada saat akuisisi, tapi orang-orang menyimpulkan bahwa Google berencana untuk menembus pasar ponsel dengan senjata mereka yaitu Android.
Setelah itu pada 12 November 2007 Android SDK beta dirilis. Banyak dari Anda berpikir apa yang SDK? Software Development Kit nya yang memberi Anda platform untuk membuat aplikasi baru, permainan dan software lainnya. Dengan pengetahuan yang tepat Anda dapat membuat aplikasi apapun sesuai kehendak Anda.
Tanggal 23 September 2008, perangkat Android pertama diluncurkan, yaitu Mimpi G1 HTC yang mengoperasikan Android 1.0, dan setelah itu android 1.1 menunjukkan pembaruan yang dirilis untuk T-Mobile G1 saja.
Pada tanggal 5 November 2007, Open Handset Alliance , sekelompok dari beberapa perusahaan yang termasuk Broadcom Corporation, Google, HTC, Intel, LG, Marvell Technology Group, Motorola, Nvidia, Qualcomm, Samsung Electronics, Sprint Nextel, T-Mobile dan Texas Instruments mengekspos diri di depan media itu sendiri. Tujuan dari Open Handset Alliance adalah untuk mengembangkan standar terbuka untuk perangkat mobile. Pada hari yang sama, Open Handset Alliance juga meluncurkan produk pertama mereka, Android, sebuah platform perangkat mobile yang dibangun di atas kernel Linux (versi 2.6).
di 9 Desember, 2008 14 anggota baru menemani, termasuk ARM Holdings, Asustek Computer Inc , Garmin Ltd, Huawei Technologies, PacketVideo, Atheros Communications, Vodafone, Sony Ericsson, Toshiba Corp.
Quote:
Mengenal Versi Android[/B

Seperti yang kita ketahui sebelumnya bahwa versi android yang beredar saat ini dibuar berdasarkan nama makanan yang di mulai dari huruf abjad C (Cupcake) berurutan D (Donut), E (Eclair), F (Froyo), dan seterusnya.
Adapun versi android yang beredar saat ini antara lain :
Spoiler for Versi Android:
Quote:
[B]

Sekitar pertengahan Mei 2009, Google kembali hadir dengan merilis versi terbaru yakni versi 1.5 (Cupcake) untuk telepon seluler yang menggunakan Androit dan SDK (Software Development Kit). Penyesuaian sistem pada layar terjadi pada versi ini mengingat terdapat penambahan beberapa fitur yakni kemampuan merekam dan menonton video dengan modus kamera, mengunggah video ke Youtube dan gambar ke Picasa via telepon, dukungan Bluetooth A2DP, kemampuan koneksi secara otomatis ke headset Bluetooth, animasi layar, dan keyboard semua dapat dilakukan jauh lebih efektif.
Cupcake (1.5)

Sekitar pertengahan Mei 2009, Google kembali hadir dengan merilis versi terbaru yakni versi 1.5 (Cupcake) untuk telepon seluler yang menggunakan Androit dan SDK (Software Development Kit). Penyesuaian sistem pada layar terjadi pada versi ini mengingat terdapat penambahan beberapa fitur yakni kemampuan merekam dan menonton video dengan modus kamera, mengunggah video ke Youtube dan gambar ke Picasa via telepon, dukungan Bluetooth A2DP, kemampuan koneksi secara otomatis ke headset Bluetooth, animasi layar, dan keyboard semua dapat dilakukan jauh lebih efektif.
Quote:
Donut (1.6)

Selanjutnya pada September diliris kembali dengan versi 1.6 (Donut) yang menampilkan proses pencarian lebih baik dibanding pada versi sebelumnya, penggunaan baterai indikator dan kontrol applet VPN. Fitur lain yang terdapat pada versi ini adalah fungsi fitur untuk galeri yang memungkinkan pengguna untuk memilih foto yang hendak di hapus; kamera, camcorder dan galeri yang dintegrasikan; CDMA / EVDO, 802.1x, VPN, Gestures, dan Text-to-speech engine; kemampuan dial kontak; teknologi text to change speech (tidak tersedia pada semua ponsel; pengadaan resolusi VWGA).
Quote:
Eclair (2.0 / 2.1)

Versi Android awal yang mulai dipakai oleh banyak smartphone, fitur utama Eclair yaitu perubahan total struktur dan tampilan user interface dan merupakan versi Android yang pertama kali mendukung format HTML5.
Quote:
Froyo / Frozen Yogurt (2.2)

Android 2.2 dirilis dengan 20 fitur baru, antara lain peningkatan kecepatan, fitur Wi-Fi hotspot tethering dan dukungan terhadap Adobe Flash.
Quote:
Gingerbread (2.3)

Perubahan utama di versi 2.3 ini termasuk update UI, peningkatan fitur soft keyboard & copy/paste, power management, dan support Near Field Communication.
Quote:
Honeycomb (3.0, 3.1 dan 3.2)

Merupakan versi Android yang ditujukan untuk gadget / device dengan layar besar seperti Tablet PC; Fitur baru Honeycomb yaitu dukungan terhadap prosessor multicore dan grafis dengan hardware acceleration (Tablet pertama yang memakai Honeycomb adalah Motorola Xoom yang dirilis bulan Februari 2011).
Google memutuskan untuk menutup sementara akses ke source code Honeycomb, hal ini dilakukan untuk mencegah vendor pembuat handphone menginstall Honeycomb pada smartphone. Karena di versi sebelumnya banyak perusahaan menginstall Android ke dalam tablet PC, yang menyebabkan user tidak puas dan akhirnya membuat citra Android tidak bagus.
Quote:
Ice Cream Sandwich (4.0)

Android Ice Cream Sandwich diumumkan pada 10 Mei 2011 di ajang Google I/O Developer Conference (San Francisco) dan resmi dirilis pada tanggal 19 Oktober 2011 di Hongkong. “Android Ice Cream Sandwich” dapat digunakan baik di smartphone ataupun tablet. Fitur utama Android ICS 4.0 ialah Face Unlock, Android Beam (NFC), perubahan major User Interface, dan ukuran layar standar (native screen) beresolusi 720p (high definition).
Quote:
Android Jelly Bean (4.1)

Android Jelly Bean lebih menfokuskan fiturnya ke peningkatan User Interface yang lebih lancar dan responsif. Di versi ini juga menandai hadirnya fitur Google Now yang memberikan saran dan rekomendasi berdasarkan data-data yang tersimpan (kontak, kalender, lokasi, dll) di handphone.
Quote:
Dalam Abdroid ada istilah yg namanya ROOT..
apa itu ROOT ?
Sama halnya sistem operasi linux, root dalam android adalah pemberian hak akses penuh kepada pengguna android untuk memasuki sistem android, sehingga dengan menggunakan akses root pengguna android dapat menambah, mengurangi dan memodifikasi file-file yang berada dalam sistem android.
Istilahnya kalau di windows, root adalah pemberian hak administrator kepada penggunanya. Kalau dimisalkan android itu adalah sebuah rumah maka tanpa hak akses root kita hanya boleh masuk sampai ruang tamu dan ruang tengah saja, tapi dengan hak akses root kita diperbolehkan untuk untuk memasuki rumah tersebut seluruhnya mulai dari kamar tidur, WC, kamar mandi, kamar pembantu dan kamar-kamar lainya dan juga kita memakai semua fasilitas di rumah tersebut, hebat bukan.
Istilah lainnya adalah SuperUser , dengan di root maka garansi gadget/Hp tidak berlaku
apa itu ROOT ?
Spoiler for pemahaman ROOT Android:
Sama halnya sistem operasi linux, root dalam android adalah pemberian hak akses penuh kepada pengguna android untuk memasuki sistem android, sehingga dengan menggunakan akses root pengguna android dapat menambah, mengurangi dan memodifikasi file-file yang berada dalam sistem android.
Istilahnya kalau di windows, root adalah pemberian hak administrator kepada penggunanya. Kalau dimisalkan android itu adalah sebuah rumah maka tanpa hak akses root kita hanya boleh masuk sampai ruang tamu dan ruang tengah saja, tapi dengan hak akses root kita diperbolehkan untuk untuk memasuki rumah tersebut seluruhnya mulai dari kamar tidur, WC, kamar mandi, kamar pembantu dan kamar-kamar lainya dan juga kita memakai semua fasilitas di rumah tersebut, hebat bukan.
Istilah lainnya adalah SuperUser , dengan di root maka garansi gadget/Hp tidak berlaku
Quote:
Spoiler for sumber:
Spoiler for Penutup:
Sepertinya segini aja gan info dari ane tentang Android..
ane mengharap banget


moga moga ada yg ngasih..
tapi jangan di BATA ya gaan..
komenlah yg bermutu untuk menghargai thread yg ane buat ini gan , minimal di rate..

Diubah oleh animalova 24-11-2012 09:08
0
4K
Kutip
19
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan