Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

adelya4everAvatar border
TS
adelya4ever
Sumpah Pemuda ato Sampah Pemuda ???
permisi mimin dan momod, setelah lama tak membuat trit, mungkin sekarang rasanya perlu


Sumpah Pemuda ato Sampah Pemuda ???Sumpah Pemuda ato Sampah Pemuda ???

Sumpah Pemuda merupakan bukti otentik bahwa pada tanggal 28 oktober 1928 Bangsa Indonesia dilahirkan, oleh karena itu seharusnya seluruh rakyat Indonesia memperingati momentum 28 oktober sebagai hari lahirnya bangsa Indonesia, proses kelahiran Bangsa Indonesia ini merupakan buah dari perjuangan rakyat yang selama ratusan tahun tertindas dibawah kekuasaan kaum kolonialis pada saat itu, kondisi ketertindasan inilah yang kemudia mendorong para pemuda pada saat itu untuk membulatkan tekad demi Mengangkat Harkat dan Martabat Hidup Orang Indonesia Asli, tekad inilah yang menjadi komitmen perjuangan rakyat Indonesia hingga berhasil mencapai kemerdekaannya 17 tahun kemudian yaitu pada 17 Agustus 1945.

Rumusan Sumpah Pemuda ditulis Moehammad Yamin pada sebuah kertas ketika Mr. Sunario, sebagai utusan kepanduan tengah berpidato pada sesi terakhir kongres. Sumpah tersebut awalnya dibacakan oleh Soegondo dan kemudian dijelaskan panjang-lebar oleh Yamin.


Mirisnya saat ini gan,, melihat kelakuan yang disebut sebagai PEMUDA.

Spoiler for PEMUDA:


mau dia masih sekolah atopun dia udah kulaih bisa diliat gan:

Spoiler for PEMUDA:


Spoiler for PEMUDA:


Spoiler for PEMUDA:


yang dibawa bukan lagi buku gan... tapi ke sekolah ato kampus yang mereka bawa ini:

Spoiler for PEMUDA:


Spoiler for PEMUDA:


sebagai pemuda, ane cuma bermaksud mengingatkan kepada saudara sebangsa dan setanah air, bahwa kita adalah PMEUDA INONESIA.

Mari kita jaga kebersamaan, kekerabatan, dan kekeluargaan ini.
Mari kita saling menghormati, saling menghargai, dan saling mengasihi satu sama lain.
Mari kita bngun INDONESIA ini dengan peunh rasa Kebanggaan, rasa Kecintaan, dan Perjuangan.


Bung, kata-kata yang dipakai selama ini sebagai pembangkit jiwa muda para Pemuda. Bangkitlah Bung!!!

Bangun negara ini, dengan rasa kebersamaan dan rasa persatuan!!!


Bertitik tolak pada momentum Sumpah Pemuda, marilah kita menjadi pemuda yang berguna bagi Nusa, Bangsa dan Agama tanpa harus melihat warna kulit, rambut keriting ato lurus, dan seragam.

Sebagai pemuda ato yang masih memiliki jiwa muda.
bangkit dan bersatulah
.



makasih buat agan2 yg udah nyempetin baca n sekedar kasih rate buat trit ini...
0
1.7K
15
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan