- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Scott Fahlman Sang Penemu Emoticon


TS
xUncensoredx
Scott Fahlman Sang Penemu Emoticon

Kamu pasti tau Icon-icon ini: :-) :-( -_- =))
Icon-icon di atas biasa disebut dengan Emoticon. Nah, tapi apakah kamu tau siapakah pencipta Emoticon ini pertama kali? Penciptanya adalah Scott Fahlman, seorang ahli komputer yang berasal dari Amerika.
Sebenarnya banyak pihak yang pernah mengklaim sebagai pencipta ataupun pengguna pertama emoticon, tapi Scott Fahlman lah yang disebut-sebut sebagai orang pertama yang menggunakan emoticon ASCII asli, yaitu emoticon :-) dan :-(
Bagaimana ceritanya Scott bisa menemukan Emoticon ini awalnya Kala itu pada 1982, Scott merancang ekspresi wajah tersenyum dengan maksud membantu pembaca membedakan isi pesan dengan ekspresi humor dan serius. Saya berharap pesan dengan emoticon itu bisa menghibur teman-teman saya dan nyatanya memang begitu, ujarnya. Dari situlah dia membuat emoticon :-) dan :-(
Scott tidak menyangka jika emoticon tersebut punya dampak besar dalam interaksi online, sehingga dia lalai tidak menyimpan copy dari debut kreasinya tersebut.
Pada 2002, seorang engineer Microsoft berhasil mendapatkan back-up tape berupa email berisi hasil kreasi Scott.
Yukk silahkan kalo yg terhibur bisa di lempar


0
2.9K
21


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan