Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

narcophiliaAvatar border
TS
narcophilia
[TUTORIAL] Cara Buat Theme Windows XP Sendiri
Klo untuk bikin theme Win Vista/7, silakan kesini:

Quote:


Disini ane mw share cara sederhana bikin theme favorit untuk Windows XP agan.

Quote:


Windows XP sendiri menggunakan file theme luna.theme (dlm folder ..\WINDOWS\Resources\Themes\) sbg theme bawaannya.

Pertama copy file luna.theme dlm folder diatas ke destop lalu buka dgn Notepad. Ane akan jelasin bagian2 penting didalmnya:

---------------------------------------------

Quote:


Di baris ini, agan bisa isikan nama untuk theme agan sendiri misalnya "MyTheme" yg akan muncul di tab Display Properties, theme Windows. (liat ss dibawah).

---------------------------------------------

Quote:


Dibagian ini, agan bisa isikan icon apa yg agan mw pake utk link My Computer, My Documents, My Network Places, dan Recycle Bin agan serta lokasi path-nya.

-----------------------------------------------

Quote:


Dibagian ini agan bisa gantikan/isikan lokasi utk cursor Windows serta path cursornya sendiri.

------------------------------------------------

Quote:


Dibagian ini agan bisa gantikan lokasi path sbg wallpaper desktop theme agan nantinya.

-------------------------------------------------

Ada beberapa bagian/section2 lain dlm baris, tapi agan identifikasi sendiri sajalah, prinsipnya sama!

----------------------------------

Nah, untuk bikin theme XP-nya:


1). Sediakan icon2 favorit yg agan mw pake sbg icon link My Computer, My Documents, My Network
Places, & Recycle Bin (Full & Empty) agan trus taroh dlm sebuah folder dgn nama misalnya "MyTheme".

2). Sediakan cursor2 favorit sbg mouse arrow, dan mouse wait time dan cursor2 lainnya lalu taroh dlm folder "MyTheme".

3). Sediakan gambar yg agan mw jadikan wallpaper desktop theme agan trus taroh dlm folder:

Quote:


(bisa juga di folder tertentu asal path di file "MyTheme.theme"-nya agan sesuaikan)

4). Move/copy folder "MyTheme" agan kedlm direktori:

Quote:


5). Rename file copyan "luna.theme"agan yg di desktop mjd misalnya "MyTheme.theme" lalu buka dgn Notepad trus ubah seperti berikut:

Ane cuma nunjukin saja lokasi yg perlu agan ganti, asumsinya aga sdh taroh item2 yg dibutuhkan dlm folder MyTheme agan diatas.


Quote:


Taroh file wallpaper misalnya xxx.bmp dlm folder:

Quote:



##################################################


Ilustrasi file MyTheme.themeagan hampir seperti ini:


Quote:


Hapus baris:

Quote:


agar wallpaper desktop agan bisa muncul.

##################################################

6). Copy file MyTheme.themeyg sdh agan edit kedlm direktori:

Quote:


Selesai! Klo agan pilih theme MyTheme, maka Windows akan menampilkan theme agan tsb.

Quote:
0
4K
32
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan