Barliandi.MovenAvatar border
TS
Barliandi.Moven
Mengenal BLACK HOLE / LUBANG HITAM !
sory gan cma sgini tritnya emoticon-Cape d... (S)
soalnya ane masih newbie jdi msh acak acakan ! emoticon-Cape d... (S)
langsung aja ye !!emoticon-Add Friend (S)



‎-- ® -->
BLACKHOLE / LUBANG HITAM :
Lubang hitam adalah sebuah pemusatan massa yang cukup besar sehingga menghasilkan gaya gravitasi yang sangat besar. Tak ada sesuatu, termasuk radiasi elektromagnetik yang dapat lolos dari gravitasinya, BAHKAN CAHAYA HANYA DAPAT MASUK TETAPI TIDAK DAPAT KELUAR ATAU MELEWATINYA, dari sini diperoleh kata "hitam". Istilah "lubang hitam" telah tersebar luas, meskipun ia tidak menunjuk ke sebuah lubang dalam arti biasa, tetapi merupakan sebuah wilayah di angkasa di mana semua TIDAK DAPAT KEMBALI.
-
WHITEHOLE / LUBANG PUTIH:
Kebalikan dari black hole, white hole atau lubang putih tidak menghisap benda di sekeliling namun memuntahkan material yang berasal dari tempat antah berantah ke alam semesta kita. Beberapa ilmuwan percaya bahwa diujung lubang hitam adalah lubang putih yg memuntahkan segala isi yang ditarik oleh lubang hitam.
-
Pada tahun 1916, Karl Schwartz menduga bahwa Black Hole (lubang hitam) adalah pintu gerbang untuk time travel. Black Hole adalah benda luar angkasa yang bermasa tinggi dan juga mempunyai gravitasi super tinggi sehingga cahayapun tidak akan lolos dari gaya tarik gravitasi lubang hitam. Blackhole adalah sebuah fenomena alam yang terjadi di luar angkasa ketika bintang raksasa mati, meledak, dan runtuh membentuk sebuah lubang hitam yang gaya tarik gravitasinya begitu besar sampai benda apapun tidak bisa meloloskan diri, bahkan cahaya. Lubang hitam akan menghisap apa saja yang ada didekatnya, apakah itu bintang, asteroid, bumi bahkan juga galaksi.
-
Pada tahun 1935, Eistein dan rekannya, Nathan Rosen membuat percobaan dengan potongan kecil dalam black hole yang akan berhubungan dengan potongan lainnya. Untuk menghubungkan bagian yang berbeda ruang waktu itu digunakan saluran sempit yang dikenal dengan The Einstein-Rosen Bridge (jembatan Einstein-Rosen). Saluran ini merupakan pintu gerbang jalan pintas untuk menembus ruang dan waktu yang berbeda.
-
Pada tahun 1957, Jhon Wheeler ikut mengumumkan teori Time Travelnya yang dinamakan teori Worm Hole (lubang Cacing). Worm Hole merupakan penghubung antar Black Hole. Teorinya menjelaskan bahwa setiap dunia punya black hole, yang fungsinya untuk kembali atau pergi ke suatu masa. Tapi, untuk menembus Worm Hole tidak semudah yang dipikirkan. Menurut teori Einstein-Rosen, untuk melewati ke ruang itu dibutuhkan kecepatan yang melebihi kecepatan cahaya. Hingga saat ini masih dicari seberapa cepat kecepatan yang dibutuhkan untuk masuk ke sana.
-
Pada tahun 1988, Kip Thorne mengumumkan idenya tentang mesin waktu. Bahan-bahan yang digunakan termasuk teori black hole dan energi negatif. Menurut Thorne, benda anti gravitasi akan membuka pintu gerbang worm hole, hingga memungkinkan astronot atau siapapun masuk kedalamnya. Menurutnya pilihan terbaik untuk antigravitasi adalah Casimir Effect, karena masih berhubungan dengan teknik quantum, yaitu pada plat metal seukuran rambut, yang mampu mengeluarkan energi negatif.
-
Berdasarkan teori Relativitas ini maka sangatlah mungkin bagi manusia untuk bisa menjelajah waktu JIKA manusia telah mampu menciptakan sebuah alat yang mampu bergerak melebihi kecepatan cahaya.

sgini dlu trit dari ane ....emoticon-Add Friend (S)
klo berkenan ane mnta emoticon-Cendol (S)
jangan di kasih emoticon-Bata (S)
0
3.2K
23
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan