- Beranda
- Komunitas
- Buat Latihan Posting
Kata Mutiara Novel The Alchemist (Paulo Coelho)


TS
soraryusei
Kata Mutiara Novel The Alchemist (Paulo Coelho)
Ini trit pertama ane gan...
Moga bermanfaat 
Bener2 tergugah hati ane (lebbayy) setelah baca ni novel. Bener banget kata2 di dalam novelnya.. Nah ini dia kata mutiara di novel The Alchemist - Paulo Coelho:
1. Yang membuat hidup ini menarik adalah kemungkinan untuk mewujudkan impian menjadi kenyataan.
2. Takdir adalah apa yang selalu ingin kau capai
3. Kalau setiap hari terasa sama saja, itu karena orang-orang tidak menyadari hal-hal indah yang terjadi dalam hidup mereka setiap hari, seiring terbitnya matahari.
4. Ada hal-hal yang tidak perlu ditanyakan supaya kau tidak melarikan diri dari takdirmu.
5. Tidak setiap orang merasa bahagia kalau mimpinya menjadi kenyataan
6. Kau harus tahu pasti apa yang kau inginkan
7. Setiap berkah yang tidak kita hiraukan berubah menjadi kutukan
8. Jangan pernah berhenti bermimpi, ikutilah pertanda2 untuk menuntun kepada mimpimu
9. Mengambil keputusan barulah permulaannya. Saat orang mengambil keputusan berarti dia menceburkan diri dalam arus deras yang akan membawanya ke tempat2 yang tak pernah dibayangkannya ketika dia pertama2 mengambil keputusan tsb.
10. Manusia tak perlu takut akan hal2 yang tidak diketahui, kalau mereka sanggup meraih apa yang mereka butuhkan dan inginkan
11. Mungkinj tuhan menciptakan padang pasir supaya menusia bisa menghargai pohon2 kurma itu
12. Tuhanlah yang telah menempatkan tanda2 dan isyarat2 itu sepanjang jalanku
13. Cinta tak pernah menghalangi orang mengejar takdirnya. Kalau dia melepaskan impiannya, itu karena cintanya bukan cinta sejati
14. Orang dicintai karena memang dicintai. Tak perlu ada alasan untuk mencintai.
15. Hanya ada satu cara untuk belajar. Melalui tindakan, bukan melalui buku2 tebal yang ditulis orang lain itu.
16. Rasa sakit akan penderitaan justru lebih menyiksa daripada penderitaan itu sendiri.
17. Setiap pencarian dimulai dengan keberuntungan bagi si pemula. Dan setiap pencarian diakhiri dengan ujian berat bagi si pemenang. Saat2 paling gelap di malam hari adalah saat2 menjelang fajar.
18. Matamu menunjukkan kekuatan jiwamu
19. Kalau sesuatu berevolusi, maka segala sesuatu disampingnya ikut berevolusi juga
20. Dan siapapun yang campur tangan dalam takdir orang lain, tidak akan pernah menemukan takdirnya sendiri
21. Kalau kita berusaha menjadi lebih baik, segala sesuatu disekitar kita akan ikut menjadi lebih baik
22. Bukan cinta namanya kalau hanya berdiam diri saja seperti padang pasir, atau menjelajahi dunia seperti angin. Bukan pula cinta namanya kalau hanya memandang segala sesuatu dari kejauhan.
23. Saat kita mencintai, kita selalu berusaha menjadi lebih baik lagi
24. Apa yang terjadi 1 kali tidak akan terjadi lagi. Tapi apa yang terjadi 2 kali, pasti akan terjadi untuk ketiga kalinya.
25. Setiap orang didunia ini, apa pun pekerjaannya, memainkan peran penting dalam sejarah dunia. Dan biasanya orang itu sendiri tidak menyadarinya.
26. Mengapa kita harus mendengarkan suara hati kita? Sebab, dimana hatimu berada, di situlah hartamu berada.
27. Hanya ada 1 hal yang membuat orang tak bisa meraih impiannya : takut gagal
28. Biasanya justru karena takut matilah orang jadi lebih sadar akan hidup mereka
29. Kita bahagia ketika orang yang kita cintai juga bahagia, karena itu cinta tak harus saling memiliki
30. Meskipun kita berpisah, namun jika kita memang berjodoh maka seluruh isi jagat raya ini akan membantuku menemukanmu. Entah itu kapan. Dengan cara dan pertanda2 yang ditinggalkan Tuhan. Sebab semua hal itu ditulis oleh tangan yang sama 'Maktup'.
Thanks wat agan2 yang dah singgah di trit pertamax anS E N S O R



Bener2 tergugah hati ane (lebbayy) setelah baca ni novel. Bener banget kata2 di dalam novelnya.. Nah ini dia kata mutiara di novel The Alchemist - Paulo Coelho:
1. Yang membuat hidup ini menarik adalah kemungkinan untuk mewujudkan impian menjadi kenyataan.
2. Takdir adalah apa yang selalu ingin kau capai
3. Kalau setiap hari terasa sama saja, itu karena orang-orang tidak menyadari hal-hal indah yang terjadi dalam hidup mereka setiap hari, seiring terbitnya matahari.
4. Ada hal-hal yang tidak perlu ditanyakan supaya kau tidak melarikan diri dari takdirmu.
5. Tidak setiap orang merasa bahagia kalau mimpinya menjadi kenyataan
6. Kau harus tahu pasti apa yang kau inginkan
7. Setiap berkah yang tidak kita hiraukan berubah menjadi kutukan
8. Jangan pernah berhenti bermimpi, ikutilah pertanda2 untuk menuntun kepada mimpimu
9. Mengambil keputusan barulah permulaannya. Saat orang mengambil keputusan berarti dia menceburkan diri dalam arus deras yang akan membawanya ke tempat2 yang tak pernah dibayangkannya ketika dia pertama2 mengambil keputusan tsb.
10. Manusia tak perlu takut akan hal2 yang tidak diketahui, kalau mereka sanggup meraih apa yang mereka butuhkan dan inginkan
11. Mungkinj tuhan menciptakan padang pasir supaya menusia bisa menghargai pohon2 kurma itu
12. Tuhanlah yang telah menempatkan tanda2 dan isyarat2 itu sepanjang jalanku
13. Cinta tak pernah menghalangi orang mengejar takdirnya. Kalau dia melepaskan impiannya, itu karena cintanya bukan cinta sejati
14. Orang dicintai karena memang dicintai. Tak perlu ada alasan untuk mencintai.
15. Hanya ada satu cara untuk belajar. Melalui tindakan, bukan melalui buku2 tebal yang ditulis orang lain itu.
16. Rasa sakit akan penderitaan justru lebih menyiksa daripada penderitaan itu sendiri.
17. Setiap pencarian dimulai dengan keberuntungan bagi si pemula. Dan setiap pencarian diakhiri dengan ujian berat bagi si pemenang. Saat2 paling gelap di malam hari adalah saat2 menjelang fajar.
18. Matamu menunjukkan kekuatan jiwamu
19. Kalau sesuatu berevolusi, maka segala sesuatu disampingnya ikut berevolusi juga
20. Dan siapapun yang campur tangan dalam takdir orang lain, tidak akan pernah menemukan takdirnya sendiri
21. Kalau kita berusaha menjadi lebih baik, segala sesuatu disekitar kita akan ikut menjadi lebih baik
22. Bukan cinta namanya kalau hanya berdiam diri saja seperti padang pasir, atau menjelajahi dunia seperti angin. Bukan pula cinta namanya kalau hanya memandang segala sesuatu dari kejauhan.
23. Saat kita mencintai, kita selalu berusaha menjadi lebih baik lagi
24. Apa yang terjadi 1 kali tidak akan terjadi lagi. Tapi apa yang terjadi 2 kali, pasti akan terjadi untuk ketiga kalinya.
25. Setiap orang didunia ini, apa pun pekerjaannya, memainkan peran penting dalam sejarah dunia. Dan biasanya orang itu sendiri tidak menyadarinya.
26. Mengapa kita harus mendengarkan suara hati kita? Sebab, dimana hatimu berada, di situlah hartamu berada.
27. Hanya ada 1 hal yang membuat orang tak bisa meraih impiannya : takut gagal
28. Biasanya justru karena takut matilah orang jadi lebih sadar akan hidup mereka
29. Kita bahagia ketika orang yang kita cintai juga bahagia, karena itu cinta tak harus saling memiliki
30. Meskipun kita berpisah, namun jika kita memang berjodoh maka seluruh isi jagat raya ini akan membantuku menemukanmu. Entah itu kapan. Dengan cara dan pertanda2 yang ditinggalkan Tuhan. Sebab semua hal itu ditulis oleh tangan yang sama 'Maktup'.
Thanks wat agan2 yang dah singgah di trit pertamax anS E N S O R


0
23.4K
7


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan