KOMUNITAS
Home / FORUM / All / Entertainment / The Lounge /
Dukung Legalisasi Ganja...What The Hell??
KASKUS
51
244
https://www.kaskus.co.id/thread/000000000000000001550840/dukung-legalisasi-ganjawhat-the-hell

Dukung Legalisasi Ganja...What The Hell??

Tampilkan isi Thread
Halaman 2 dari 52
gila memang ...benar benar gila
Quote:


Menarik penjelasan lw gan......buat gw yg ga pernah make Ganja yah...kalau lw sebutin disini bahkan Ganja lebih aman daripada Nikotin.....sekarang jelaskan secara real aja kenapa tingkatkejahatan lebih banyak dipicu oleh orang yg nge Ganja daripada Ngerokok...???
Quote:


ga pake emosi ko bro, semua yang gw tulis berangkat dari statement lo.

lo aja kali yang pake emosi....

gw cuman mau tanya dari mana asal statement lo ini ??
..Ganja dimasukkan dalam kategori narkotika tingkat atas karena dosis yang dipakai oleh pemakainya sudah dalam taraf merusak otak....dahulu pada jaman kita dijajah memang banyak digunakan untuk rempah" yang berguna....

kalo bikin poling, lengkapin dulu bahan2 lo...

shhhhhhhhhhhhhpppppppt..... haaaaaaahhhhhhhhhhhhhhhhh...
walau bagaimanapun legalisasi ganja adalah hal yg sangat bodoh

karena legalisasi ganja harus dengan pertimbangan matang , seperti faktor ekonomi negara, faktor sosial masyarkat dan tingkat pendidikan rata2


kalo gak memadai, ujung2nya pasti lebih banyak disalahgunakan dan efek negatifnya lebih banyak dari positifnya

IMHO aja tanpa ada tujuan memprovokasi, gw gak akan ngedukung hal2 konyol kek gini, legalisasi ganja cuma bakal ngerusak generasi bangsa, gw bilang bgini bukan karena gak ada dasar, gw dulu jg bekas pemakai, sampe make2 bong pake botol aqua segala, dan gw sadar itu ngerusak banget emoticon-linux2
Quote:



tindak kejahatan apa yang lebih banyak dipicu ganja bro ?
Tembakau (Nicotiana spp., L.) adalah genus tanaman yang berdaun lebar yang berasal dari daerah Amerika Utara dan Amerika Selatan. Daun dari pohon ini sering digunakan sebagai bahan baku rokok, baik dengan menggunakan pipa maupun digulung dalam bentuk rokok atau cerutu. Daun tembakau dapat pula dikunyah atau dikulum, dan ada pula yang menghisap bubuk tembakau melalui hidung.
Tembakau mengandung zat alkaloid nikotin, sejenis neurotoxin yang sangat ampuh jika digunakan pada serangga. Zat ini sering digunakan sebagai bahan utama insektisida.

Ganja (Cannabis sativa syn. Cannabis indica) adalah tumbuhan budidaya penghasil serat, namun lebih dikenal karena kandungan zat narkotika pada bijinya, tetrahidrokanabinol (THC, tetra-hydro-cannabinol) yang dapat membuat pemakainya mengalami euforia (rasa senang yang berkepanjangan tanpa sebab).
Ganja menjadi simbol budaya hippies yang pernah populer di Amerika Serikat. Hal ini biasanya dilambangkan dengan daun ganja yang berbentuk khas. Selain itu ganja dan opium juga didengungkan sebagai simbol perlawanan terhadap arus globalisme yang dipaksakan negara kapitalis terhadap negara berkembang. Di India, sebagian Sadhu yang menyembah dewa Shiva menggunakan produk derivatif ganja untuk melakukan ritual penyembahan dengan cara menghisap Hashish melalui pipa Chilam/Chillum, dan dengan meminum Bhang.
Efek negatif secara umum adalah bila sudah menghisap maka pengguna akan menjadi malas dan otak akan lamban dalam berpikir. Namun, hal ini masih menjadi kontroversi, karena tidak sepenuhnya disepakati oleh beberapa kelompok tertentu yang mendukung medical marijuana dan marijuana pada umumnya. Selain diklaim sebagai pereda rasa sakit, dan pengobatan untuk penyakit tertentu (termasuk kanker), banyak juga pihak yang menyatakan adanya lonjakan kreatifitas dalam berfikir serta dalam berkarya (terutama pada para seniman dan musisi.
Berdasarkan penelitian terakhir, hal ini (lonjakan kreatifitas), juga di pengaruhi oleh jenis ganja yang digunakan. Salah satu jenis ganja yang dianggap membantu kreatifitas adalah hasil silangan modern "Cannabis indica" yang berasal dari India dengan "Cannabis sativa" dari Barat, dimana jenis Marijuana silangan inilah yang merupakan tipe yang tumbuh di Indonesia.
Efek yang dihasilkan juga beragam terhadap setiap individu, dimana dalam golongan tertentu ada yang merasakan efek yang membuat mereka menjadi malas, sementara ada kelompok yang menjadi aktif, terutama dalam berfikir kreatif (bukan aktif secara fisik seperti efek yang dihasilkan Methamphetamin). Marijuana, hingga detik ini, tidak pernah terbukti sebagai penyebab kematian maupun kecanduan. Bahkan, di masa lalu dianggap sebagai tanaman luar biasa, dimana hampir semua unsur yang ada padanya dapat dimanfaatkan untuk berbagai keperluan. Hal ini sangat bertolak belakang dan berbeda dengan efek yang dihasilkan oleh obat-obatan terlarang dan alkohol, yang menyebabkan penggunanya menjadi kecanduan hingga tersiksa secara fisik, dan bahkan berbuat kekerasan maupun penipuan (aksi kriminal) untuk mendapatkan obat-obatan kimia buatan manusia itu. (dari berbagai sumber)
Quote:


legalisasi ganja untuk kebutuhan sandang, pangan dan kesehatan diutamakan bro...
Banyak disalahgunakan
Quote:


selama bisa dikontrol distribusinya sic oke2 aja bro emoticon-Smilie

takutnya nanti malah ada pihak2 yg kegatelan tangannya terus ada suap2an dan lain2 akhirnya malah jadi gak beres distribusi dan penggunaannya

bro kan tau sendiri infrastruktur moral pejabat2 kita dan tingkat pendidikan masyarakat rata2 diindonesia masih gak memadai


kl emang bisa dijalankan dengan baik sic, saia dukung bro

tp kok saia gak percaya yah, mungkin saia yg terlalu apatis sama dunia satu ini

soalnya uda trauma sama bginian emoticon-linux2

sekali lg gak ada niatan buat provokasi

freespeech dikaskus freespeech di pemilihan bro

salam kodok emoticon-frog
rakyat dikasi ganja biar gampang dikendaliin
Semua tergantung sosialisasinya,kenapa di Belanda ada tempat khusus buat ngeganja ? karena masyarakat sana tahu apa fungsi dan kegunaan ganja itu sendiri,asal dipakai dalam dosis yang wajar ga akan kenapa kenapa,yang bikin kenapa kenapa kan karena penyalahgunaan sama manusianya sendiri,selalu ngerasa kurang kurang dan kurang,akhirnya jadi NGAWUR... emoticon-Frown

Legalisasi ganja akan selalu jadi kontroversi,selalu ada pro dan kontra,tapi buat gue tetep Vote Legalize Weed,asal sosialisasi harus mateng,terutama responsibility manusianya sendiri... emoticon-Smilie
Tadinya sih gw gak stuju, tp liat alasn2 d ats jd stuju.
Tpi tetp aj hrs d batasin penggunaanya, jgn sampe ank2 sd-smp malah pake ginian buat gaya2an doang lg. emoticon-Big Grin emoticon-Big Grin
mana tsnya nih....
halooo... any coment here
mngapa minuman alkohol yg juga dapat membuat mabuk dan punya efek negatif.legal.sedangkan ganja yg alamiah dari alam,tidak??
wah jangan dong Gan..
bisa panjang urusannya ntar..emoticon-Big Grin
Upsss...ane baru balik dari urusan kerjaan gan....sorry mory.....Kalau lw tanya bagian mana yang lw anggap menjadi bukti nyata kejahatan mah gampang bro.....Main aja ke daerah yang lw anggap banyak pemakai "Gele"nya biar bisa ngebedain gimana reaksi orang bila sudah kena gele dgn Rokok di suatu tongkrongan....

My thread kurang lengkap???bukan kah gw cuman ngebahas setuju dgn tidak setujunya bila dilegalisasinya Ganja di Indonesia berdasarkan suatu forum yang gw buka di FB??so apanya yg kurang jelas???bukankah diawal thread udh gw bilang kemukakan alsannya setuju dan tidak setuju bro???
yg kyk gini yg musti nya di fatwa haram ama MUI emoticon-Embarrassment
Halaman 2 dari 52


×
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved
Ikuti KASKUS di