Sebait lagu Bali disebutkan "Pada-pada ngalih makan, de kanti megarang langganan", dalam kasus musisi yang dibicarakan disini bisa diartikan "sama-sama mencari nafkah, jangan sampai berebut pendengar" karena semua lagu memiliki peminat tersendiri tergantung seberapa mudah lagu...