Bisnis.com, JAKARTA - Bakal calon presiden (bacapres) Ganjar Pranowo melontarkan kritik soal program maritim selama masa pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Adapun, sebagai pembanding, kita bisa menilik dari salah satu programnya, yakni Tol Laut. Ganjar berpendapat program di sektor kemar...
Video stasiun kereta cepat Halim beredar di media sosial. Dalam video itu, stasiun bocor parah seperti air terjun. PT Kereta Cepat Indonesia-China (KCIC) selaku operator Kereta Cepat Whoosh Jakarta Bandung buka suara soal kabar Stasiun Halim, Jakarta Timur kebanjiran setelah hujan lebat pada Sab...
Puan Kutuk Serangan Israel ke Palestina: Indonesia sejak Era Bung Karno, Konsisten Dukung Palestina JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua DPR RI Puan Maharani mengutuk keras serangan Israel kepada rakyat Palestina. Hal ini disampaikan Puan saat menghadiri Aksi Bela Palestina di Monumen Nasional (Monas),
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengajak umat Islam untuk menggelar shalat ghaib bagi masyarakat Palestina yang menjadi korban agresi Israel. Ajakan tersebut diserukan Menag saat menyampaikan orasi dalam Aksi Akbar Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina di Monas, Jakarta, Minggu (5/11/20
Ajudan Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu, Hananya Naftali sempat membenarkan pengeboman rumah sakit Al-Ahli di Jalur Gaza, Palestina, dilakukan Israel. Namun pernyataannya melalui X itu dihapusnya tidak lama kemudian. Hananya Naftali, membuat pernyataan publik yang mengaku bertanggung jawa
Pada tanggal 17 Oktober 2023, ratusan warga Palestina meninggal dunia dalam serangan bom di Rumah Sakit Al-Ahli Baptis. Para pejabat di Gaza menuding ledakan itu disebabkan oleh serangan udara Israel. Sementara tentara Israel mengklaim serangan bom di rumah sakit itu disebabkan oleh kegagal...
JAKARTA, KOMPAS.com - Ketua DPP PDI-P Puan Maharani menegaskan bahwa antara partainya dan Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak mengalami pecah kongsi soal calon wakil presiden (cawapres). Hal ini disampaikan Puan di kantor DPP PDI-P detik-detik menjelang pengumuman cawapres Ganjar Pranowo. &qu...
apa kpk sebelum mengumumkan ngga ada check dan recheck ya ke ppatk? malu banget setelah mengumumkan ke media eh taunya barbuk palsu
Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan mengabulkan sebagian uji materiil Pasal 169 huruf q UU Pemilu mengenai batas usia minimal calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) yang diajukan oleh mahasiswa UNS bernama Almas Tsaqibbirru Re A. Perkara itu masuk ke MK dengan nomor 90/PUU-XX...
Jakarta, CNN Indonesia -- Lifter Indonesia Rahmat Erwin Abdullah menggemparkan panggung Asian Games 2023 dengan meraih medali emas sekaligus memecahkan rekor dunia. https://dl.kaskus.id/akcdn.detik.net.id/visual/2023/10/04/rahmat-erwin-abdullah-rebut-emas-asian-games-2023-6_169.jpeg?w=650&q=90
Malaysia melarang peredaran buku novel grafis 'When I Was a Kid 3', yang menggambarkan WNI yang bekerja sebagai asisten rumah tangga (ART) disebut monyet. Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI menghargai keputusan yang dilakukan oleh pemerintah Malaysia tersebut. Hal itu disampaikan oleh juru bicara K
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mendukung larangan TikTok Shop di Tanah Air. Menurutnya, platform social commerce itu merugikan pelaku usaha dalam negeri khususnya UMKM. Gibran menuturkan dari hasil riset kecil yang pernah ia lakukan, barang produksi dalam negeri sering kali kalah sa
CNN Indonesia -- Pengamat politik Ahmad Khoirul Umum menganggap keputusan Kaesang Pangarep bergabung dengan PSI memperkuat sinyal Presiden Jokowi mendukung Prabowo Subianto di Pilpres 2024. "Jika PSI masih tetap bersama Prabowo, maka bergabungnya Kaesang ke PSI merupakan penegas dukungan Jo...
Ganjar Pranowo terus menuai protes bahkan kecaman setelah tampil dalam acara “3 Bacapres Bicara Gagasan” di kampus Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta, Selasa, 19 September 2023. Karena dalam acara yang dipandu Najwa Shihab dari Narasi TV tersebut, capres dari PDI Perjuangan ini dinilai...