wah kurang tau kalau range waktu mesopotmia kuno... Cuma karena aksara yg dipakai orang persia kuno masih rumpun aksara akkad, dan dahulu tidak diketahui secara jelas pembacaan nya, maka sy cuma sampai persia akhamenid.. Pengetahuan ttg persia, babel, ashur, akkad, sumer yg bersumber dari catata...
Maaf bertanya ini, sebenarnya leluhur Arab (selatan) siapa dan dari mana ? wah ini susah jawabnya, karena kurang data arkeologi. Tapi kalau dari catatan sejarah, istilah arab baru muncul di zaman ashur (neo ashur), kalau orang2nya mungkin sudah lama berdiam disana, cuma mungkin istilah arab, munc
Benar-benar peradaban yang tinggi dan hebat, tetapi sayang negara penerusnya saat ini sama sekali tidak menunjukkan kebesaran para leluhurnya tersebut. masih ada penerus bangsa persia, cuma kita belum masuk ke sejarah persia/iran. Cuma yg paling fenomenal itu israel dan arab. Lagi terjemahkan sej
makasih gan,keren banget, baca dulu ya (mo nanya mungkin agak kecepetan krn blm selesai baca), apakah bangsa sumeria sudah ada/pernah ke pulau jawa (sekarang), karena di beberapa candi di pulau jawa ada patung yang menggambarkan sosok orang sumeria, dan apa misi mereka? #monimpukcendoltpblmbs
Hukum Periode Ashur Tengah Sebuah kode hukum diciptakan pada abad ke-14 dan 13 SM, menggambarkan jika posisi sosial kaum wanita dalam masyarakat Ashur lebih rendah daripada negeri tetangga mereka. Pria diizinkan untuk menceraikan istri mereka tanpa kompensasi, jika seorang wanita melakukan perzin...
Kondisi Masyarakat di Periode Ashur Tengah Tidak seperti situasi pada Periode Ashur Tua, jalur perdagangan logam dari Anatolia saat ini didominasi oleh bangsa Het (Hittite) dan Mittani-Hurrian, mereka juga mengontrol pelabuhan-pelabuhan di Laut Mediterrania, sementara itu di selatan bangsa Kassit...
Ashur Pada Periode Keruntuhan Zaman Perunggu (1055-936 SM) Terdapat sebuah masa yang dikenal sebagai era kegelapan di seluruh wilayah Timur-Tengah, Afrika Utara, Asia Kecil, Kaukasus, Mediterania, dan Balkan, yang ditandai dengan pergolakan hebat di banyak negara dan perpindahan manusia dalam jum...
Ashur-nadin-apli (1207-1204 SM) Ketika Tukulti-Ninurta memasuki usia senja, anak-anaknya melakukan kudeta dan mengepung raja di ibukota. Ia terbunuh dan digantikan oleh anaknya yang bernama, Ashur-nadin-apli. Namun raja baru ini menyerahkan urusan kerajaan kepada seorang gubernurnya yang bernama ...
Periode Ashur Tengah (1392-934 SM) Ini adalah era raja-raja termasyur bangsa Ashur, seperti Ashur-Uballit I, Tukulti-Ninuarta I dan Tiglath-Pileser I. Pada periode ini bangsa Ashur berhasil meruntuhkan kekaisaran Mittani, dan mengunggulli kekaisaran Hittite, Mesir, Kassite-Babylon/Babel, Elam, Ka...
Ashur Setelah Babylon (Periode Ashur Tengah) Kata Assyria/Ashur/Asyur berasal dari nama ibukota pertama kerajaan ini, yakni Assur. Dan nama kota itu sendiri berasal dari nama dewa pelindungnya, dewa Ashur. Sebelum menjadi sebuah negara ia dikenal dengan sebutan "Azuhinum", setelah itu i...
Mengenal Kassite-Babylon Bangsa Kassite adalah orang yang mengendalikan Babylonia setelah runtuhnya dinasti bangsa Amorit (dinasti Babylon I), sejak tahun 1531-1155 SM (kronologi singkat). Nama lain dari Kassite (Kassu, Kassi, Kasi, Kashi. Bangsa Kassite adalah orang-orang aristokrat militeristik
Periode Samsu-Ditana (1562-1531 SM) - Raja Babylon Amorit Terakhir Ia adalah raja terakhir yang berkuasa selama 31 tahun, walau kerajaan Babylon telah mengecil terutama di wilayah selatan Mesopotamia, namun pengaruhnya masih terasa di kota Mari dan Terqa. Masa pemerintahan Samsu-Ditana tidak terl...
Mengenal Dinasti Babylon I (Old Babylonia - Amorit) Nama Babylon (Akkad: Babili atau Babilim; Aramaik: Babel; Ibrani: Bavel; Syria: Bawel; Arab: Babil) berasal dari bahasa Yunani, yang merupakan adaptasi dari bahasa Akkad Babili, yaitu sebutan pada millenium ke-2 SM, yang merupakan adaptasi dari...
Dinasti Ur III (Neo Sumeria) Dinasti Ur III juga dikenal sebagai kekaisaran Neo-Sumeria, yang berkuasa dari tahun 2112-2004 SM (108 thhn) dan berpusat Ur. Dinasti ini adalah kekuasaan bangsa Sumeria yang terakhir atas Mesopotamia, setelah beberapa abad di kuasai oleh bangsa Akkad dan Guti, mereka b
Kebudayaan Seni Dalam bidang seni para raja Akkad sangat memberi perhatian khusus, banyak seni dari Sumeria dilestarikan. Banyak segel-segel, teknik ukiran mereka semakin meningkat, namun bayak menggambarkan "suasana konflik yang mengerikan, bahaya dan ketidakpastian, dunia dimana manusia dij
Shar-Kali(Gani)-Sharri Anak dari Naram-Sin, ia menjadi raja pada saat kekaisaran Akkad dalam masa krisis. Bangsa Guti/Gutium/Quti (Gutian) yang hidup di pegunungan Zagros semakin sering melakukan serangan "hit & run", serta banyak negri-negri vassal yang melakukan pemberontakan akibat
Naram-Sin (2254-2218 SM) Anak Manishtushu, Naram-Sin kemudian menjadi raja, pencapaian militer nya sangat termasyur hingga ia mendapat gelar kerajaan "Lugal Naram-Sin, Sar Kibrat Arabaim" yang berarti raja Naram-Sin, penguasa 4 wilayah, 4 wilayah adalah rujukan atas seluruh dunia. Dia j...
Perkembangan Kerajaan Akkad sebelum Sargon Agung Nama kekaisaran Akkad berasal dari nama wilayah dan kota yaitu Akkad yang berada di daerah pertemuan sungai Tigris dan Efrat. Meski lokasi kota ini belum terindentifikasi, namun ia diketahui dari berbagai sumber naskah kuno. Di antara naskah terseb...
Sumber: http://sejarahisraelpurba.blogspot.co.id/2017/04/mengenal-bangsa-akkad.html Kekaisaran Akkad Adalah kekaisaran bangsa berbahasa Semit pertama di Mesopotamia, dan ibukotanya berpusat di Akkad. Kekaisaran ini menyatukan semua orang yang berbahasa Akkad dan Sumeria di bawah satu hukum. Wila
Ekonomi Penemuan batu obsidian dari wilayah Anatolia (Turki), dan lapis lazuli dari Afganistan, serta manik-manik dari Dilmun (Bahrain), serta pada beberapa cap yang menggambarkan aksara dari lembah Indus menunjukkan bahwa jalur perdagangan pada masa ini telah sangat luas. Militer - Karena sering...