rarirurerorAvatar border
TS
rarirureror
Anak Hypebeast dan Pecinta Kamera Analog Wajib Punya Kamera Analog dari Supreme!


Lo anak hypebeast?
Tandanya, lo pasti tau kan sama Supreme?

Yap! Jangan ngaku anak hypebeast kalao ga tau sama Supreme!

Anak-anak hypebeast merupakan anak-anak yang seneng dan hobi mengoleksi berbagai fashion item, mulai dari pakaian, sepatu dan aksesori. Eitss, tapi fashion item yang mereka koleksi bukan sembarangan loh, biasanya mereka mengoleksi fashion item dari brand-brand original ternama, salah satunya adalah Supreme, sebuah brand asal Amerika Serikat.

Supreme tak hanya menghadirkan produk-produk fashion saja loh, tapi juga menghadirkan produk papan luncur beserta aksesorisnya. Yap! Soalnya, brand ini justru visi dan misi untuk mengangkat budaya papan luncur dan gaya hip-hop. Nah, karena itulah brand Supreme menghadirkan produk papan luncur lengkap dengan aksesorinya.



Semakin ke sini, produk-produk yang dihadirkan Sureme semakin banyak ragamnya, GanSis. Bahkan, belum lama ini, Supreme baru saja merilis kamera analog sebagai produk terbarunya. Supreme berkolaborasi dengan perusahaan kamera asal Jepang bernama Yashica. Hasil kolaborasi keduanya pun menghadirkan kamera tipe MF-1 yang wajib banget dimiliki kamu si pecinta kamera analog.

Kehadiran kamera analog dari sebuah brand streetwear cukup menarik perhatian banyak orang. Orang-orang pemburu produk streetwear hingga ecinta kamera analog pasti berlomba-lomba ingin bisa memiliki produk yang satu ini.

Kamera Yashica MF-1 ini pun hadir dengan dibalut dengan logo merek dengan ukuran yang cukup besar hingga menutupi keseluruhan sisinya, tentunya hal ini cukup menarik perhatian. Oh iya, kamera ini hadir dengan dua pilihan warna loh, yaitu warna merah-putih dan juga hitam-putih.



Meskipun kehadiran kamera yang satu ini tidak berbeda dengan kamera analog lainnya karena tidak adanya fitur spesial, tapi sepertinya kamera ini wajib banget dikoleksi oleh kamu si anak hypebeast ataupun kamu si pecinta kamera analog. Nah, kalau kamu ingin memilikinya, kamu bisa membelinya dengan harga USD 60 atau setara Rp 860.000-an.



SUMBER
bromocoolAvatar border
sunshii32Avatar border
sunshii32 dan bromocool memberi reputasi
2
1.9K
6
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan